Lompat ke isi

Story:Arkansas: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
456ID (bicara | kontrib)
←Membuat halaman berisi 'Arkansas merupakan sebuah negara bagian Amerika Serikat. Negara bagian ini terletak di bagian selatan. Pada tahun 2000, negara bagian ini memiliki jumlah penduduk sebesar 2.673.400 jiwa dan memiliki luas wilayah 137.002 km². Ibu kotanya adalah Little Rock. Negara bagian ini memiliki angka kepadatan penduduk sebesar 51,34 jiwa/km². Nama Arkansas diturunkan dari akar yang sama dari nama Kansas. Tetapi pengucapannya lebih banyak dipengaruhi oleh bangsa Prancis (yang me'
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
 
Ariyanto (bicara | kontrib)
k menambahkan kategori, agar tidak masuk filter halaman tanpa kategori (via JWB)
Baris 7: Baris 7:
Arkansas, United States (Unsplash h3vR1F8-caI).jpg
Arkansas, United States (Unsplash h3vR1F8-caI).jpg
Dengan demikian, pengucapan Arkansas juga sama dengan pengucapan Illinois, yakni dengan huruf 's' disamarkan.
Dengan demikian, pengucapan Arkansas juga sama dengan pengucapan Illinois, yakni dengan huruf 's' disamarkan.

wikistories___

Revisi per 4 Juni 2024 04.17

Arkansas
Arkansas merupakan sebuah negara bagian Amerika Serikat. Negara bagian ini terletak di bagian selatan. Pada tahun 2000, negara bagian ini memiliki jumlah penduduk sebesar 2.673.400 jiwa dan memiliki luas wilayah 137.002 km². Ibu kotanya adalah Little Rock. Negara bagian ini memiliki angka kepadatan penduduk sebesar 51,34 jiwa/km².
TUBS
Nama Arkansas diturunkan dari akar yang sama dari nama Kansas. Tetapi pengucapannya lebih banyak dipengaruhi oleh bangsa Prancis (yang mengucapkan huruf 's' diakhir kata secara samar). Kata "Arkansas" berasal dari kata "Arcansas" yang berarti "tanah milik orang yang tinggal di dekat sungai".
William Dark
Dengan demikian, pengucapan Arkansas juga sama dengan pengucapan Illinois, yakni dengan huruf 's' disamarkan.
Brooke Cagle brookecagle