Lompat ke isi

Got Talent: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
YMS (bicara | kontrib)
Removed wrong interwiki links, correct ones now from Wikidata
Rizorius (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
 
(14 revisi perantara oleh 12 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
[[Berkas:Got talent countries.png|thumb|Lokasi dari cabang waralaba ''Got Talent''<br />{{legend|#0075FF|Milik sendiri}}{{legend|#75FFFF|Milik bersama}}]]
[[Berkas:Got Talent Series Map2.svg|jmpl|Lokasi dari cabang waralaba ''Got Talent''<br />{{legend|#0075FF|Milik sendiri}}{{legend|#75FFFF|Milik bersama}}]]
'''''Got Talent''''' adalah waralaba acara televisi internasional ber-genre pencarian bakat yang dimiliki oleh [[Simon Cowell]] bersama perusahaan media televisi [[SYCO]] dan lisensi seluruh dunia dipegang oleh [[FremantleMedia]]. Berawal dari ''[[Britain's Got Talent]]'' yang disiarkan oleh [[ITV]], disusul oleh ''[[America's Got Talent]]'' yang disiarkan di stasiun televisi [[NBC]] di [[Amerika Serikat]], kini ''Got Talent'' mempunyai lisensi di 30 negara di dunia.
'''''Got Talent''''' adalah waralaba acara televisi internasional ber-genre pencarian bakat yang dimiliki oleh [[Simon Cowell]] bersama perusahaan media televisi [[SYCO]] dan lisensi seluruh dunia dipegang oleh [[FremantleMedia]]. Berawal dari ''[[Britain's Got Talent]]'' yang disiarkan oleh [[ITV]], disusul oleh ''[[America's Got Talent]]'' yang disiarkan di stasiun televisi [[NBC]] di [[Amerika Serikat]], kini ''Got Talent'' mempunyai lisensi di 30 negara di seluruh dunia.


''Got Talent'' merupakan waralaba acara televisi dengan pertumbuhan lisensi yang cepat di dunia dan bisa disandingkan dengan waralaba acara televisi internasional lain seperti ''[[The Weakest Link]]'', ''[[The X Factor]]'', ''[[Who Wants to Be a Millionaire?]]'', ''[[Dancing with the Stars]]'' dan ''[[Idol]]'' yang semua acaranya berawal dari [[Britania Raya]].
''Got Talent'' merupakan waralaba acara televisi dengan pertumbuhan lisensi yang cepat di dunia dan bisa disandingkan dengan waralaba acara televisi internasional lain seperti ''[[The Weakest Link]]'', ''[[The X Factor]]'', ''[[Who Wants to Be a Millionaire?]]'', ''[[Dancing with the Stars]]'' dan ''[[Idol]]'' yang semua acaranya berawal dari [[Britania Raya]].


Di [[Indonesia]], waralaba ''Got Talent'' disiarkan di [[Indosiar]] dengan nama [[Indonesia's Got Talent]].
Di [[Indonesia]], waralaba ''Got Talent'' disiarkan di [[RCTI]] (sebelumnya di [[Indosiar]] dan [[SCTV]]) dengan nama [[Indonesia's Got Talent]].


{{televisi-stub}}

[[Kategori:Got Talent]]
[[Kategori:Acara televisi Britania Raya]]
[[Kategori:Acara televisi Britania Raya]]
[[Kategori:Acara realitas]]
[[Kategori:Acara bakat]]

Revisi terkini sejak 18 Maret 2023 18.19

Lokasi dari cabang waralaba Got Talent
  Milik sendiri
  Milik bersama

Got Talent adalah waralaba acara televisi internasional ber-genre pencarian bakat yang dimiliki oleh Simon Cowell bersama perusahaan media televisi SYCO dan lisensi seluruh dunia dipegang oleh FremantleMedia. Berawal dari Britain's Got Talent yang disiarkan oleh ITV, disusul oleh America's Got Talent yang disiarkan di stasiun televisi NBC di Amerika Serikat, kini Got Talent mempunyai lisensi di 30 negara di seluruh dunia.

Got Talent merupakan waralaba acara televisi dengan pertumbuhan lisensi yang cepat di dunia dan bisa disandingkan dengan waralaba acara televisi internasional lain seperti The Weakest Link, The X Factor, Who Wants to Be a Millionaire?, Dancing with the Stars dan Idol yang semua acaranya berawal dari Britania Raya.

Di Indonesia, waralaba Got Talent disiarkan di RCTI (sebelumnya di Indosiar dan SCTV) dengan nama Indonesia's Got Talent.