Lompat ke isi

Sekolah Tinggi Teknik Bandung: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
 
(28 revisi perantara oleh 11 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 11: Baris 11:
|jenis = [[Perguruan tinggi]] Pemerintah [[Republik Indonesia]]
|jenis = [[Perguruan tinggi]] Pemerintah [[Republik Indonesia]]
|campus = Urban
|campus = Urban
|alamat = Hoogeschoolweg<ref>Sekarang Jl. Ganeća 10 Bandung.</ref>
|alamat = Hoogeschoolweg<ref group="note" name="ganesha">Sekarang Jl. Ganeća 10 Bandung.</ref>
|kota = [[Bandung]],<br/>dan berpindah ke [[Yogyakarta]]
|kota = [[Bandung]],<br/>dan berpindah ke [[Yogyakarta]]
|provinsi =
|provinsi =
Baris 18: Baris 18:
}}
}}


'''Sekolah Tinggi Teknik Bandung''' (STT Bandung) dibuka pada bulan [[Agustus]] [[1945]] oleh para pemuda dan insinyur muda Indonesia setelah mengambil alih [[Bandung Kogyo Daigaku]] dari pihak Jepang.<ref name="saktujuh">Sakri (1979a:27)</ref>
'''Sekolah Tinggi Teknik Bandung''' (STT Bandung) dibuka pada bulan [[Agustus]] [[1945]] oleh para pemuda dan insinyur muda Indonesia setelah mengambil alih [[Bandung Kogyo Daigaku]] dari pihak Jepang.<ref name="saka">Sakri, A. (1979a). ''Dari TH ke ITB: Kenang-kenangan lustrum keempat 2 Maret 1979'', Jilid 1: Selintas perkembangan ITB. Bandung: Penerbit ITB.</ref>{{rp|27}}


== Sekolah Tinggi Teknik Bandung ==
== Sekolah Tinggi Teknik Bandung ==
[[Berkas:COLLECTIE TROPENMUSEUM De Technische Hogeschool in Bandoeng TMnr 10014706.jpg|250px|jmpl|<center>''Barakgebouw'' A (sekarang Aula Barat [[ITB]]), tempat berlangsungnya serah terima [[Bandung Kogyo Daigaku]]</center>]]


Sesudah Jepang menyerah kepada sekutu, dan Indonesia memproklamirkan kemerdekaannya, maka para mahasiswa [[Bandung Kogyo Daigaku]] pada tanggal 17 Agustus 1945 di Bandung melucuti guru-guru bangsa Jepang dan menahan mereka di rumahnya masing-masing. Sejak itu urusan Sekolah Tinggi Teknik yang sebelumnya bernama [[Bandung Kogyo Daigaku]] dipegang oleh bangsa Indonesia.<ref name="ans">Anshoriy, H. M. N. (2008). ''Pendidikan berwawasan kebangsaan: Kesadaran ilmiah berbasis multikulturalisme''. Yogyakarta: LKiS.</ref>{{rp|88}}
[[Berkas:COLLECTIE TROPENMUSEUM De Technische Hogeschool in Bandoeng TMnr 10014706.jpg|250px|thumb|<center>Barakgebouw A (sekarang Aula Barat), tempat berlangsungnya serah terima [[Bandung Kogyo Daigaku]]</center>]]


Dalam pidato pengukuhan sebagai Doktor Honoris Causa di [[ITB]] tanggal 25 Maret 1977, Prof. Dr.(HC) Ir. [[Roosseno]] mengungkapkan bahwa:
Sesudah Jepang menyerah kepada sekutu, dan Indonesia memproklamirkan kemerdekaannya maka para mahasiswa [[Bandung Kogyo Daigaku]] pada tanggal 17 Agustus 1945 di Bandung melucuti guru-guru bangsa Jepang dan menahan mereka di rumahnya masing-masing sejak itu urusan Sekolah Tinggi Teknik yang sebelumnya bernama [[Bandung Kogyo Daigaku]] dipegang oleh bangsa Indonesia.<ref name="ans">Anshoriy (2008:88).</ref>
:Pada hari Senin bulan Agustus 1945, di ruang Aula [[Bandung Kogyo Daigaku]] (sekarang Aula Barat [[ITB]]) dilakukan timbang terima [[Bandung Kogyo Daigaku]] dari bala tentara Jepang kepada Pemerintah Republik Indonesia. Suatu kelompok insinyur Indonesia yang bercita-cita: Soenaryo, Soewandi, Abidin, dan [[Roosseno]] mengambil alih Kogyo Daigaku dari bala tentara Jepang kepada Republik Indonesia yang baru hidup 1 minggu. (Tentang tanggal timbang terima tersebut, berdasarkan pernyataan dia yaitu dilaksanakan hari "Senin", "RI baru hidup 1 minggu", mengingat 17 Agustus 1945 jatuh pada hari Jumat,<ref name="cal">[http://www.timeanddate.com/calendar/?year=1945&country=65 Calendar for year 1945 (Indonesia).]</ref> maka hari Senin pertama sesudahnya adalah tanggal 20 dengan selisih 3 hari setelah proklamasi, hari Senin berikutnya adalah tanggal 27 dengan selisih 10 hari setelah proklamasi, kemungkinan besar timbang terima dilaksanakan pada tanggal '''[[27 Agustus]] [[1945]]''' – satu minggu lebih tiga hari).


Segera sesudah itu perguruan tinggi teknik dibuka kembali dengan nama '''Sekolah Tinggi Teknik Bandung (STT Bandung)''' di bawah pimpinan Prof. Ir. [[Roosseno Soerjohadikoesoemo]] dan dibantu oleh Ir. R. [[Goenarso]], Ir. R. M. [[Soewandi Notokoesoemo]], Ir. Soenarjo, dan [[Sutan Muchtar Abidin]].<ref name="saka"/>{{rp|27}}
Dalam pidato pengukuhan sebagai Doktor Honoris Causa di ITB tanggal 25 Maret 1977, Prof. Dr.(HC) Ir. [[Roosseno]] mengungkapkan bahwa:
:Pada hari Senin bulan Agustus 1945, di ruang Aula [[Bandung Kogyo Daigaku]] (sekarang Aula Barat [[ITB]]) dilakukan timbang terima [[Bandung Kogyo Daigaku]] dari bala tentara Jepang kepada Pemerintah Republik Indonesia. Suatu kelompok insinyur Indonesia yang bercita-cita: Soenaryo, Soewandi, Abidin, dan [[Roosseno]] mengambil alih Kogyo Daigaku dari bala tentara Jepang kepada Republik Indonesia yang baru hidup 1 minggu. (Tentang tanggal timbang terima tersebut, berdasarkan pernyataan beliau yaitu dilaksanakan hari ‘Senin’, ‘RI baru hidup 1 minggu’, mengingat 17 Agustus 1945 jatuh pada hari Jumat, maka hari Senin pertama sesudahnya adalah tanggal 20 dengan selisih 3 hari setelah proklamasi, hari Senin berikutnya adalah tanggal 27 dengan selisih 10 hari setelah proklamasi, kemungkinan besar timbang terima dilaksanakan pada tanggal '''[[27 Agustus]] [[1945]]''' – satu minggu lebih tiga hari).


{{Quote box|Modal kerja pada saat itu hanya nasionalisme yang berkobar-kobar, antusiasme, ''devotion'', untuk memulai pendidikan teknik di Indonesia. Suatu tugas berat di atas pundak para insinyur. Pada saat itu hanya ada 170 insinyur di Indonesia. Apa mungkin 170 gelintir insinyur mengurus pekerjaan teknik dalam negara RI yang berdaulat dengan penduduk 90 juta? |Penuturan Roosseno pada pidato pengukuhan sebagai guru besar luar biasa ilmu beton pada tanggal 26 Maret 1949 di Aula ''Faculteit van Technische Wetenschap Universiteit van Indonesie'' Bandung - sekarang Aula Barat [[ITB]]}}.
{{Quote box3|Modal kerja pada saat itu hanya nasionalisme yang berkobar-kobar, antusiasme, ''devotion'', untuk memulai pendidikan teknik di Indonesia. Suatu tugas berat di atas pundak para insinyur. Pada saat itu hanya ada 170 insinyur di Indonesia. Apa mungkin 170 gelintir insinyur mengurus pekerjaan teknik dalam negara RI yang berdaulat dengan penduduk 90 juta?|Prof. Dr.(HC) Ir. [[Roosseno]]<ref>Pidato pengukuhan sebagai guru besar luar biasa ilmu beton pada tanggal 26 Maret 1949 di Aula ''Faculteit van Technische Wetenschap Universiteit van Indonesie'' Bandung</ref>}}


Program studi yang dibuka di STT Bandung ada tiga yaitu Bagian Bangunan Jalan dan Air, Bagian Kimia, dan Bagian Mesin dan Teknik Elektro dengan lama studi empat tahun.<ref name="saka"/>{{rp|27}} Bagian-bagian tersebut serupa dengan bagian-bagian yang diadakan pada periode [[Bandung Kogyo Daigaku]] maupun ketika [[TH Bandung]] ditutup pada tahun 1942, di mana bagian Sipil dibuka tahun 1920, bagian Kimia dibuka pada tanggal 1 Agustus 1940, bagian Mesin dan Listrik dibuka pada tanggal 1 Agustus 1941 (kedua jurusan tersebut pada tingkat satu menjalani kelas yang sama).


Kuliah-kuliah diberikan terus, tetapi di bulan Oktober 1945 Inggris yang diboncengi tentara Belanda menyerbu Bandung, yang menyebabkan suasana menjadi sangat hangat, bahkan di dalam kota sudah banyak tembak-menembak antara tentara kita dan tentara sekutu.<ref name="ans"/> Suasana revolusi untuk mempertahankan kemerdekaan tanah air pada waktu itu tidak cocok untuk mendukung suasana belajar. Di dalam gejolak revolusi STT merupakan satu kesatuan potensi dari tenaga manusia, laboratorium dan segala peralatan kampus yang bisa dikerahkan bagi perjuangan kemerdekaan.<ref name="saka"/>{{rp|27}}
Segera sesudah itu perguruan tinggi teknik dibuka kembali dengan nama '''Sekolah Tinggi Teknik Bandung (STT Bandung)''' di bawah pimpinan Prof. Ir. [[Roosseno]] Soerjohadikoesoemo dan dibantu oleh Ir. R. [[Goenarso]], Ir. R. M. [[Soewandi Notokoesoemo]], Ir. Soenarjo, dan Sutan Muchtar Abidin.


Pada bulan Oktober 1945 tercetuslah ikrar bersama mahasiswa yang diucapkan di hadapan dua anggota [[Komite Nasional Indonesia Pusat]] (KNIP), [[Otto Iskandardinata]] dan Ir. M. P. [[Pandji Soerachman Tjokroadisoerjo|Soerachman Tjokrohadisoerio]] (kelak menjadi Presiden/Rektor [[UI]] yang pertama), ketika mereka hendak berangkat ke Jakarta untuk menghadiri rapat pleno KNIP yang pertama (pada tanggal 16-17 Oktober 1945 di Balai Muslimin, Jakarta<ref name="setyo">[http://www.mail-archive.com/siarlist@minipostgresql.org/msg02941.html Setyowati, D. S., "Putra fajar: Menuju jalan perundingan", 6 Maret 2000.]</ref>). Di dalam ikrar itu para mahasiswa meminta kepada kedua anggota KNIP agar menyampaikan tekad mahasiswa tidak sudi kembali ke kampus selama kemerdekaan penuh dari bangsa Indonesia belum tercapai. Para mahasiswa bersedia dan rela mengorbankan jiwa dan raga bagi kemerdekaan bangsa (Reksowardojo, 1964 ).<ref name="saka"/>{{rp|27}}
Program studi yang dibuka di STT Bandung ada tiga yaitu Bagian Bangunan Jalan dan Air, Bagian Kimia, dan Bagian Mesin dan Teknik Elektro dengan lama studi empat tahun.<ref name="saktujuh"/> Bagian-bagian tersebut serupa dengan bagian-bagian yang diadakan pada periode [[Bandung Kogyo Daigaku]] maupun ketika [[TH Bandung]] ditutup pada tahun 1942, bagian Sipil dibuka tahun 1920, bagian Kimia dibuka tahun 1940, bagian Mesin dan Listrik dibuka tahun 1941 (kedua jurusan tersebut pada tingkat satu menjalani kelas yang sama).


Mulai bulan November 1945, kuliah dibubarkan, meskipun kantor administrasinya di bawah [[Sutan Muchtar Abidin]] dan Ir. Soenarjo masih berjalan terus.<ref name="ans"/> Semua dosen dan pegawai diharuskan mengungsi dari Bandung, STT kemudian dipindahkan ke Yogyakarta dengan sebutan STT Bandung di Yogya.<ref name="saka"/>{{rp|27}}
Kuliah-kuliah diberikan terus, tetapi di bulan Oktober 1945 Inggris yang diboncengi tentara Belanda menyerbu Bandung, yang menyebabkan suasana menjadi sangat hangat, bahkan di dalam kota sudah banyak tembak-menembak antara tentara kita dan tentara sekutu.<ref name="ans"/> Suasana revolusi untuk mempertahankan kemerdekaan tanah air pada waktu itu tidak cocok untuk mendukung suasana belajar. Di dalam gejolak revolusi STT merupakan satu kesatuan potensi dari tenaga manusia, laboratorium dan segala peralatan kampus yang bisa dikerahkan bagi perjuangan kemerdekaan.<ref name="saktujuh"/>

Pada bulan Oktober 1945 tercetuslah ikrar bersama mahasiswa yang diucapkan di hadapan dua anggota Komite Nasional Indonesia Pusat (KNIP), Otto Iskandardinata dan Ir. M. P. [[Pandji Soerachman Tjokroadisoerjo|Soerachman Tjokrohadisoerio]] (kelak menjadi Presiden/Rektor UI yang pertama), ketika mereka hendak berangkat ke Jakarta untuk menghadiri rapat pleno KNIP yang pertama. Di dalam ikrar itu para mahasiswa meminta kepada kedua anggota KNIP agar menyampaikan tekad mahasiswa tidak sudi kembali ke kampus selama kemerdekaan penuh dari bangsa Indonesia belum tercapai. Para mahasiswa bersedia dan rela mengorbankan jiwa dan raga bagi kemerdekaan bangsa (Reksowardojo, 1964 ).<ref name="saktujuh"/>

Mulai bulan November 1945, kuliah dibubarkan, meskipun kantor administrasinya di bawah Sutan Muchtar Abidin dan Ir. Soenarjo masih berjalan terus.<ref name="ans"/> Semua dosen dan pegawai diharuskan mengungsi dari Bandung, STT kemudian dipindahkan ke Yogyakarta dengan sebutan STT Bandung di Yogya.<ref name="saktujuh"/>


== Sekolah Tinggi Teknik Bandung di Yogyakarta ==
== Sekolah Tinggi Teknik Bandung di Yogyakarta ==


Pada tanggal 6 Januari 1946 kantor itu dipindahkan ke Yogyakarta di bawah pimpinan Prof. Ir. [[Roosseno]], Ir. Soenarjo, dan Ir. R. M. [[Soewandi Notokoesoemo]]. Mereka menghubungkan diri dengan Panitia Pendirian Yayasan Balai Perguruan Tinggi Gadjah Mada. Pada suatu rapat dengan Panitia tersebut, tidak tercapai persesuaian paham karena panitia tersebut tetap bermaksud akan mendirikan Perguruan Tinggi Partikelir (swasta), sedang Prof. Ir. [[Roosseno]] dan kawan-kawan telah memperoleh perintah dari Kementerian Pendidikan, Pengajaran dan Kebudayaan untuk membuka Sekolah Techniek Tinggi Negeri di Yogyakarta.
Pada tanggal [[6 Januari]] [[1946]] kantor itu dipindahkan ke Yogyakarta di bawah pimpinan Prof. Ir. [[Roosseno]], Ir. Soenarjo, dan Ir. R. M. [[Soewandi Notokoesoemo]]. Mereka menghubungkan diri dengan Panitia Pendirian Yayasan Balai Perguruan Tinggi Gadjah Mada. Pada suatu rapat dengan Panitia tersebut, tidak tercapai persesuaian paham, karena panitia tersebut tetap bermaksud akan mendirikan Perguruan Tinggi Partikelir (swasta), sedang Prof. Ir. [[Roosseno]] dan kawan-kawan telah memperoleh perintah dari Kementerian Pendidikan, Pengajaran dan Kebudayaan untuk membuka Sekolah Techniek Tinggi Negeri di Yogyakarta.


Pada tanggal 17 Februari 1946 STT Bandung di Yogya mulai dibuka di gedung Sekolah Menengah Tinggi B Negeri Yogyakarta di kawasan Kota Baru ([[AMS]] pertama di [[Hindia Belanda]], sekarang menjadi [[SMA Negeri 3 Yogyakarta]]), dengan menempati ruang-ruang di gedung olah raga sekolah itu, di mana kegiatan kuliah diselenggarakan pada sore hari.
Pada tanggal [[17 Februari]] [[1946]] STT Bandung di Yogya mulai dibuka di gedung Sekolah Menengah Tinggi B Negeri Yogyakarta di kawasan Kota Baru ([[AMS]] pertama di [[Hindia Belanda]], sekarang menjadi [[SMA Negeri 3 Yogyakarta]]), dengan menempati ruang-ruang di gedung olahraga sekolah itu, di mana kegiatan kuliah diselenggarakan pada sore hari.


Semula pimpinannya dipegang oleh Prof. Ir. [[Roosseno]], kemudian diganti oleh Ir. Wreksodiningrat pada tanggal 1 Maret 1947.<ref name="ans"/> Ir. Wreksodiningrat alias Notodiningrat, merupakan insinyur sipil pertama Indonesia lulusan TH Delft tahun 1916 (sekarang [[Universitas Teknik Delft]]), tahun 1949 diangkat menjadi guru besar UGM<ref name="profgama"/>, dan Dekan FT UGM 1947-1951.<ref>[http://mollucasdesign.wordpress.com/sejarah-arsitek-indonesia/ Sejarah Arsitek Indonesia]</ref>
Semula pimpinannya dipegang oleh Prof. Ir. [[Roosseno]], kemudian diganti oleh Ir. [[Wreksodiningrat]] pada tanggal 1 Maret 1947.<ref name="ans"/> Ir. Wreksodiningrat alias Notodiningrat, merupakan insinyur sipil pertama Indonesia lulusan TH Delft tahun 1916 (sekarang [[Universitas Teknik Delft]]), tahun 1949 diangkat menjadi guru besar UGM,<ref name="profgama"/> dan Dekan FT UGM 1947-1951.<ref name="arssatu">[https://archive.today/20120715194335/mollucasdesign.wordpress.com/sejarah-arsitek-indonesia/ Sejarah Arsitek Indonesia]</ref>


Staf pengajar STT Bandung di Yogya di antaranya adalah:<ref name="saktujuh"/>
Staf pengajar STT Bandung di Yogya di antaranya adalah:<ref name="saka"/>{{rp|27}}
* Prof. Ir. R. [[Roosseno]] Soerjohadikoesoemo (lulusan [[TH Bandung]] tahun 1932, sebagai Ketua)
* Prof. Ir. R. [[Roosseno]] Soerjohadikoesoemo (lulusan [[TH Bandung]] tahun 1932<ref name="sakb">Sakri, A. (1979b). ''Dari TH ke ITB: Kenang-kenangan lustrum keempat 2 Maret 1979'', Jilid 2: Daftar lulusan ITB. Bandung: Penerbit ITB.</ref>{{rp|168}}, sebagai Ketua)
* Ir. R. M. [[Soewandi Notokoesoemo]] (lulusan [[TH Bandung]] tahun 1936, sebagai Sekretaris)
* Ir. R. M. [[Soewandi Notokoesoemo]] (lulusan [[TH Bandung]] tahun 1936<ref name="sakb"/>{{rp|168}}, sebagai Sekretaris)
* Ir. R. [[Goenarso]] (lulusan [[TH Bandung]] tahun 1935)
* Ir. R. [[Goenarso]] (lulusan [[TH Bandung]] tahun 1935<ref name="sakb"/>{{rp|168}})
* Ir. Soenarjo (lulusan [[TH Bandung]] bulan Juni 1940<ref name="BN400605">{{nl}} [http://kranten.kb.nl/view/paper/id/ddd%3A010227184%3Ampeg21%3Ap019%3Aa0250 "Examenuitslagen Technische Hoogeschool" dalam Harian ''"Bataviaasch nieuwsblad"'' edisi 5 Juni 1940, Tahun ke-55 No.161.]{{Pranala mati|date=Maret 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}</ref>)
* Ir. Soenarjo
* Ir. Wreksodiningrat (lulusan TH Delft tahun 1916)
* Ir. Wreksodiningrat (lulusan TH Delft tahun 1916)
* Ir. Abdoelmoetalip Danoeningrat (lulusan [[TH Bandung]] tahun 1934)
* Ir. Abdoelmoetalip Danoeningrat (lulusan [[TH Bandung]] tahun 1934<ref name="sakb"/>{{rp|168}})
* Ir. Ali Djojoadinoto (lulusan [[TH Bandung]] tahun 1937)
* Ir. Ali Djojoadinoto (lulusan [[TH Bandung]] tahun 1937<ref name="sakb"/>{{rp|168}})
* Ir. Soedoro (lulusan Teknik Elektro TH Delft tanggal 20 Juni 1938<ref name="Het380701">{{nl}} [http://kranten.kb.nl/view/article/id/ddd%3A010227538%3Ampeg21%3Ap011%3Aa0132 "Academische opleiding 20 Juni" dalam Harian ''"Het nieuws van den dag voor Nederlandsch-Indië"'' edisi 1 Juli 1938, Tahun ke-43 No.147.]{{Pranala mati|date=Mei 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}</ref>)
* Ir. Soedoro
* [[Herman Johannes]]
* [[Herman Johannes]] (waktu itu masih berstatus ''candidaat-ingenieur'')


Mahasiswa yang dapat meninggalkan Bandung, dapat meneruskan pelajarannya di Yogyakarta dan dapat menempuh ujian insinyur untuk pertama kalinya di bulan Oktober 1946.
Mahasiswa yang dapat meninggalkan Bandung, dapat meneruskan pelajarannya di Yogyakarta dan dapat menempuh ujian insinyur untuk pertama kalinya di bulan Oktober 1946.


Dalam tahun 1947 beberapa mahasiswa Bagian Mesin dan Bagian Kimia dikirimkan ke India untuk menyelesaikan studi mereka di sana. Karena serbuan tentara Belanda ke Yogyakarta, pada tanggal 19 Desember 1948 STT Bandung di Yogyakarta terpaksa ditutup.<ref name="sakdelapan">Sakri (1979a:28)</ref>
Dalam tahun 1947 beberapa mahasiswa Bagian Mesin dan Bagian Kimia dikirimkan ke India untuk menyelesaikan studi mereka di sana. Karena serbuan tentara Belanda ke Yogyakarta, pada tanggal 19 Desember 1948 STT Bandung di Yogyakarta terpaksa ditutup.<ref name="saka"/>{{rp|28}}


Beberapa waktu kemudian sekolah itu dibuka kembali pada tahun 1949 dengan hanya menyelenggarakan Bagian Sipil saja.
Beberapa waktu kemudian sekolah itu dibuka kembali pada tahun 1949 dengan hanya menyelenggarakan Bagian Sipil saja.<ref name="saka"/>{{rp|28}}
Tidak lama kemudian STT Bandung di Jogjakarta diubah menjadi Sekolah Tinggi Teknik Jogjakarta, dan kegiatan perkuliahan pindah dari Kotabaru ke Kampus Jetis Yogyakarta<ref>[http://www.fakultas-teknik.ugm.ac.id/in/tentang-kami/sejarah.html Sejarah FT UGM]</ref><ref>Pada jaman kolonial sekolah itu bernama ''Technische School "Prinses Juliana School"''. Pada masa kemerdekaan menjadi Sekolah Teknik Menengah (ijazah pertama dikeluarkan tahun 1951) yang merupakan Sekolah Teknik Negeri yang pertama di Indonesia. Tahun 1952 dipecah menjadi dua sekolah, yaitu STM Negeri I (Jurusan Bangunan dan Kimia), STM Negeri II (Jurusan Listrik dan Mesin). Pada dekade 70-an digunakan bersama oleh STM Negeri I (Jurusan Bangunan dan Kimia), STM Negeri II (Jurusan Listrik dan Mesin), STM Chusus Instruktur (jurusan Bangunan, Listrik, Diesel dan Mesin), STM Geologi Pertambangan, STM Metalurgi, STM Pertanian, STM Percobaan I dan STM Percobaan II. Pada tahun 1975 semua STM di kompleks Jetis digabungkan menjadi STM Yogyakarta I. Tanggal 11 April 1980 menjadi STM I Yogyakarta. Sejak 7 Maret 1997 menjadi SMK Negeri 2 Yogyakarta. Sumber: [http://www.smk2-yk.sch.id/id/index.php?p=sejarah#konten Sejarah SMK Negeri 2 Yogyakarta di Jl. A.M. Sangaji 47 Yogyakarta.]</ref>
Tidak lama kemudian STT Bandung di Jogjakarta diubah menjadi Sekolah Tinggi Teknik Jogjakarta, dan kegiatan perkuliahan pindah dari Kotabaru ke Kampus Jetis Yogyakarta<ref>[http://www.fakultas-teknik.ugm.ac.id/in/tentang-kami/sejarah.html Sejarah FT UGM]</ref>{{refn|group=note|name=jetis|Pada zaman kolonial sekolah itu bernama ''Technische School "Prinses Juliana School"''. Pada masa kemerdekaan menjadi Sekolah Teknik Menengah (ijazah pertama dikeluarkan tahun 1951) yang merupakan Sekolah Teknik Negeri yang pertama di Indonesia. Tahun 1952 dipecah menjadi dua sekolah, yaitu STM Negeri I (Jurusan Bangunan dan Kimia), STM Negeri II (Jurusan Listrik dan Mesin). Pada dekade 70-an digunakan bersama oleh STM Negeri I (Jurusan Bangunan dan Kimia), STM Negeri II (Jurusan Listrik dan Mesin), STM Chusus Instruktur (jurusan Bangunan, Listrik, Diesel dan Mesin), STM Geologi Pertambangan, STM Metalurgi, STM Pertanian, STM Percobaan I dan STM Percobaan II. Pada tahun 1975 semua STM di kompleks Jetis digabungkan menjadi STM Yogyakarta I. Tanggal 11 April 1980 menjadi STM I Yogyakarta. Sejak 7 Maret 1997 menjadi SMK Negeri 2 Yogyakarta.<ref>{{Cite web |url=http://www.smk2-yk.sch.id/id/index.php?p=sejarah#konten |title=Sejarah SMK Negeri 2 Yogyakarta di Jl. A.M. Sangaji 47 Yogyakarta. |access-date=2012-06-24 |archive-date=2011-10-21 |archive-url=https://web.archive.org/web/20111021062007/http://smk2-yk.sch.id/id/index.php?p=sejarah#konten |dead-url=yes }}</ref>}}


Setelah fakultas-fakultas dari “Yayasan Balai Perguruan Tinggi Gadjah Mada” diserahkan kepada Pemerintah, maka tanggal 19 Desember 1949 Pemerintah RI mendirikan Universitit Negeri Gadjah Mada dimana STT di Yogyakarta dimasukkan ke dalamnya sebagai Fakultas Teknik.
Setelah fakultas-fakultas dari "Yayasan Balai Perguruan Tinggi Gadjah Mada" diserahkan kepada Pemerintah, maka tanggal [[19 Desember]] [[1949]] Pemerintah RI mendirikan Universitit Negeri Gadjah Mada dimana STT di Yogyakarta dimasukkan ke dalamnya sebagai Fakultas Teknik.


Itulah akhir periode STT Bandung di Yogya, sebagian pengajar dari Bandung yang kemudian tetap berada di Yogya di antaranya adalah:
Itulah akhir periode STT Bandung di Yogya, sebagian pengajar dari Bandung yang kemudian tetap berada di Yogya di antaranya adalah:
* Ir. R. M. [[Soewandi Notokoesoemo]] – kemudian menjadi Guru Besar Ilmu Konstruksi Baja pada UGM pada tanggal 19 September 1954<ref>[http://books.google.co.id/books/about/Perkembangan_didalam_pemakaian_bahan_log.html?id=ZtKYYgEACAAJ&redir_esc=y Orasi Guru Besar UGM Prof. Ir. Soewandi Notokoesoemo]</ref>
* Ir. R. M. [[Soewandi Notokoesoemo]] – kemudian menjadi Guru Besar Ilmu Konstruksi Baja pada UGM pada tanggal 19 September 1954<ref>[http://books.google.co.id/books/about/Perkembangan_didalam_pemakaian_bahan_log.html?id=ZtKYYgEACAAJ&redir_esc=y Orasi Guru Besar UGM Prof. Ir. Soewandi Notokoesoemo.]</ref>
* Ir. Soenarjo – mantan Kepala Laboratorium Pengairan Bandung, diangkat menjadi Guru Besar UGM pada tahun 1950<ref name="profgama"/>
* Ir. Soenarjo – mantan Kepala Laboratorium Pengairan Bandung, diangkat menjadi Guru Besar UGM pada tahun 1950<ref name="profgama"/>
* Ir. Ali Djojoadinoto – kemudian menjadi Guru Besar Ilmu Ukur Tanah UGM pada tahun 1960<ref name="profgama"/>
* Ir. Ali Djojoadinoto – kemudian menjadi Guru Besar Ilmu Ukur Tanah UGM pada tahun 1960<ref name="profgama"/>
* [[Herman Johannes]] – pada waktu [[TH Bandung]] ditutup, masih berstatus mahasiswa, beliau termasuk angkatan pertama yang menyelesaikan studi sebagai insinyur di STT Bandung di Yogya, secara tradisi kemudian dianggap sebagai insinyur-insinyur angkatan pertama FT UGM, beliau kemudian pernah menjabat Rektor UGM.<ref name="profgama">[http://mgb.ugm.ac.id/index.php?page=induk Guru besar UGM].</ref>
* [[Herman Johannes]] – pada waktu [[TH Bandung]] ditutup, masih berstatus mahasiswa, dia termasuk angkatan pertama yang menyelesaikan studi sebagai insinyur di STT Bandung di Yogya, secara tradisi kemudian dianggap sebagai insinyur-insinyur angkatan pertama FT UGM, dia kemudian pernah menjabat Rektor UGM.<ref name="profgama">{{Cite web |url=http://mgb.ugm.ac.id/index.php?page=induk |title=Guru besar UGM. |access-date=2012-06-24 |archive-date=2012-05-02 |archive-url=https://web.archive.org/web/20120502105232/http://mgb.ugm.ac.id/index.php?page=induk |dead-url=yes }}</ref>


Sementara sebagian lagi kembali ke almamaternya di Bandung di antaranya adalah Prof. Ir. [[Roosseno]] (sejak tahun 1949) dan Ir. R. [[Goenarso]] (kemudian menjadi Menteri Muda Pengajaran pada Kabinet Sjahrir III periode 2 Oktober 1946 - 27 Juni 1947, dan Guru Besar Teknik Sipil dan Matematika [[ITB]]).
Sementara sebagian lagi kembali ke almamaternya di Bandung di antaranya adalah Prof. Ir. [[Roosseno]] (sejak tahun 1949) dan Ir. R. [[Goenarso]] (kemudian menjadi Menteri Muda Pengajaran pada Kabinet Sjahrir III periode 2 Oktober 1946 - 27 Juni 1947, dan Guru Besar Teknik Sipil dan Matematika [[ITB]]).
Baris 80: Baris 78:
== Fenomena dualisme kelembagaan ==
== Fenomena dualisme kelembagaan ==
Pada masa perang kemerdekaan, di mana banyak wilayah RI diduduki ''Nederlandsch Indië Civil Administratie'' ([[NICA]]) - Pemerintahan Sipil Hindia Belanda, maka kedua belah pihak berlomba-lomba menunjukkan eksistensinya di semua bidang. Salah satu bentuknya adalah dengan membuat lembaga yang serupa dengan yang dimiliki lawan, dalam bidang pendidikan dan penelitian contohnya adalah:
Pada masa perang kemerdekaan, di mana banyak wilayah RI diduduki ''Nederlandsch Indië Civil Administratie'' ([[NICA]]) - Pemerintahan Sipil Hindia Belanda, maka kedua belah pihak berlomba-lomba menunjukkan eksistensinya di semua bidang. Salah satu bentuknya adalah dengan membuat lembaga yang serupa dengan yang dimiliki lawan, dalam bidang pendidikan dan penelitian contohnya adalah:
* '''STT Bandung''', setelah diambil alih oleh bangsa Indonesia dari tangan Jepang dan pindah ke Yogya dengan nama '''STT Bandung di Yogya''', namun kemudian NICA juga membuka '''''Faculteit van Technische Wetenschap''''' di lokasi Kampus [[TH Bandung]].
* '''STT Bandung''', setelah diambil alih oleh bangsa Indonesia dari tangan Jepang dan pindah ke Yogya dengan nama '''STT Bandung di Yogya''', namun kemudian NICA juga membuka '''''[[Technische Faculteit, Nood-Universiteit van Nederlandsch Indie|Faculteit van Technische Wetenschap]]''''' di lokasi Kampus [[TH Bandung]].
* '''Institut Pasteur''' di Bandung, setelah diambil alih oleh bangsa Indonesia dari tangan Jepang, 1 September 1945, dipindahkan ke Klaten, namun kemudian NICA tetap membuka institut itu ketika menguasai Bandung.
* '''Institut Pasteur''' di Bandung, setelah diambil alih oleh bangsa Indonesia dari tangan Jepang, 1 September 1945, dipindahkan ke Klaten, namun kemudian NICA tetap membuka institut itu ketika menguasai Bandung.
* '''Laboratorium Technische Hygiene en Assaineering''' atau ''Laboratorium voor Technisch Hygine en Drinkwater Voorziening'' di Kampus [[TH Bandung]], setelah diambil alih oleh bangsa Indonesia dari tangan Jepang, berganti nama menjadi '''Laboratorium Kesehatan Teknik''' (LKT), kemudian dipindahkan ke Yogya, namun kemudian NICA juga membuka laboratorium itu dengan nama '''Laboratorium Ilmu Kesehatan Teknik''' (LIKT) di lokasi semula di Kampus [[TH Bandung]].<ref>[http://www.bbtklppm.or.id/?mod=53&cPath=59&WVI_ID=mquzlkox Sejarah BBTKL PPM Jakarta]</ref>
* '''Laboratorium Technische Hygiene en Assaineering''' atau ''Laboratorium voor Technisch Hygine en Drinkwater Voorziening'' di Kampus [[TH Bandung]], setelah diambil alih oleh bangsa Indonesia dari tangan Jepang, berganti nama menjadi '''Laboratorium Kesehatan Teknik''' (LKT), kemudian dipindahkan ke Yogya, namun kemudian NICA juga membuka laboratorium itu dengan nama '''Laboratorium Ilmu Kesehatan Teknik''' (LIKT) di lokasi semula di Kampus [[TH Bandung]].<ref>[http://bbtklppjakarta.pppl.depkes.go.id/index.php/sejarah.ppm Sejarah BBTKL PPM Jakarta.]{{Pranala mati|date=Maret 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}</ref>
* '''Perguruan Tinggi Kedokteran''' (berdiri 5 Maret 1946), '''Sekolah Tinggi Kedokteran Hewan''' (berdiri 20 September 1946), '''Sekolah Tinggi Farmasi''' (berdiri 27 September 1946), dan '''Perguruan Tinggi Pertanian''' (berdiri 27 September 1946) di Klaten <ref>[http://www.ugm.ac.id/content.php?page=0&display=2 Sejarah UGM]</ref>, sementara pihak NICA juga membuka '''''Geneeskundige Faculteit''''' di Jakarta<ref>[http://www.fk.ui.ac.id/?page=content.view&alias=history Sejarah FKUI]</ref>, '''''Faculteit voor Diergeneeskunde''''' dan '''''Faculteit voor Landbouw Wetenschappen''''' di Bogor<ref>[http://fapet.ipb.ac.id/index.php?option=com_content&task=view&id=15&Itemid=32 Sejarah IPB]</ref>.
* '''Perguruan Tinggi Kedokteran''' (berdiri 5 Maret 1946), '''Sekolah Tinggi Kedokteran Hewan''' (berdiri 20 September 1946), '''Sekolah Tinggi Farmasi''' (berdiri 27 September 1946), dan '''Perguruan Tinggi Pertanian''' (berdiri 27 September 1946) di Klaten,<ref>{{Cite web |url=http://www.ugm.ac.id/content.php?page=0&display=2 |title=Sejarah UGM. |access-date=2012-06-24 |archive-date=2013-04-20 |archive-url=https://web.archive.org/web/20130420082141/http://ugm.ac.id/content.php?page=0&display=2 |dead-url=yes }}</ref> sementara pihak NICA juga membuka '''''Geneeskundige Faculteit''''' di Jakarta,<ref>{{Cite web |url=http://www.fk.ui.ac.id/?page=content.view&alias=history |title=Sejarah FKUI. |access-date=2012-06-24 |archive-date=2012-05-06 |archive-url=https://web.archive.org/web/20120506080141/http://www.fk.ui.ac.id/?page=content.view&alias=history |dead-url=yes }}</ref> '''''Faculteit voor Diergeneeskunde''''' dan '''''Faculteit voor Landbouw Wetenschappen''''' di Bogor.<ref>[http://fapet.ipb.ac.id/index.php?option=com_content&task=view&id=15&Itemid=32 Sejarah IPB.]</ref>


Setelah pengakuan kedaulatan di tahun 1949, maka lembaga-lembaga milik [[NICA]] tersebut beralih ke pangkuan Indonesia. Dalam proses pengalihan tersebut, ada yang berjalan lancar melalui proses penggabungan, ada lembaga yang kemudian pupus dengan sendirinya, namun ada pula yang malah melahirkan dua lembaga kembar yang keduanya tetap eksis. Perguruan Tinggi Kedokteran RI dan ''Geneeskundige Faculteit'' di Jakarta bergabung menjadi Fakulteit Kedokteran Universiteit Indonesia. STT Bandung di Yogya setelah ditutup kemudian menjadi cikal bakal FT UGM, sementara ''Faculteit van Technische Wetenschap'' yang dibuka kembali pada tahun 1946 oleh para mantan pengajar [[TH Bandung]] yang baru dibebaskan dari kamp interniran kemudian menjadi Fakulteit Pengetahuan Teknik Universiteit Indonesia Bandung. Setidaknya dengan adanya revolusi kemerdekaan tersebut, pada saat itu Indonesia memiliki dua Fakultas Teknik, Bandung dan Yogya.
Setelah pengakuan kedaulatan pada tahun 1949, maka lembaga-lembaga milik [[NICA]] tersebut beralih ke pangkuan Indonesia. Dalam proses pengalihan tersebut, ada yang berjalan lancar melalui proses penggabungan, ada lembaga yang kemudian pupus dengan sendirinya, namun ada pula yang malah melahirkan dua lembaga kembar yang keduanya tetap eksis. Sebagai contoh yang berhasil untuk bergabung adalah Perguruan Tinggi Kedokteran milik RI dengan ''Geneeskundige Faculteit'' milik [[NICA]] di Jakarta yang bergabung menjadi Fakulteit Kedokteran Universiteit Indonesia (tahun 1950). STT Bandung di Yogya setelah ditutup kemudian menjadi cikal bakal FT UGM, sementara ''Faculteit van Technische Wetenschap'' yang dibuka kembali pada tahun 1946 oleh para mantan pengajar [[TH Bandung]] yang baru dibebaskan dari kamp interniran kemudian menjadi Fakulteit Pengetahuan Teknik Universiteit Indonesia Bandung. Setidaknya dengan adanya revolusi kemerdekaan tersebut, pada saat itu Indonesia memiliki dua Fakultas Teknik, Bandung dan Yogya.


{{seealso|Technische Hoogeschool te Bandoeng|Bandung Kogyo Daigaku|FT dan FIPIA Universitas Indonesia Bandung|Institut Teknologi Bandung}}
{{seealso|Technische Hoogeschool te Bandoeng|Bandung Kogyo Daigaku|Technische Faculteit, Nood-Universiteit van Nederlandsch Indie|Universiteit van Indonesie te Bandoeng|Universitas Indonesia Bandung|Institut Teknologi Bandung}}


== Catatan ==
== Catatan ==
{{reflist|2}}
{{reflist|group="note"}}


== Rujukan ==
== Rujukan ==
{{reflist|2}}
* Anshoriy, H. M. N. (2008). ''Pendidikan berwawasan kebangsaan: Kesadaran ilmiah berbasis multikulturalisme''. Yogyakarta: LKiS.

* Sakri, A. (1979a). ''Dari TH ke ITB: Kenang-kenangan lustrum keempat 2 Maret 1979'', Jilid 1: Selintas perkembangan ITB. Bandung: Penerbit ITB.
* {{nl}} Majalah ''"De ingenieur in Nederlandsch-Indië"'' edisi tahun 1934-1942.
* Sakri, A. (1979b). ''Dari TH ke ITB: Kenang-kenangan lustrum keempat 2 Maret 1979'', Jilid 2: Daftar lulusan ITB. Bandung: Penerbit ITB.
* {{nl}} Majalah ''"De ingenieur in Indonesie"'' edisi tahun 1948-1957.
* Somadikarta, S. (1999). ''Tahun emas Universitas Indonesia'', Jilid 1: Dari Balai ke Universitas. Jakarta: Penerbit Universitas Indonesia (UI-Press).
* {{nl}} [http://kranten.kb.nl/ http://kranten.kb.nl/] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20130307042439/http://kranten.kb.nl/ |date=2013-03-07 }}
* Majalah ''"De ingenieur in Indonesie"'' edisi tahun 1948-1957.


== Pranala luar ==
== Pranala luar ==
* [http://www.itb.ac.id/ Situs resmi ITB.]
* [http://www.itb.ac.id/ Situs resmi ITB.]
* [http://www.itb.ac.id/about-itb/timeline Timeline TH Bandung - ITB.]
* [http://www.itb.ac.id/about-itb/timeline Timeline TH Bandung - ITB.] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20120511153846/http://www.itb.ac.id/about-itb/timeline |date=2012-05-11 }}
* [http://rektorkita.itb.ac.id/sejarah Sejarah Rektor TH Bandung - ITB.]
* [http://rektorkita.itb.ac.id/sejarah Sejarah Rektor TH Bandung - ITB.] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20170713195932/http://rektorkita.itb.ac.id/sejarah |date=2017-07-13 }}
* [http://www.kaskus.co.id/showthread.php?t=10240654 Babad Tanah Ganesha.]
* [http://www.kaskus.co.id/showthread.php?t=10240654 Babad Tanah Ganesha.]
* [http://km.itb.ac.id/site/?p=102 Sejarah Keluarga Mahasiswa ITB.]
* [http://km.itb.ac.id/site/?p=102 Sejarah Keluarga Mahasiswa ITB.] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20120626200027/http://km.itb.ac.id/site/?p=102 |date=2012-06-26 }}
* [http://mollucasdesign.wordpress.com/sejarah-arsitek-indonesia/ Sejarah Arsitek Indonesia.]
* [http://mgb.ugm.ac.id/index.php?page=induk Guru besar UGM.]
* [http://www.smk2-yk.sch.id/id/index.php?p=sejarah#konten Sejarah SMK Negeri 2 Yogyakarta di Jl. A.M. Sangaji 47 Yogyakarta.]


{{s-start}}
{{s-start}}
{{s-ins}}
{{s-box
{{s-box
|title=[[ITB|Sekolah Tinggi Teknik Bandung]]
|title=[[ITB|Sekolah Tinggi Teknik Bandung]]
|years=1945-1946
|years=1945-1946
|before=[[Bandung Kogyo Daigaku|''Institute of Tropical Science'']]<br/>1942-1945<br/>[[Bandung Kogyo Daigaku]]<br/>1944-1945
|before=[[Bandung Kogyo Daigaku|''Institute of Tropical Science'']]<br/>1942-1945<br/>[[Bandung Kogyo Daigaku]]<br/>1944-1945
|after={{nowrap|[[FT dan FIPIA Universitas Indonesia Bandung]]}}<br/>1946-1959
|after=[[Technische Faculteit, Nood-Universiteit van Nederlandsch Indie]]<br/>1946-1947
}}
}}
{{s-end}}

{{ITB}}


[[Kategori:Sejarah Indonesia]]
[[Kategori:Sejarah Indonesia]]
[[Kategori:Peninggalan sejarah di Indonesia]]
[[Kategori:Pendidikan di Indonesia]]
[[Kategori:Pendidikan di Indonesia]]
[[Kategori:Perguruan tinggi di Indonesia]]
[[Kategori:Perguruan tinggi di Indonesia]]
[[Kategori:Bangunan bersejarah Indonesia]]
[[Kategori:Bangunan bersejarah di Bandung]]
[[Kategori:Bangunan Belanda di Indonesia]]
[[Kategori:Arsitektur Hindia Belanda]]
[[Kategori:Arsitektur Indonesia]]
[[Kategori:Arsitektur Indonesia]]
[[Kategori:Arsitektur Hindia-Belanda]]
[[Kategori:Institut Teknologi Bandung]]
[[Kategori:Institut Teknologi Bandung]]

Revisi terkini sejak 2 April 2024 18.35

Sekolah Tinggi Teknik Bandung
 
Informasi
DidirikanAgustus 19451946
KampusUrban
Nama julukanSTT, STT Bandung, STT Bandung di Yogya

Sekolah Tinggi Teknik Bandung (STT Bandung) dibuka pada bulan Agustus 1945 oleh para pemuda dan insinyur muda Indonesia setelah mengambil alih Bandung Kogyo Daigaku dari pihak Jepang.[1]:27

Sekolah Tinggi Teknik Bandung

[sunting | sunting sumber]
Barakgebouw A (sekarang Aula Barat ITB), tempat berlangsungnya serah terima Bandung Kogyo Daigaku

Sesudah Jepang menyerah kepada sekutu, dan Indonesia memproklamirkan kemerdekaannya, maka para mahasiswa Bandung Kogyo Daigaku pada tanggal 17 Agustus 1945 di Bandung melucuti guru-guru bangsa Jepang dan menahan mereka di rumahnya masing-masing. Sejak itu urusan Sekolah Tinggi Teknik yang sebelumnya bernama Bandung Kogyo Daigaku dipegang oleh bangsa Indonesia.[2]:88

Dalam pidato pengukuhan sebagai Doktor Honoris Causa di ITB tanggal 25 Maret 1977, Prof. Dr.(HC) Ir. Roosseno mengungkapkan bahwa:

Pada hari Senin bulan Agustus 1945, di ruang Aula Bandung Kogyo Daigaku (sekarang Aula Barat ITB) dilakukan timbang terima Bandung Kogyo Daigaku dari bala tentara Jepang kepada Pemerintah Republik Indonesia. Suatu kelompok insinyur Indonesia yang bercita-cita: Soenaryo, Soewandi, Abidin, dan Roosseno mengambil alih Kogyo Daigaku dari bala tentara Jepang kepada Republik Indonesia yang baru hidup 1 minggu. (Tentang tanggal timbang terima tersebut, berdasarkan pernyataan dia yaitu dilaksanakan hari "Senin", "RI baru hidup 1 minggu", mengingat 17 Agustus 1945 jatuh pada hari Jumat,[3] maka hari Senin pertama sesudahnya adalah tanggal 20 dengan selisih 3 hari setelah proklamasi, hari Senin berikutnya adalah tanggal 27 dengan selisih 10 hari setelah proklamasi, kemungkinan besar timbang terima dilaksanakan pada tanggal 27 Agustus 1945 – satu minggu lebih tiga hari).

Segera sesudah itu perguruan tinggi teknik dibuka kembali dengan nama Sekolah Tinggi Teknik Bandung (STT Bandung) di bawah pimpinan Prof. Ir. Roosseno Soerjohadikoesoemo dan dibantu oleh Ir. R. Goenarso, Ir. R. M. Soewandi Notokoesoemo, Ir. Soenarjo, dan Sutan Muchtar Abidin.[1]:27

Modal kerja pada saat itu hanya nasionalisme yang berkobar-kobar, antusiasme, devotion, untuk memulai pendidikan teknik di Indonesia. Suatu tugas berat di atas pundak para insinyur. Pada saat itu hanya ada 170 insinyur di Indonesia. Apa mungkin 170 gelintir insinyur mengurus pekerjaan teknik dalam negara RI yang berdaulat dengan penduduk 90 juta?
– Prof. Dr.(HC) Ir. Roosseno[4]

Program studi yang dibuka di STT Bandung ada tiga yaitu Bagian Bangunan Jalan dan Air, Bagian Kimia, dan Bagian Mesin dan Teknik Elektro dengan lama studi empat tahun.[1]:27 Bagian-bagian tersebut serupa dengan bagian-bagian yang diadakan pada periode Bandung Kogyo Daigaku maupun ketika TH Bandung ditutup pada tahun 1942, di mana bagian Sipil dibuka tahun 1920, bagian Kimia dibuka pada tanggal 1 Agustus 1940, bagian Mesin dan Listrik dibuka pada tanggal 1 Agustus 1941 (kedua jurusan tersebut pada tingkat satu menjalani kelas yang sama).

Kuliah-kuliah diberikan terus, tetapi di bulan Oktober 1945 Inggris yang diboncengi tentara Belanda menyerbu Bandung, yang menyebabkan suasana menjadi sangat hangat, bahkan di dalam kota sudah banyak tembak-menembak antara tentara kita dan tentara sekutu.[2] Suasana revolusi untuk mempertahankan kemerdekaan tanah air pada waktu itu tidak cocok untuk mendukung suasana belajar. Di dalam gejolak revolusi STT merupakan satu kesatuan potensi dari tenaga manusia, laboratorium dan segala peralatan kampus yang bisa dikerahkan bagi perjuangan kemerdekaan.[1]:27

Pada bulan Oktober 1945 tercetuslah ikrar bersama mahasiswa yang diucapkan di hadapan dua anggota Komite Nasional Indonesia Pusat (KNIP), Otto Iskandardinata dan Ir. M. P. Soerachman Tjokrohadisoerio (kelak menjadi Presiden/Rektor UI yang pertama), ketika mereka hendak berangkat ke Jakarta untuk menghadiri rapat pleno KNIP yang pertama (pada tanggal 16-17 Oktober 1945 di Balai Muslimin, Jakarta[5]). Di dalam ikrar itu para mahasiswa meminta kepada kedua anggota KNIP agar menyampaikan tekad mahasiswa tidak sudi kembali ke kampus selama kemerdekaan penuh dari bangsa Indonesia belum tercapai. Para mahasiswa bersedia dan rela mengorbankan jiwa dan raga bagi kemerdekaan bangsa (Reksowardojo, 1964 ).[1]:27

Mulai bulan November 1945, kuliah dibubarkan, meskipun kantor administrasinya di bawah Sutan Muchtar Abidin dan Ir. Soenarjo masih berjalan terus.[2] Semua dosen dan pegawai diharuskan mengungsi dari Bandung, STT kemudian dipindahkan ke Yogyakarta dengan sebutan STT Bandung di Yogya.[1]:27

Sekolah Tinggi Teknik Bandung di Yogyakarta

[sunting | sunting sumber]

Pada tanggal 6 Januari 1946 kantor itu dipindahkan ke Yogyakarta di bawah pimpinan Prof. Ir. Roosseno, Ir. Soenarjo, dan Ir. R. M. Soewandi Notokoesoemo. Mereka menghubungkan diri dengan Panitia Pendirian Yayasan Balai Perguruan Tinggi Gadjah Mada. Pada suatu rapat dengan Panitia tersebut, tidak tercapai persesuaian paham, karena panitia tersebut tetap bermaksud akan mendirikan Perguruan Tinggi Partikelir (swasta), sedang Prof. Ir. Roosseno dan kawan-kawan telah memperoleh perintah dari Kementerian Pendidikan, Pengajaran dan Kebudayaan untuk membuka Sekolah Techniek Tinggi Negeri di Yogyakarta.

Pada tanggal 17 Februari 1946 STT Bandung di Yogya mulai dibuka di gedung Sekolah Menengah Tinggi B Negeri Yogyakarta di kawasan Kota Baru (AMS pertama di Hindia Belanda, sekarang menjadi SMA Negeri 3 Yogyakarta), dengan menempati ruang-ruang di gedung olahraga sekolah itu, di mana kegiatan kuliah diselenggarakan pada sore hari.

Semula pimpinannya dipegang oleh Prof. Ir. Roosseno, kemudian diganti oleh Ir. Wreksodiningrat pada tanggal 1 Maret 1947.[2] Ir. Wreksodiningrat alias Notodiningrat, merupakan insinyur sipil pertama Indonesia lulusan TH Delft tahun 1916 (sekarang Universitas Teknik Delft), tahun 1949 diangkat menjadi guru besar UGM,[6] dan Dekan FT UGM 1947-1951.[7]

Staf pengajar STT Bandung di Yogya di antaranya adalah:[1]:27

Mahasiswa yang dapat meninggalkan Bandung, dapat meneruskan pelajarannya di Yogyakarta dan dapat menempuh ujian insinyur untuk pertama kalinya di bulan Oktober 1946.

Dalam tahun 1947 beberapa mahasiswa Bagian Mesin dan Bagian Kimia dikirimkan ke India untuk menyelesaikan studi mereka di sana. Karena serbuan tentara Belanda ke Yogyakarta, pada tanggal 19 Desember 1948 STT Bandung di Yogyakarta terpaksa ditutup.[1]:28

Beberapa waktu kemudian sekolah itu dibuka kembali pada tahun 1949 dengan hanya menyelenggarakan Bagian Sipil saja.[1]:28 Tidak lama kemudian STT Bandung di Jogjakarta diubah menjadi Sekolah Tinggi Teknik Jogjakarta, dan kegiatan perkuliahan pindah dari Kotabaru ke Kampus Jetis Yogyakarta[11][note 2]

Setelah fakultas-fakultas dari "Yayasan Balai Perguruan Tinggi Gadjah Mada" diserahkan kepada Pemerintah, maka tanggal 19 Desember 1949 Pemerintah RI mendirikan Universitit Negeri Gadjah Mada dimana STT di Yogyakarta dimasukkan ke dalamnya sebagai Fakultas Teknik.

Itulah akhir periode STT Bandung di Yogya, sebagian pengajar dari Bandung yang kemudian tetap berada di Yogya di antaranya adalah:

  • Ir. R. M. Soewandi Notokoesoemo – kemudian menjadi Guru Besar Ilmu Konstruksi Baja pada UGM pada tanggal 19 September 1954[13]
  • Ir. Soenarjo – mantan Kepala Laboratorium Pengairan Bandung, diangkat menjadi Guru Besar UGM pada tahun 1950[6]
  • Ir. Ali Djojoadinoto – kemudian menjadi Guru Besar Ilmu Ukur Tanah UGM pada tahun 1960[6]
  • Herman Johannes – pada waktu TH Bandung ditutup, masih berstatus mahasiswa, dia termasuk angkatan pertama yang menyelesaikan studi sebagai insinyur di STT Bandung di Yogya, secara tradisi kemudian dianggap sebagai insinyur-insinyur angkatan pertama FT UGM, dia kemudian pernah menjabat Rektor UGM.[6]

Sementara sebagian lagi kembali ke almamaternya di Bandung di antaranya adalah Prof. Ir. Roosseno (sejak tahun 1949) dan Ir. R. Goenarso (kemudian menjadi Menteri Muda Pengajaran pada Kabinet Sjahrir III periode 2 Oktober 1946 - 27 Juni 1947, dan Guru Besar Teknik Sipil dan Matematika ITB).

Fenomena dualisme kelembagaan

[sunting | sunting sumber]

Pada masa perang kemerdekaan, di mana banyak wilayah RI diduduki Nederlandsch Indië Civil Administratie (NICA) - Pemerintahan Sipil Hindia Belanda, maka kedua belah pihak berlomba-lomba menunjukkan eksistensinya di semua bidang. Salah satu bentuknya adalah dengan membuat lembaga yang serupa dengan yang dimiliki lawan, dalam bidang pendidikan dan penelitian contohnya adalah:

  • STT Bandung, setelah diambil alih oleh bangsa Indonesia dari tangan Jepang dan pindah ke Yogya dengan nama STT Bandung di Yogya, namun kemudian NICA juga membuka Faculteit van Technische Wetenschap di lokasi Kampus TH Bandung.
  • Institut Pasteur di Bandung, setelah diambil alih oleh bangsa Indonesia dari tangan Jepang, 1 September 1945, dipindahkan ke Klaten, namun kemudian NICA tetap membuka institut itu ketika menguasai Bandung.
  • Laboratorium Technische Hygiene en Assaineering atau Laboratorium voor Technisch Hygine en Drinkwater Voorziening di Kampus TH Bandung, setelah diambil alih oleh bangsa Indonesia dari tangan Jepang, berganti nama menjadi Laboratorium Kesehatan Teknik (LKT), kemudian dipindahkan ke Yogya, namun kemudian NICA juga membuka laboratorium itu dengan nama Laboratorium Ilmu Kesehatan Teknik (LIKT) di lokasi semula di Kampus TH Bandung.[14]
  • Perguruan Tinggi Kedokteran (berdiri 5 Maret 1946), Sekolah Tinggi Kedokteran Hewan (berdiri 20 September 1946), Sekolah Tinggi Farmasi (berdiri 27 September 1946), dan Perguruan Tinggi Pertanian (berdiri 27 September 1946) di Klaten,[15] sementara pihak NICA juga membuka Geneeskundige Faculteit di Jakarta,[16] Faculteit voor Diergeneeskunde dan Faculteit voor Landbouw Wetenschappen di Bogor.[17]

Setelah pengakuan kedaulatan pada tahun 1949, maka lembaga-lembaga milik NICA tersebut beralih ke pangkuan Indonesia. Dalam proses pengalihan tersebut, ada yang berjalan lancar melalui proses penggabungan, ada lembaga yang kemudian pupus dengan sendirinya, namun ada pula yang malah melahirkan dua lembaga kembar yang keduanya tetap eksis. Sebagai contoh yang berhasil untuk bergabung adalah Perguruan Tinggi Kedokteran milik RI dengan Geneeskundige Faculteit milik NICA di Jakarta yang bergabung menjadi Fakulteit Kedokteran Universiteit Indonesia (tahun 1950). STT Bandung di Yogya setelah ditutup kemudian menjadi cikal bakal FT UGM, sementara Faculteit van Technische Wetenschap yang dibuka kembali pada tahun 1946 oleh para mantan pengajar TH Bandung yang baru dibebaskan dari kamp interniran kemudian menjadi Fakulteit Pengetahuan Teknik Universiteit Indonesia Bandung. Setidaknya dengan adanya revolusi kemerdekaan tersebut, pada saat itu Indonesia memiliki dua Fakultas Teknik, Bandung dan Yogya.

  1. ^ Sekarang Jl. Ganeća 10 Bandung.
  2. ^ Pada zaman kolonial sekolah itu bernama Technische School "Prinses Juliana School". Pada masa kemerdekaan menjadi Sekolah Teknik Menengah (ijazah pertama dikeluarkan tahun 1951) yang merupakan Sekolah Teknik Negeri yang pertama di Indonesia. Tahun 1952 dipecah menjadi dua sekolah, yaitu STM Negeri I (Jurusan Bangunan dan Kimia), STM Negeri II (Jurusan Listrik dan Mesin). Pada dekade 70-an digunakan bersama oleh STM Negeri I (Jurusan Bangunan dan Kimia), STM Negeri II (Jurusan Listrik dan Mesin), STM Chusus Instruktur (jurusan Bangunan, Listrik, Diesel dan Mesin), STM Geologi Pertambangan, STM Metalurgi, STM Pertanian, STM Percobaan I dan STM Percobaan II. Pada tahun 1975 semua STM di kompleks Jetis digabungkan menjadi STM Yogyakarta I. Tanggal 11 April 1980 menjadi STM I Yogyakarta. Sejak 7 Maret 1997 menjadi SMK Negeri 2 Yogyakarta.[12]
  1. ^ a b c d e f g h i Sakri, A. (1979a). Dari TH ke ITB: Kenang-kenangan lustrum keempat 2 Maret 1979, Jilid 1: Selintas perkembangan ITB. Bandung: Penerbit ITB.
  2. ^ a b c d Anshoriy, H. M. N. (2008). Pendidikan berwawasan kebangsaan: Kesadaran ilmiah berbasis multikulturalisme. Yogyakarta: LKiS.
  3. ^ Calendar for year 1945 (Indonesia).
  4. ^ Pidato pengukuhan sebagai guru besar luar biasa ilmu beton pada tanggal 26 Maret 1949 di Aula Faculteit van Technische Wetenschap Universiteit van Indonesie Bandung
  5. ^ Setyowati, D. S., "Putra fajar: Menuju jalan perundingan", 6 Maret 2000.
  6. ^ a b c d "Guru besar UGM". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-05-02. Diakses tanggal 2012-06-24. 
  7. ^ Sejarah Arsitek Indonesia
  8. ^ a b c d e Sakri, A. (1979b). Dari TH ke ITB: Kenang-kenangan lustrum keempat 2 Maret 1979, Jilid 2: Daftar lulusan ITB. Bandung: Penerbit ITB.
  9. ^ (Belanda) "Examenuitslagen Technische Hoogeschool" dalam Harian "Bataviaasch nieuwsblad" edisi 5 Juni 1940, Tahun ke-55 No.161.[pranala nonaktif permanen]
  10. ^ (Belanda) "Academische opleiding 20 Juni" dalam Harian "Het nieuws van den dag voor Nederlandsch-Indië" edisi 1 Juli 1938, Tahun ke-43 No.147.[pranala nonaktif permanen]
  11. ^ Sejarah FT UGM
  12. ^ "Sejarah SMK Negeri 2 Yogyakarta di Jl. A.M. Sangaji 47 Yogyakarta." Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-10-21. Diakses tanggal 2012-06-24. 
  13. ^ Orasi Guru Besar UGM Prof. Ir. Soewandi Notokoesoemo.
  14. ^ Sejarah BBTKL PPM Jakarta.[pranala nonaktif permanen]
  15. ^ "Sejarah UGM". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-04-20. Diakses tanggal 2012-06-24. 
  16. ^ "Sejarah FKUI". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-05-06. Diakses tanggal 2012-06-24. 
  17. ^ Sejarah IPB.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]
Sejarah Institusi
Didahului oleh:
Institute of Tropical Science
1942-1945
Bandung Kogyo Daigaku
1944-1945
Sekolah Tinggi Teknik Bandung
1945-1946
Diteruskan oleh:
Technische Faculteit, Nood-Universiteit van Nederlandsch Indie
1946-1947