Lompat ke isi

Kerajaan Sontang: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 11: Baris 11:
{{Kerajaan di Sumatera}}
{{Kerajaan di Sumatera}}


[[Kategori:Kerajaan Sontang| ]]
[[Kategori:1945|1945]]
[[Kategori:1945|1945]]
[[Kategori:Kerajaan di Sumatera Barat|Sontang]]
[[Kategori:Kerajaan di Sumatera Barat|Sontang]]
[[Kategori:Kerajaan di Nusantara|Sontang]]
[[Kategori:Kerajaan di Nusantara|Sontang]]
[[Kategori:Kabupaten Pasaman|Kerajaan Sontang]]
[[Kategori:Kabupaten Pasaman|Kerajaan Sontang]]
[[Kategori:Kerajaan Sontang|Kerajaan Sontang]]

Revisi per 11 November 2018 16.09

Kerajaan Sontang adalah salah satu kerajaan di Provinsi Sumatera Barat, bergabung menjadi Republik Indonesia pada tahun 1945, dengan pernyataan oleh Raja Sontang ke XI, sehingga tidak menimbulkan revolusi sosial. Terletak di Kabupaten Pasaman (perbatasan Provinsi Sumatera Utara dengan Provinsi Sumatera Barat), meliputi kecamatan Duo Koto dan kanagarian Sontang di kecamatan Panti. Raja-rajanya bermarga Nasution keturunan Raja Gumanti Porang dari Pidoli Lombang Panyabungan, sehingga berbahasa Mandahiling tetapi masih bertalian darah dengan raja-raja Pagaruyung. Kerajaan Sontang ini berbatasan: sebelah utara berbatas dengan Kerajaan Pakantan, sebelah selatan dengan Negeri Talu dan Sinurut, sebelah barat dengan Kerajaan Parit Batu, sebelah timur dengan Kerajaan Rao

Referensi

  • Nasution, Arwin. Tambo Sejarah Negeri Sontang-Cubadak-Simpang Tonang Keturunan Rajo Sontang Serta Sekalian yang Berpangkat Adat Pemberian Oleh Rajo Sontang di Atas Tanah Ulayat Rajo Sontang. Medan: 1997.