Lompat ke isi

INI (grup musik Jepang): Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Baris 22: Baris 22:
}}
}}
{{nihongo|'''INI'''|[[Bahasa Jepang|Jepang]]: アイエヌアイ|Aienuai}} adalah [[boy band]] Jepang yang dibentuk melalui reality show kompetisi ''[[Produce 101 Japan Season 2|Produce 101 Japan 2]]''. Grup ini terdiri dari sebelas anggota: Masaya Kimura, Hiromu Takatsuka, Shogo Tajima, Kyosuke Fujimaki, Takumi Ozaki, Hiroto Nishi, Jin Matsuda, Xu Fengfan, Rihito Ikezaki, Yudai Sano dan Takeru Goto. Seperti para pemenang musim pertama dari ''[[Produce 101 Japan]]'', INI dimaksudkan untuk menjadi grup permanen.<ref name="permanent and label">{{cite web|url=https://style.nikkei.com/article/DGXMZO49879270X10C19A9000000/|title=韓国の人気オーディション番組 吉本と組んで日本上陸|website=Nikkei Sports|date=September 22, 2021|language=ja}}</ref> Grup ini dikelola oleh [[Lapone Entertainment]], sebuah perusahaan patungan antara [[Yoshimoto Kogyo]] dan [[CJ ENM]].<ref name="permanent and label"/>
{{nihongo|'''INI'''|[[Bahasa Jepang|Jepang]]: アイエヌアイ|Aienuai}} adalah [[boy band]] Jepang yang dibentuk melalui reality show kompetisi ''[[Produce 101 Japan Season 2|Produce 101 Japan 2]]''. Grup ini terdiri dari sebelas anggota: Masaya Kimura, Hiromu Takatsuka, Shogo Tajima, Kyosuke Fujimaki, Takumi Ozaki, Hiroto Nishi, Jin Matsuda, Xu Fengfan, Rihito Ikezaki, Yudai Sano dan Takeru Goto. Seperti para pemenang musim pertama dari ''[[Produce 101 Japan]]'', INI dimaksudkan untuk menjadi grup permanen.<ref name="permanent and label">{{cite web|url=https://style.nikkei.com/article/DGXMZO49879270X10C19A9000000/|title=韓国の人気オーディション番組 吉本と組んで日本上陸|website=Nikkei Sports|date=September 22, 2021|language=ja}}</ref> Grup ini dikelola oleh [[Lapone Entertainment]], sebuah perusahaan patungan antara [[Yoshimoto Kogyo]] dan [[CJ ENM]].<ref name="permanent and label"/>

== Nama ==
Grup ini memulai debutnya dengan [[singel Maxi]] "A" yang menampilkan single promosi "Rocketeer" dan "Brighter".<ref>{{cite web|url=https://realsound.jp/2021/11/post-895500.html|title=INI、デビューシングル『A』オリコン1位に喜び メンバーによる"イノシシムーブ"レクチャーも|website=Real Sound|date=December 3, 2021|language=ja}}</ref>

INI adalah artis pertama dalam sejarah Oricon yang terjual lebih dari 500.000 eksemplar di minggu pertama untuk dua karya berturut-turut sejak single debut mereka "A".<ref>{{Cite web |title=INI「I(CALL119/WeAre)」、オリコン史上初の記録で1位「ファンの温かい気持ちを感じることができた」【オリコンランキング】 |url=https://www.oricon.co.jp/news/2232743/full/ |access-date=2022-05-06 |website=ORICON NEWS}}</ref>


== Referensi ==
== Referensi ==

Revisi per 2 Januari 2023 13.22

INI
logo INI
logo INI
Informasi latar belakang
AsalJepang
GenreJ-pop[1]
Tahun aktif2021 (2021)–sekarang
LabelLapone Entertainment
Situs webini-official.com
Anggota
  • Masaya Kimura
  • Hiromu Takatsuka
  • Shogo Tajima
  • Kyosuke Fujimaki
  • Takumi Ozaki
  • Hiroto Nishi
  • Jin Matsuda
  • Xu Fengfan
  • Rihito Ikezaki
  • Yudai Sano
  • Takeru Goto

INI (Jepang: アイエヌアイ, Aienuai) adalah boy band Jepang yang dibentuk melalui reality show kompetisi Produce 101 Japan 2. Grup ini terdiri dari sebelas anggota: Masaya Kimura, Hiromu Takatsuka, Shogo Tajima, Kyosuke Fujimaki, Takumi Ozaki, Hiroto Nishi, Jin Matsuda, Xu Fengfan, Rihito Ikezaki, Yudai Sano dan Takeru Goto. Seperti para pemenang musim pertama dari Produce 101 Japan, INI dimaksudkan untuk menjadi grup permanen.[2] Grup ini dikelola oleh Lapone Entertainment, sebuah perusahaan patungan antara Yoshimoto Kogyo dan CJ ENM.[2]

Nama

Grup ini memulai debutnya dengan singel Maxi "A" yang menampilkan single promosi "Rocketeer" dan "Brighter".[3]

INI adalah artis pertama dalam sejarah Oricon yang terjual lebih dari 500.000 eksemplar di minggu pertama untuk dua karya berturut-turut sejak single debut mereka "A".[4]

Referensi

Pranala luar