Lompat ke isi

WarnerMedia: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Luckas-bot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: tr:Time Warner
Ali Cendana (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 21: Baris 21:
'''Time Warner''' ({{nyse|TWX}}) merupakan sebuah [[perusahaan]] multinasional yang bermarkas di [[New York City]]. Perusahaan ini didirikan pada tahun [[1990]] setelah bergabung antara [[Time Inc.]] dan Warner Communications. Perusahaan ini mempekerjakan 86.400 pekerja pada tahun [[2008]]. Perusahaan ini menghasilkan berbagai macam produk-produk [[telekomunikasi]].
'''Time Warner''' ({{nyse|TWX}}) merupakan sebuah [[perusahaan]] multinasional yang bermarkas di [[New York City]]. Perusahaan ini didirikan pada tahun [[1990]] setelah bergabung antara [[Time Inc.]] dan Warner Communications. Perusahaan ini mempekerjakan 86.400 pekerja pada tahun [[2008]]. Perusahaan ini menghasilkan berbagai macam produk-produk [[telekomunikasi]].


== Sejarah ==

=== Peluncuran perusahaan Warner Bros. dan majalah TIME ===
[[Warner Bros.]] didirikan pada tahun 1918 di [[Hollywood, Los Angeles, California]], oleh empat saudara Warner: [[Albert Warner|Aaron Warner]], [[Harry Warner]], [[Sam Warner]], dan [[Jack Warner]] (mereka beremigrasi dari [[Polandia]] ke [[Kanada]]). Mereka baru saja mempromosi dan memproyeksikan film-film terkenal.

Pada tanggal [[3 Maret]] [[1923]], Joseph G. Cannon menerbitkan edisi pertama majalah [[TIME]]. TIME terbit lebih awal dari pesaing-pesaingnya, sekaligus menciptakan format majalah berita mingguan. Ia didirikan pada 1923 oleh Briton Hadden dan Henry Luce. Keduanya telah pernah bekerja sama semasa di Yale, menjadi editor dan ketua Yale Daily News. Hadden meninggal pada 1929, dan Luce menjadi orang penting di TIME dan tokoh besar dalam media pada abad ke-20.

=== Film bersuara ===
{{for|sistem suara Vitaphone|Vitaphone}}
Warner Bros. bekerja sama dengan [[First National Pictures]] untuk memproduksi film suara pertama. Untuk itu, mereka menggunakan teknologi film bersuara pertama dengan sistem suara '''[[Vitaphone]]'''.<ref>Warner and Jennings (1964), pp.180-181.</ref> Warner Bros. juga membuka bioskopnya sendiri, yakni Warner Theatre.<ref>Thomas (1990), p. 56.</ref>

=== Era 1930an ===
Pada tahun [[1930]], [[Time Inc.]] menerbitkan majalah [[Fortune (majalah)|Fortune]]. Sementara itu, Warner Bros. sedang mencoba untuk menciptakan film berwarna. Hal ini terjadi pada tahun [[1935]].

Setahun kemudian Time Inc. menerbitkan edisi pertama majalah [[Life (majalah)|Life]]. Tahun 1938, Warner Bros. membuka [[Warner Bros. Animation|perusahaan kartun Harman dan Ising]]. Karakter yang paling awal ialah [[Bugs Bunny]], [[Daffy Bebek]], [[Granny]], [[Petunia Pig]] dan [[Porky Pig]].

Kartun yang dirilis ialah ''[[Looney Tunes]]'' dan ''[[Merrie Melodies]]''.<ref>"[http://www.animationusa.com/resources/aboutwb.html Warner Bros. Studio biography]". ''AnimationUSA.com''. Retrieved June 17, 2007.</ref>
=== Era 1940an ===
Pada tahun 1942, studio kartun milik [[Leon Schlesinger]] telah melampaui [[The Walt Disney Company|Walt Disney Studios]]. Pada tahun 1946, merilis episode ''Looney Tunes'' berjudul ''[[Tweetie Pie]]''.<ref name="~HBTHYNA66">Sperling, Millner, and Warner (1998), p. 187-188.</ref>

Karakter-karakter baru ''Looney Tunes'' era tersebut adalah [[Elmer Fudd]], [[Foghorn Leghorn]], [[Marvin the Martian]], [[Pepé Le Pew]], [[Penelope Pussycat]], [[Sylvester the Cat]], [[Tweety]], [[Yosemite Sam]], [[Wile E. Coyote dan Road Runner]].

Pada akhir 1940an, Warner Bros. mulai merencanakan studio televisi.

=== Era 1950an dan 1960an ===
Warner Bros. membuka studio televisinya yang pertama, dan membuka usaha kartun. Setelah itu muali membuka usaha film layar lebar dengan menggunakan [[CinemaScope]].

Warner Bros. Television juga merilis serial TV seperti "Cheyenne", "Maverick", "Sunset Strip", dll. Harry Warner meninggal pada tahun 1958.

Pada tahun 1960, Time Inc. menerbitkan buku [[Time-Life]]. Warner Bros. Pictures juga meluncurkan beberapa film era itu seperti "Ocean’s Eleven", "Splendor in the Grass", "Gypsy", "The Music Man", "My Fair Lady", "The Great Race", "Who’s Afraid of Virginia Woolf?", "What Ever Happened to Baby Jane?", "Bonnie and Clyde", "Camelot", "Cool Hand Luke", dsb.

Di akhir 1960an, Jack Warner menjual studio itu ke perusahaan film [[Seven Arts Productions]]<ref>Thomas (1990), p.280.</ref> sebanyak $ 32 juta. Perusahaan film tersebut berganti nama menjadi [[Warner Bros.-Seven Arts]]. Albert Warner meninggal pada tahun yang sama dalam usia 83 tahun.

=== Kinney National Company dan Warner Communications ===
{{main|Warner Communications}}

[[Kinney National Company]], pemilik [[DC Comics]] dan [[Mad (majalah)|majalah Mad]], membeli studio Warner Bros.-Seven Arts pada tahun [[1970]] sebanyak $ 64 juta.<ref>Thomas (1990), p. 288.</ref> Perusahaan studio itu kembali lagi menjadi Warner Bros. Namun, Jack Warner menyatakan mundur.

Karena adanya konflik dengan perusahaan parkir, Kinney National Company memecah aset non-hiburan karena skandal keuangan selama masa operasi parkir dan berganti nama sebagai [[Warner Communications]].

Pada tahun 1976, perusahaan itu memperoleh perusahaan game [[Atari]]. Proses itu membayar $ 32 juta. Seathun sebelumnya, perusahaan itu juga meluncurkan [[Warner-Amex Satellite Entertainment]], dengan saluran pilihan berupa [[MTV]], [[Nickelodeon]], dan [[The Movie Channel]]. Jack Warner meninggal pada tahun 1978.

Akibat skandal konflik, Warner Communications menjual Atari kepada [[Namco]] (kini milik [[The Walt Disney Company]]). [[Midway Games]] juga pernah bekerjasama dengan perusahaan permainan.

Pada tahun 1985, Warner Communications mengaktifkan saluran [[VH1]]. Akan tetapi, pada tahun itu juga, Warner-Amex Satellite Entertainment dijual kepada [[Viacom (1971-2005)|Viacom]]. Time Inc juga mengeluarkan majalah [[Money (majalah)|Money]], dan [[HBO]].

=== Formasi pendirian Time Warner ===
Pada tahun [[1989]], Warner Communications membeli [[Lorimar Productions|Lorimar]]-[[Telepictures]]. 2 tahun sebelumnya, ditengah-tangah kerjasamanya dengan perusahaan Disney, [[Paramount Communications]] mengeluarkan nilai seharga $12 bilyun kepada Time Inc, memaksanya untuk
memperoleh Warner seharga $ 14 juta. Paramount berusahaa merespons dengan aksi debat dan anarkis, namun kalah, dan merger berlangsung. Time dan Warner bergabung membentuk '''Time Warner'''.

=== Era 1990an ===
Pada tahun [[1991]], Warner Bros. Animation membuka usaha film kartun ''[[Tiny Toon Adventures]]''. Pada tahun [[1995]], mendirikan [[The WB Television Network|WB Network]].

Setahun kemudian, [[Time Warner]] membeli [[Turner Broadcasting]], termasuk [[Cartoon Network]]. Cartoon Network akhirnya berhasil memiliki seluruh koleksi animasi [[Warner Bros]] secara lengkap yang sejak tahun 1957 dimiliki oleh beberapa orang pemilik. Koleksi ini mencakup kartun WB dari tahun 1950-an hingga 1980-an, dan kartun-kartun terbaru seperti ''[[Road Rovers]]'', ''[[Animaniacs]]'', [[Freakazoid]]'', dan ''[[Pinky and the Brain]]''.

[[Time Warner]] mengubah arah [[Hanna-Barbera Productions]] (studio ini sekarang dikenal dengan [[Cartoon Network Studios]]), dan berfokus hanya pada produksi materi-materi baru untuk Cartoon Network, seperti ''[[Dexter's Laboratory]]'' (1996), ''[[Johnny Bravo]]'' (1997), ''[[Cow and Chicken]]'' (1997), dan ''[[The Powerpuff Girls]]'' (1998), serta yang lebih baru: ''[[Codename: Kids Next Door]]'' (2003), ''[[Foster's Home for Imaginary Friends]]'' (2004), dan ''[[Camp Lazlo]]'' (2005).

=== Masa kini ===
Time Warner juga pernah membuka rantai [[Six Flags Theme Parks]].

Pada bulan Januari 2000, perusahaan [[AOL|America Online]] dan Time Warner menyatakan bergabung dengan jumlah saham perusahaan America Online paling tidak 55% dari perusahaan AOL yang baru ini.

Hasil merger menyatakan, ISP AOL menurun drastis. Pada tahun 2003, kata "AOL" dihapus dari nama perusahaan tersebut dan mengakhiri pembagian saham 50% dari MTV Networks dan Showtime Networks bersama [[Viacom]]. Pada tahun itu juga, Time Warner memisahkan Time-Life versi domestik kepada Direct Holdings Americas, Inc.

Penghasilan dari Time Warner cukup meningkat drastis pada tahun 2005. Tahun 2006, WB Network bergabung dengan [[UPN]] sebagai [[The CW|CW Network]].
== Pengurus ==
== Pengurus ==



Revisi per 15 Oktober 2009 07.33

Time Warner Inc.
Publik (NYSE: TWX)
IndustriBroadcasting, publishing, Internet, telecommunications
DidirikanGabungan antara Time Inc. dan Warner Communications (1990)
Kantor pusatNew York City, New York.
Wilayah operasi
Dunia
Tokoh kunci
Richard D. Parsons
(Chairman)
Jeffrey L. Bewkes
(President) & (CEO)
ProdukLihat list of assets owned by Time Warner.
PendapatanKenaikan US$ 46.482 Miliar (2008)[1]
Kenaikan US$ 8.949 Miliar (2008)
Kenaikan US$ 4.387 Miliar (2008)[1]
Total asetKenaikan US$ 133.830 Miliar (2008)
Total ekuitasKenaikan US$ 58.536 Miliar (2008)
Karyawan
86,400 (2008)[2]
Situs webTimeWarner.com

Time Warner (NYSE: TWX) merupakan sebuah perusahaan multinasional yang bermarkas di New York City. Perusahaan ini didirikan pada tahun 1990 setelah bergabung antara Time Inc. dan Warner Communications. Perusahaan ini mempekerjakan 86.400 pekerja pada tahun 2008. Perusahaan ini menghasilkan berbagai macam produk-produk telekomunikasi.

Sejarah

Peluncuran perusahaan Warner Bros. dan majalah TIME

Warner Bros. didirikan pada tahun 1918 di Hollywood, Los Angeles, California, oleh empat saudara Warner: Aaron Warner, Harry Warner, Sam Warner, dan Jack Warner (mereka beremigrasi dari Polandia ke Kanada). Mereka baru saja mempromosi dan memproyeksikan film-film terkenal.

Pada tanggal 3 Maret 1923, Joseph G. Cannon menerbitkan edisi pertama majalah TIME. TIME terbit lebih awal dari pesaing-pesaingnya, sekaligus menciptakan format majalah berita mingguan. Ia didirikan pada 1923 oleh Briton Hadden dan Henry Luce. Keduanya telah pernah bekerja sama semasa di Yale, menjadi editor dan ketua Yale Daily News. Hadden meninggal pada 1929, dan Luce menjadi orang penting di TIME dan tokoh besar dalam media pada abad ke-20.

Film bersuara

Warner Bros. bekerja sama dengan First National Pictures untuk memproduksi film suara pertama. Untuk itu, mereka menggunakan teknologi film bersuara pertama dengan sistem suara Vitaphone.[3] Warner Bros. juga membuka bioskopnya sendiri, yakni Warner Theatre.[4]

Era 1930an

Pada tahun 1930, Time Inc. menerbitkan majalah Fortune. Sementara itu, Warner Bros. sedang mencoba untuk menciptakan film berwarna. Hal ini terjadi pada tahun 1935.

Setahun kemudian Time Inc. menerbitkan edisi pertama majalah Life. Tahun 1938, Warner Bros. membuka perusahaan kartun Harman dan Ising. Karakter yang paling awal ialah Bugs Bunny, Daffy Bebek, Granny, Petunia Pig dan Porky Pig.

Kartun yang dirilis ialah Looney Tunes dan Merrie Melodies.[5]

Era 1940an

Pada tahun 1942, studio kartun milik Leon Schlesinger telah melampaui Walt Disney Studios. Pada tahun 1946, merilis episode Looney Tunes berjudul Tweetie Pie.[6]

Karakter-karakter baru Looney Tunes era tersebut adalah Elmer Fudd, Foghorn Leghorn, Marvin the Martian, Pepé Le Pew, Penelope Pussycat, Sylvester the Cat, Tweety, Yosemite Sam, Wile E. Coyote dan Road Runner.

Pada akhir 1940an, Warner Bros. mulai merencanakan studio televisi.

Era 1950an dan 1960an

Warner Bros. membuka studio televisinya yang pertama, dan membuka usaha kartun. Setelah itu muali membuka usaha film layar lebar dengan menggunakan CinemaScope.

Warner Bros. Television juga merilis serial TV seperti "Cheyenne", "Maverick", "Sunset Strip", dll. Harry Warner meninggal pada tahun 1958.

Pada tahun 1960, Time Inc. menerbitkan buku Time-Life. Warner Bros. Pictures juga meluncurkan beberapa film era itu seperti "Ocean’s Eleven", "Splendor in the Grass", "Gypsy", "The Music Man", "My Fair Lady", "The Great Race", "Who’s Afraid of Virginia Woolf?", "What Ever Happened to Baby Jane?", "Bonnie and Clyde", "Camelot", "Cool Hand Luke", dsb.

Di akhir 1960an, Jack Warner menjual studio itu ke perusahaan film Seven Arts Productions[7] sebanyak $ 32 juta. Perusahaan film tersebut berganti nama menjadi Warner Bros.-Seven Arts. Albert Warner meninggal pada tahun yang sama dalam usia 83 tahun.

Kinney National Company dan Warner Communications

Kinney National Company, pemilik DC Comics dan majalah Mad, membeli studio Warner Bros.-Seven Arts pada tahun 1970 sebanyak $ 64 juta.[8] Perusahaan studio itu kembali lagi menjadi Warner Bros. Namun, Jack Warner menyatakan mundur.

Karena adanya konflik dengan perusahaan parkir, Kinney National Company memecah aset non-hiburan karena skandal keuangan selama masa operasi parkir dan berganti nama sebagai Warner Communications.

Pada tahun 1976, perusahaan itu memperoleh perusahaan game Atari. Proses itu membayar $ 32 juta. Seathun sebelumnya, perusahaan itu juga meluncurkan Warner-Amex Satellite Entertainment, dengan saluran pilihan berupa MTV, Nickelodeon, dan The Movie Channel. Jack Warner meninggal pada tahun 1978.

Akibat skandal konflik, Warner Communications menjual Atari kepada Namco (kini milik The Walt Disney Company). Midway Games juga pernah bekerjasama dengan perusahaan permainan.

Pada tahun 1985, Warner Communications mengaktifkan saluran VH1. Akan tetapi, pada tahun itu juga, Warner-Amex Satellite Entertainment dijual kepada Viacom. Time Inc juga mengeluarkan majalah Money, dan HBO.

Formasi pendirian Time Warner

Pada tahun 1989, Warner Communications membeli Lorimar-Telepictures. 2 tahun sebelumnya, ditengah-tangah kerjasamanya dengan perusahaan Disney, Paramount Communications mengeluarkan nilai seharga $12 bilyun kepada Time Inc, memaksanya untuk memperoleh Warner seharga $ 14 juta. Paramount berusahaa merespons dengan aksi debat dan anarkis, namun kalah, dan merger berlangsung. Time dan Warner bergabung membentuk Time Warner.

Era 1990an

Pada tahun 1991, Warner Bros. Animation membuka usaha film kartun Tiny Toon Adventures. Pada tahun 1995, mendirikan WB Network.

Setahun kemudian, Time Warner membeli Turner Broadcasting, termasuk Cartoon Network. Cartoon Network akhirnya berhasil memiliki seluruh koleksi animasi Warner Bros secara lengkap yang sejak tahun 1957 dimiliki oleh beberapa orang pemilik. Koleksi ini mencakup kartun WB dari tahun 1950-an hingga 1980-an, dan kartun-kartun terbaru seperti Road Rovers, Animaniacs, Freakazoid, dan Pinky and the Brain.

Time Warner mengubah arah Hanna-Barbera Productions (studio ini sekarang dikenal dengan Cartoon Network Studios), dan berfokus hanya pada produksi materi-materi baru untuk Cartoon Network, seperti Dexter's Laboratory (1996), Johnny Bravo (1997), Cow and Chicken (1997), dan The Powerpuff Girls (1998), serta yang lebih baru: Codename: Kids Next Door (2003), Foster's Home for Imaginary Friends (2004), dan Camp Lazlo (2005).

Masa kini

Time Warner juga pernah membuka rantai Six Flags Theme Parks.

Pada bulan Januari 2000, perusahaan America Online dan Time Warner menyatakan bergabung dengan jumlah saham perusahaan America Online paling tidak 55% dari perusahaan AOL yang baru ini.

Hasil merger menyatakan, ISP AOL menurun drastis. Pada tahun 2003, kata "AOL" dihapus dari nama perusahaan tersebut dan mengakhiri pembagian saham 50% dari MTV Networks dan Showtime Networks bersama Viacom. Pada tahun itu juga, Time Warner memisahkan Time-Life versi domestik kepada Direct Holdings Americas, Inc.

Penghasilan dari Time Warner cukup meningkat drastis pada tahun 2005. Tahun 2006, WB Network bergabung dengan UPN sebagai CW Network.

Pengurus

Direktur

Senior Eksekutif

Aset

Kerjasama

Saingan

Pranala luar

Referensi

  1. ^ a b "2008 Annual Report to Stockholders" (PDF). 
  2. ^ a b "Company Profile for Time Warner Inc (TWX)". Diakses tanggal 2008-09-30. 
  3. ^ Warner and Jennings (1964), pp.180-181.
  4. ^ Thomas (1990), p. 56.
  5. ^ "Warner Bros. Studio biography". AnimationUSA.com. Retrieved June 17, 2007.
  6. ^ Sperling, Millner, and Warner (1998), p. 187-188.
  7. ^ Thomas (1990), p.280.
  8. ^ Thomas (1990), p. 288.