Lompat ke isi

Belerang: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
RXerself (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1: Baris 1:
{{kotak info belerang}}


'''Belerang''' atau '''sulfur''' adalah [[unsur kimia]] dalam [[tabel periodik]] yang memiliki lambang '''S''' dan [[nomor atom]] 16. Belerang merupakan unsur non-logam yang tidak berasa. Belerang, dalam bentuk aslinya, adalah sebuah zat padat kristalin kuning. Di alam, belerang dapat ditemukan sebagai unsur murni atau sebagai mineral-mineral [[sulfida]] dan [[sulfat]]. Belerang adalah unsur penting untuk kehidupan dan ditemukan dalam 2 [[asam amino]]. salah satu contoh penggunaan umum belerang adalah dalam [[pupuk]]. Selain itu, belerang juga digunakan dalam [[bubuk mesiu]], [[korek api]], [[insektisida]], dan [[fungisida]].
[[unsur kimia]] dalam [[tabel periodik]] yang memiliki lambang '''S''' dan [[nomor atom]] 16. Belerang merupakan unsur non-logam yang tidak berasa. Belerang, dalam bentuk aslinya, adalah sebuah zat padat kristalin kuning. Di alam, belerang dapat ditemukan sebagai unsur murni atau sebagai mineral-mineral [[sulfida]] dan [[sulfat]]. Belerang adalah unsur penting untuk kehidupan dan ditemukan dalam 2 [[asam amino]]. salah satu contoh penggunaan umum belerang adalah dalam [[pupuk]]. Selain itu, belerang juga digunakan dalam [[bubuk mesiu]], [[korek api]], [[insektisida]], dan [[fungisida]].


==Rujukan==
==Rujukan==

Revisi per 28 Oktober 2013 13.12

unsur kimia dalam tabel periodik yang memiliki lambang S dan nomor atom 16. Belerang merupakan unsur non-logam yang tidak berasa. Belerang, dalam bentuk aslinya, adalah sebuah zat padat kristalin kuning. Di alam, belerang dapat ditemukan sebagai unsur murni atau sebagai mineral-mineral sulfida dan sulfat. Belerang adalah unsur penting untuk kehidupan dan ditemukan dalam 2 asam amino. salah satu contoh penggunaan umum belerang adalah dalam pupuk. Selain itu, belerang juga digunakan dalam bubuk mesiu, korek api, insektisida, dan fungisida.

Rujukan

Templat:Link FA Templat:Link FA