Lompat ke isi

Banjir bandang: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
baru
 
tambah
Baris 1: Baris 1:
'''Banjir bandang''' adalah [[banjir]] di daerah di permukaan rendah yang terjadi akibat [[hujan]] yang turun terus-menerus dan muncul secara tiba-tiba. Banjir bandang terjadi saat penjenuhan [[air]] terhadap tanah di wilayah tersebut berlangsung dengan sangat cepat hingga tidak dapat diserap lagi. Air yang tergenang lalu berkumpul di daerah-daerah dengan permukaan rendah dan mengalir dengan cepat ke daerah yang lebih rendah. Akibatnya, segala macam benda yang dilewatinya dikelilingi air dengan tiba-tiba.
'''Banjir bandang''' adalah [[banjir]] di daerah di permukaan rendah yang terjadi akibat [[hujan]] yang turun terus-menerus dan muncul secara tiba-tiba. Banjir bandang terjadi saat penjenuhan [[air]] terhadap tanah di wilayah tersebut berlangsung dengan sangat cepat hingga tidak dapat diserap lagi. Air yang tergenang lalu berkumpul di daerah-daerah dengan permukaan rendah dan mengalir dengan cepat ke daerah yang lebih rendah. Akibatnya, segala macam benda yang dilewatinya dikelilingi air dengan tiba-tiba.


== Kasus di Indonesia ==
Contoh banjir bandang besar yang terjadi tak lama ini di [[Indonesia]] adalah di banjir di [[Bukit Lawang]] pada November [[2003]], di mana sedikitnya 80 orang tewas dalam kejadian tersebut dan banyak fasilitas pariwisata yang rusak akibat kejadian itu.
Contoh banjir bandang besar yang terjadi tak lama ini di [[Indonesia]] adalah di banjir di [[Bukit Lawang]] pada November [[2003]], di mana sedikitnya 80 orang tewas dalam kejadian tersebut dan banyak fasilitas pariwisata yang rusak akibat kejadian itu.

Pada [[3 Januari]] [[2006]] banjir bandang ini terjadi di [[Jember]] yang menewaskan 32 orang.


[[Kategori:Bencana alam]]
[[Kategori:Bencana alam]]

Revisi per 3 Januari 2006 07.34

Banjir bandang adalah banjir di daerah di permukaan rendah yang terjadi akibat hujan yang turun terus-menerus dan muncul secara tiba-tiba. Banjir bandang terjadi saat penjenuhan air terhadap tanah di wilayah tersebut berlangsung dengan sangat cepat hingga tidak dapat diserap lagi. Air yang tergenang lalu berkumpul di daerah-daerah dengan permukaan rendah dan mengalir dengan cepat ke daerah yang lebih rendah. Akibatnya, segala macam benda yang dilewatinya dikelilingi air dengan tiba-tiba.

Kasus di Indonesia

Contoh banjir bandang besar yang terjadi tak lama ini di Indonesia adalah di banjir di Bukit Lawang pada November 2003, di mana sedikitnya 80 orang tewas dalam kejadian tersebut dan banyak fasilitas pariwisata yang rusak akibat kejadian itu.

Pada 3 Januari 2006 banjir bandang ini terjadi di Jember yang menewaskan 32 orang.