Lompat ke isi

Bani Naufal: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
A154 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
A154 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 1: Baris 1:
{{Noref}}
{{Noref}}
'''Bani Naufal''' adalah salah satu kabilah Arab dari [[suku Quraisy]]. Leluhurnya adalah [[Naufal bin Abdu Manaf]].
'''Bani Naufal''' atau '''Nawfal''' adalah keturunan dari [[Naufal bin Abdul-Manaf|Naufal bin Abdu-Manaf]], saudara kandung [[Hasyim bin Abdul-Manaf|Hasyim bin Abdu-Manaf]]. [[Mut'im bin Adi]] bin Naufal adalah kepala keluarga Naufal yang pernah memberikan jaminan perlindungan kepada [[Nabi Muhammad]] sewaktu melakukan [[thawaf]] di [[Ka'bah]]; karena saat itu sudah terdapat gangguan dari kaum musyrik Quraisy yang berkeinginan untuk membunuhnya.


Contoh orang yang berasal dari Bani Naufal antara lain:<ref>[[Ahmad bin Yahya bin Jabir al-Baladzuri|Al-Baladzuri]]. ''Ansab al-Asyraf''</ref>
Contoh orang yang berasal dari Bani Naufal antara lain:<ref>[[Ahmad bin Yahya bin Jabir al-Baladzuri|Al-Baladzuri]]. ''Ansab al-Asyraf''</ref>

Revisi per 18 April 2021 05.59

Bani Naufal adalah salah satu kabilah Arab dari suku Quraisy. Leluhurnya adalah Naufal bin Abdu Manaf.

Contoh orang yang berasal dari Bani Naufal antara lain:[1]

  • Khiyar bin Adi bin Naufal.
  • Muth'im bin Adi.
  • Thu'aimah bin Adi.
  • Jubair bin Muth'im.
  • Nafi' bin Jubair.
  • Muhammad bin Jubair.
  • Ali bin Nafi', dia dipanggil Ibnu as-Suqayatain.

Referensi

  1. ^ Al-Baladzuri. Ansab al-Asyraf