Lompat ke isi

Nancy Pelosi: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Mengembangkan halaman
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 68: Baris 68:


== Keluarga ==
== Keluarga ==
Dia adalah satu-satunya [[Anak perempuan|puteri]] dan anak bungsu dari tujuh bersaudara dari pasangan Annunciata M. "Nancy" D'Alesandro atau biasaa disebut dengan Née Lombardi,<ref>{{Cite web|last=January 4|first=Ron Cassie {{!}}|last2=2019|date=2019-01-04|title=The Gavel Goes Back to Nancy D’Alesandro Pelosi of Little Italy|url=https://www.baltimoremagazine.com/section/historypolitics/the-gavel-goes-back-to-nancy-dalesandro-pelosi-of-little-italy/|website=Baltimore Magazine|language=|access-date=2022-05-24|last3=Am|first3=08:01}}</ref> dan Thomas D'Alesandro Jr.<ref>{{Cite web|title=Nancy Pelosi Doesn’t Care What You Think of Her|url=https://time.com/5388347/nancy-pelosi-democrats-feminism/|website=Time|language=en|access-date=2022-05-24}}</ref> Ibunya lahir di [[Isernia|Isernia, Molise]], [[Mezzogiorno|Italia Selatan]] , dan datang ke Amerika Serikat pada tahun 1912.<ref>{{Cite journal|date=2022-05-24|title=Finding Your Roots|url=https://en.wiki-indonesia.club/w/index.php?title=Finding_Your_Roots&oldid=1089471260|journal=Wikipedia|language=en}}</ref>
Setelah pasangan ini menikah, mereka pindah ke [[San Francisco]] dimana adik Paul, yaitu Ron Pelosi, menjabat sebagai anggota dewan pengawas (''board of supervisors'') kota San Francisco. Pasangan ini dikaruniai 5 anak: Nancy Corinne, Christine, Jacqueline, Paul dan Alexandra. Keluarga Pelosi merupakan salah satu anggota Dewan Perwakilan terkaya dengan aset senilai US$ 25 juta, kebanyakan dalam bentuk saham dan investasi yang dimiliki oleh Paul Pelosi.

Kedua orang tua Nancy berprofesi sebagai politikus, dimana [[Ayah|ayahnya]] adalah seorang [[Anggota dewan|anggota kongres]] dari Partai Demokrat di [[Maryland]],<ref>{{Cite web|title=Baltimore City History of Mayors - THOMAS J. D'ALESANDRO III|url=https://msa.maryland.gov/megafile/msa/speccol/sc3500/sc3520/012400/012491/html/dalesandro3.html|website=msa.maryland.gov|access-date=2022-05-24}}</ref> dan Ibunya adalah seorang politikus yang mengorganisir perempuan [[Partai Demokrat (Amerika Serikat)|Demokrat]] dan mengajari putrinya nilai jejaring sosial.<ref>{{Cite news|last=Stolberg|first=Sheryl Gay|date=2019-01-02|title=Nancy Pelosi, Icon of Female Power, Will Reclaim Role as Speaker and Seal a Place in History|url=https://www.nytimes.com/2019/01/02/us/politics/nancy-pelosi-house-speaker.html|newspaper=The New York Times|language=en-US|issn=0362-4331|access-date=2022-05-24}}</ref>

Setelah pasangan ini menikah, mereka pindah ke [[San Francisco]] dimana adik Paul, yaitu Ron Pelosi, menjabat sebagai anggota dewan pengawas (''board of supervisors'') kota San Francisco.


== Karier Politik ==
== Karier Politik ==
Baris 76: Baris 80:


Pada bulan November 2006, setelah kemenangan partainya, Pelosi secara resmi dicalonkan oleh Partai Demokrat untuk menjabat Ketua Dewan. Dalam pemilihan ketua, Pelosi mengalahkan [[John Boehner]], Republikan asal [[Ohio]]. Pelosi menggantikan posisi ketua terdahulu, [[Dennis Hastert]]. Pengganti Pelosi sebagai ketua mayoritas Demokrat di Dewan Perwakilan ialah [[Steny Hoyer]].
Pada bulan November 2006, setelah kemenangan partainya, Pelosi secara resmi dicalonkan oleh Partai Demokrat untuk menjabat Ketua Dewan. Dalam pemilihan ketua, Pelosi mengalahkan [[John Boehner]], Republikan asal [[Ohio]]. Pelosi menggantikan posisi ketua terdahulu, [[Dennis Hastert]]. Pengganti Pelosi sebagai ketua mayoritas Demokrat di Dewan Perwakilan ialah [[Steny Hoyer]].

== Referensi ==

{{Reflist}}


== Pranala luar ==
== Pranala luar ==

Revisi per 24 Mei 2022 09.25

Nancy Pelosi
Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Amerika Serikat ke-52
Mulai menjabat
3 Januari 2019
Sebelum
Pendahulu
Paul Ryan
Pengganti
Petahana
Sebelum
Masa jabatan
4 Januari 2007 – 3 Januari 2011
Sebelum
Pengganti
John Boehner
Sebelum
Pemimpin Partai Minoritas di DPR AS
Masa jabatan
3 Januari 2011 – 3 Januari 2019
WakilSteny Hoyer
Sebelum
Pendahulu
John Boehner
Sebelum
Masa jabatan
3 Januari 2003 – 3 Januari 2007
WakilSteny Hoyer (whip)
Sebelum
Pendahulu
Dick Gephardt
Pengganti
John Boehner
Sebelum
Whip Partai Minoritas di DPR AS
Masa jabatan
15 Januari 2002 – 3 Januari 2003
PemimpinDick Gephardt
Sebelum
Pengganti
Steny Hoyer
Sebelum
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat A.S.
dari California
Mulai menjabat
2 Juni 1987
Sebelum
Pendahulu
Sala Burton
Pengganti
Petahana
Sebelum
Daerah pemilihanDistrik ke-5 (1987–1993)
Distrik ke-8 (1993–2013)
Distrik ke-12 (2013–)
Informasi pribadi
Lahir
Nancy Patricia D'Alesandro Pelosi

26 Maret 1940 (umur 84)
Baltimore, Maryland
KebangsaanAmerika
Partai politikDemokrat
Suami/istriPaul Pelosi (1963)
AnakNancy Corinne Pelosi
Christine Pelosi
Jacqueline Pelosi
Paul Pelosi
Alexandra Pelosi
Tempat tinggalSan Francisco, California
Alma materTrinity Washington University (B.A.)</small
Tanda tangan
Situs webSpeaker of the House
IMDB: nm2119042 Facebook: NancyPelosi Twitter: SpeakerPelosi Instagram: speakerpelosi Youtube: UCxPeEcH0xaCK9nBK98EFhDg Edit nilai pada Wikidata
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini
Nancy Pelosi, Ketua DPR Amerika Serikat

Nancy Patricia D'Alesandro Pelosi (lahir 26 Maret 1940) adalah Ketua Dewan Perwakilan Amerika Serikat ke-60. Ia merupakan wanita pertama yang menjabat jabatan tersebut. Pelosi mewakili Distrik ke-8 dari negara bagian California sejak 6 Januari 1987.

Sukses Partai Demokrat dalam pemilu sela (mid-term election) di bulan November 2006 merupakan titik balik dari dominasi Partai Republik selama 12 tahun terakhir. Hal ini disebabkan oleh rasa kecewa para pemilih di Amerika Serikat terhadap kepemimpinan Presiden George W. Bush. Dengan kemenangan ini, Pelosi dicalonkan oleh partainya untuk menjadi ketua Dewan Perwakilan. Sebelum menjadi ketua, Pelosi adalah pimpinan minoritas Partai Demokrat di Dewan Perwakilan.

Sebagai Ketua Dewan, Pelosi akan menjadi orang ke dua dalam jalur suksesi kepresidenan Amerika Serikat setelah Wakil Presiden saat ini Kamala Harris.

Masa Kecil dan Pendidikan

Nancy Pelosi ialah anak ke-6 dari 6 bersaudara keturunan Italia. Ayahnya, Thomas D'Alesandro, Jr, pernah menjabat sebagai anggota Dewan Perwakilan AS dari Maryland dan wali kota Baltimore. Kakak Nancy, Thomas L.J D'Alesandro III, pernah menjadi wali kota Baltimore, tahun 1967 - 1971. Nancy bersekolah di Institute of Notredame high school dan selanjutnya kuliah di Trinity College, Washington, DC, tahun 1962 dimana ia bertemu dengan Paul Pelosi yang kemudian menjadi suaminya.

Keluarga

Dia adalah satu-satunya puteri dan anak bungsu dari tujuh bersaudara dari pasangan Annunciata M. "Nancy" D'Alesandro atau biasaa disebut dengan Née Lombardi,[1] dan Thomas D'Alesandro Jr.[2] Ibunya lahir di Isernia, Molise, Italia Selatan , dan datang ke Amerika Serikat pada tahun 1912.[3]

Kedua orang tua Nancy berprofesi sebagai politikus, dimana ayahnya adalah seorang anggota kongres dari Partai Demokrat di Maryland,[4] dan Ibunya adalah seorang politikus yang mengorganisir perempuan Demokrat dan mengajari putrinya nilai jejaring sosial.[5]

Setelah pasangan ini menikah, mereka pindah ke San Francisco dimana adik Paul, yaitu Ron Pelosi, menjabat sebagai anggota dewan pengawas (board of supervisors) kota San Francisco.

Karier Politik

Setelah anak bungsunya masuk SMA, Nancy Pelosi aktif dalam Partai Demokrat. Ia menjadi ketua pengurus cabang partai di North Carolina dan bergabung dengan pimpinan Demokrat lainnya, seperti Phillip Burton dari California. Pada bulan Januari 1987, Pelosi menjadi anggota Dewan Perwakilan AS setelah Sala Burton, istri Phillip Burton, mengundurkan diri akibat penyakit kanker. Sala menyarankan Nancy Pelosi untuk maju ke dalam pemilihan untuk menggantikannya. Sejak itu Nancy berturut-turut terpilih mewakili Distrik ke-8 California.

Di dalam Dewan, Nancy Pelosi pernah menjadi anggota Komite Intelijen, wakil pimpinan minoritas Demokrat (dibawah pimpinan Dick Gephardt dari Missouri), dan pimpinan minoritas. Ia merupakan wanita pertama yang menjadi pimpinan minoritas di Dewan Perwakilan AS.

Pada bulan November 2006, setelah kemenangan partainya, Pelosi secara resmi dicalonkan oleh Partai Demokrat untuk menjabat Ketua Dewan. Dalam pemilihan ketua, Pelosi mengalahkan John Boehner, Republikan asal Ohio. Pelosi menggantikan posisi ketua terdahulu, Dennis Hastert. Pengganti Pelosi sebagai ketua mayoritas Demokrat di Dewan Perwakilan ialah Steny Hoyer.

Referensi

  1. ^ January 4, Ron Cassie |; 2019; Am, 08:01 (2019-01-04). "The Gavel Goes Back to Nancy D'Alesandro Pelosi of Little Italy". Baltimore Magazine. Diakses tanggal 2022-05-24. 
  2. ^ "Nancy Pelosi Doesn't Care What You Think of Her". Time (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2022-05-24. 
  3. ^ "Finding Your Roots". Wikipedia (dalam bahasa Inggris). 2022-05-24. 
  4. ^ "Baltimore City History of Mayors - THOMAS J. D'ALESANDRO III". msa.maryland.gov. Diakses tanggal 2022-05-24. 
  5. ^ Stolberg, Sheryl Gay (2019-01-02). "Nancy Pelosi, Icon of Female Power, Will Reclaim Role as Speaker and Seal a Place in History". The New York Times (dalam bahasa Inggris). ISSN 0362-4331. Diakses tanggal 2022-05-24. 

Pranala luar

Didahului oleh:
Dennis Hastert
Ketua Dewan Perwakilan Amerika Serikat
4 Januari 2007 – Sekarang
Diteruskan oleh:
Sedang Menjabat