Lompat ke isi

Hitorijime My Hero: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Volumes.
k Volumes.
Baris 17: Baris 17:
| first = Februari 2012
| first = Februari 2012
| last =
| last =
| volumes = 12
| volumes = 13
| volume_list =
| volume_list =
}}
}}

Revisi per 6 Juli 2022 14.30

Hitorijime My Hero
ひとりじめマイヒーロー
(Hitoriji me Maihīrō)
GenreRomansa
Manga
PengarangMemeco Arii
PenerbitIchijinsha
Penerbit bahasa Inggris
MajalahGateau
TerbitFebruari 2012 – sekarang
Volume13
Seri anime
SutradaraYukina Hiiro
SkenarioYūsei Naruse
MusikTakeshi Senoo
Mitsutaka Tajiri
StudioEncourage Films
Pelisensi
Saluran
asli
AT-X, Tokyo MX, BS NTV
Tayang 8 Juli 2017 23 September 2017
Episode12
 Portal anime dan manga

Hitorijime My Hero (Jepang: ひとりじめマイヒーロー, Hepburn: Hitoriji me Maihīrō), juga disebut sebagai My Very Own Hero, adalah sebuah seri manga yaoi[1] Jepang yang ditulis dan diilustrasikan oleh Memeco Arii. Manga tersebut diserialisasikan dalam Gateau sejak Februari 2012. Sebuah adaptasi seri televisi anime buatan Encourage Films disiarkan dari 8 Juli 2017 sampai 23 September 2017, dan dilisensikan dalam bahasa Inggris oleh Sentai Filmworks.[2]

Referensi

  1. ^ "Boys-Love Manga Hitorijime My Hero Gets Anime". Anime News Network. July 12, 2016. Diakses tanggal September 4, 2017. 
  2. ^ "Sentai Filmworks Licenses Hitorijime My Hero". Sentai Filmworks. June 27, 2017. Diakses tanggal September 3, 2017. 

Pranala luar