Lompat ke isi

Ciliwung Blue Line: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Pratama26 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Pratama26 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 1: Baris 1:
'''Ciliwung Blue Line''' adalah jalur rute [[kereta api]] dalam [[Daerah Khusus Ibukota Jakarta|kota Jakarta]] yang pernah beroperasi, melewati jalur lingkar (''circle line'') Jakarta. Diresmikan pada 30 November 2007, kereta api ini menjadi salah satu upaya menghadapi [[kemacetan]] di kota itu.
'''Ciliwung Blue Line''' adalah jalur rute [[kereta api]] dalam [[Daerah Khusus Ibukota Jakarta|kota Jakarta]] yang pernah beroperasi, melewati [[Jalur kereta api lintas Jakarta|jalur lingkar (''circle line'') Jakarta]]. Diresmikan pada 30 November 2007, kereta api ini menjadi salah satu upaya menghadapi [[kemacetan]] di kota itu.


Ciliwung Blue Line berhenti di stasiun-stasiun sepanjang jalur rel lingkar; yaitu {{stn|Manggarai}}–{{stn|Sudirman}}–{{stn|Tanah Abang}}–{{stn|Duri}}–{{stn|Angke}}–{{stn|Kampung Bandan}}–{{stn|Kemayoran}}–{{stn|Pasar Senen}}–{{stn|Jatinegara}}. Dari Jatinegara, kereta api akan berbalik arah menuju Manggarai. Tarif resmi adalah Rp 5.000,00, namun untuk tiga bulan pertama peluncuran tarif didiskon menjadi Rp 3.500,00.
Ciliwung Blue Line berhenti di stasiun-stasiun sepanjang jalur rel lingkar; yaitu {{stn|Manggarai}}–{{stn|Sudirman}}–{{stn|Tanah Abang}}–{{stn|Duri}}–{{stn|Angke}}–{{stn|Kampung Bandan}}–{{stn|Kemayoran}}–{{stn|Pasar Senen}}–{{stn|Jatinegara}}. Dari Jatinegara, kereta api akan berbalik arah menuju Manggarai. Tarif resmi adalah Rp 5.000,00, namun untuk tiga bulan pertama peluncuran tarif didiskon menjadi Rp 3.500,00.

Revisi per 17 Agustus 2022 09.12

Ciliwung Blue Line adalah jalur rute kereta api dalam kota Jakarta yang pernah beroperasi, melewati jalur lingkar (circle line) Jakarta. Diresmikan pada 30 November 2007, kereta api ini menjadi salah satu upaya menghadapi kemacetan di kota itu.

Ciliwung Blue Line berhenti di stasiun-stasiun sepanjang jalur rel lingkar; yaitu ManggaraiSudirmanTanah AbangDuriAngkeKampung BandanKemayoranPasar SenenJatinegara. Dari Jatinegara, kereta api akan berbalik arah menuju Manggarai. Tarif resmi adalah Rp 5.000,00, namun untuk tiga bulan pertama peluncuran tarif didiskon menjadi Rp 3.500,00.

Pada dekade 2010-an, seiring dengan transformasi menjadi KRL Commuterline, jalur ini digantikan dengan sejumlah jalur/lin seperti Lin Lingkar (Jatinegara–Bogor, 2011–2022) dan Lin Lingkar Cikarang (rute full racket, 2022–sekarang). Lin Lingkar Cikarang ditandai di peta, stasiun, dan penunjuk jalur dengan warna biru, warna yang sama dengan identitas Cikarang Blue Line.