Lompat ke isi

Elena Kagan: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Aldo samulo (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Aldo samulo (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 10: Baris 10:
|predecessor = [[John Paul Stevens]]
|predecessor = [[John Paul Stevens]]
|successor =
|successor =
|office2 = [[Pengacara Umum Amerika Serikat]] ke-45
|office2 = [[Jaksa Umum Amerika Serikat]] ke-45
|president2 = [[Barack Obama]]
|president2 = [[Barack Obama]]
|deputy2 = [[Neal Katyal]]
|deputy2 = [[Neal Katyal]]

Revisi per 7 Agustus 2010 08.05

Elena Kagan
Asosiasi Mahkamah Agung Amerika Serikat
Calon
Mulai menjabat
7 Agustus 2010
Dicalonkan olehBarack Obama
MenggantikanJohn Paul Stevens
Jaksa Umum Amerika Serikat ke-45
Masa jabatan
19 Maret 2009 – 17 Mei 2010[1]
PresidenBarack Obama
WakilNeal Katyal
Sebelum
Pendahulu
Edwin Kneedler (Acting)
Pengganti
Neal Katyal (Acting)
Dekan Sekolah Hukum Havard 11
Masa jabatan
1 Juli 2003 – 19 Maret 2009
Sebelum
Pendahulu
Robert Clark
Pengganti
Martha Minow
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir28 April 1960 (umur 64)[2]
New York City, Amerika Serikat
AlmamaterUniversitas Princeton
Worcester College, Oxford
Sekolah Hukum Harvard
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Elena Kagan (/ˈkɡən/ KAY-gən; lahir 28 April 1960)[2] adalah seorang Hakim Agung di Makamah Agung Amerika Serikat dan akan menjabat pada 7 Agustus 2010. Elena Kagan akan menjadi hakim ke-112 dan akan menjadi hakim ke-4 di Makamah Agung. Sebelum menjabat menjadi Hakim Agung, dia adalah seorang Pengacara Jenderal Amerika Serikat di bawah pemerintahan Presiden Barack Obama dari 2009 sampai 2010.

Dia memulai kariernya sebagai seorang profesor di Sekolah Hukum Universitas Chicago.

Obama menunjuknya sebagai seorang Pengacara Jenderal pada 26 Januari 2009. Pada 10 Mei 2010, Obama menominasikan Kagan ke Makamah Agung Amerika Serikat untuk mengisi kekosongan jabatan karena John Paul Stevens yang akan pensiun pada akhir masa jabatan Hakim Agung tahun 2009-2010.[4][5]

Referensi

  1. ^ "Neal Katyal Serving as Acting Solicitor General". indiawest.com. 27 May 2010. Diakses tanggal 27 May 2010. 
  2. ^ a b Who's Who In America (2008). "Elena Kagan – WhosWhoInAmerica.Com". Marquis. Diakses tanggal 2009-01-03. 
  3. ^ "Growing Up, Kagan Tested Boundaries of Her Faith". nytimes.com. 12 May 2010. Diakses tanggal 13 May 2010. 
  4. ^ "Obama is said to Select Kagan as Justice". MSNBC.com. 9 May 2010. Diakses tanggal 9 May 2010. 
  5. ^ "Obama Names Kagan for Supreme Court". nytimes.com. 9 May 2010. Diakses tanggal 9 May 2010.