Lompat ke isi

Palung Samudra

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 6 Agustus 2013 12.35 oleh Andri.h (bicara | kontrib)

Palung adalah jurang yang berada di dasar laut. Palung yang terdalam di bumi adalah palung Mariana, barat laut Samudra Pasifik, tepatnya berada di Kedalaman Challenger yang memiliki kedalaman 10.923 meter.