Lompat ke isi

Sungai Poso

Koordinat: 1°23′19″S 120°45′00″E / 1.3887°S 120.7499°E / -1.3887; 120.7499
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 15 April 2018 17.15 oleh HsfBot (bicara | kontrib) (Bot: Perubahan kosmetika)
Sungai Poso
PetaKoordinat: 1°23′19.29″S 120°44′59.55″E / 1.3886917°S 120.7498750°E / -1.3886917; 120.7498750
Ciri-ciri fisik
Hulu sungai 
 - lokasiDanau Poso
Panjang100 km

Sungai Poso adalah sebuah sungai di Sulawesi Tengah, Indonesia. Sungai Poso memiliki panjang 100 km dan mengalir dari Danau Poso, sekitar 2 km sebelah barat dari kota Tentena, mengalir menuju Kota Poso dan bermuara di Teluk Tomini.[1]

Lihat juga

Referensi

  1. ^ "Indonesia Handbook: Rivers in Indonesia". Google Books. Diakses tanggal 2016-08-30. 

Sumber

1°23′19″S 120°45′00″E / 1.3887°S 120.7499°E / -1.3887; 120.7499