Lompat ke isi

Danu Umbara

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Templat:Infobox artis indonesia Danu Umbara (lahir di Cirebon, 23 Maret 1943 – meninggal 1985) adalah aktor dan sutradara Indonesia. Ia pernah sukses menyutradarai film Lima Cewek Jagoan yang tayang pada tahun 1980. Ia sempat bermain film di Malaysia dengan judul Penagih Dada pada tahun 1977.

Filmografi