Lompat ke isi

I Made Wirawan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

I Made Wirawan
Informasi pribadi
Nama lengkap I Made Wirawan
Tanggal lahir 12 Januari 1981 (umur 43)
Tempat lahir Gianyar, Indonesia
Tinggi 180 m (590 ft 6+12 in)
Posisi bermain Penjaga gawang
Informasi klub
Klub saat ini Persib Bandung
Nomor 1
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2008 - 2012 Persiba Balikpapan 87 (0)
2012 - Persib Bandung 0 (0)
Tim nasional
2010 - Indonesia Indonesia 1 (0)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik

I Made Wirawan (lahir 12 Januari 1981) adalah seorang pesepakbola Indonesia yang saat ini bermain untuk klub Persib Bandung di Liga Super Indonesia pada posisi penjaga gawang.[1]

Rujukan