Lompat ke isi

Bad Movie

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Bad Movie
Poster
Nama lain
Hangul
Hanja나쁜
Alih Aksara yang DisempurnakanNappeun yeonghwa
McCune–ReischauerNappŭn yŏnghwa
SutradaraJang Sun-woo[1]
ProduserAhn Byoung-ju
Ditulis olehJang Sun-woo
Kim Soo-hyun
PemeranHang Seul-ki
Park Kyeong-won
Penata musikDalpalan
SinematograferChoi Jeong-won
Cho Yong-kyou
Kim Woo-hyung
PenyuntingKim Yong-soo
DistributorMiracin Korea Film Company
Tanggal rilis
  • 02 Agustus 1997 (1997-08-02)
Durasi125 menit
NegaraKorea Selatan
BahasaKorea

Bad Movie (Hangul나쁜 영화; RRNappeun yeonghwa), juga dikenal sebagai Timeless, Bottomless Bad Movie, adalah film dokudrama Korea Selatan tahun 1997 yang disutradarai oleh Jang Sun-woo.

Setelah rilis awal di Korea Selatan, sekitar tiga puluh menit rekaman disensor karena materi yang tidak pantas; rekaman ini dipulihkan dalam rilis luar negeri.[2]

Sinopsis

Sebuah bidikan semi-dokumenter dengan aktor amatir yang menggambarkan berbagai episode dari kehidupan penuh kekerasan dari kaum muda yang terpinggirkan dan tunawisma di Seoul.[3]

Pemeran

  • Hang Seul-ki
  • Park Kyeong-won - sebagai "prince"
  • Lee Jae-kyeong
  • Jang Nam-kyeong - sebagai "bird"
  • Byeon Sang-gyu - sebagai "Red byeon(Bloodshit)"
  • Song Kang-ho
  • Gi Ju-bong
  • Ahn Nae-sang

Penghargaan

Catatan

  1. ^ "Timeless, Bottomless (Nappeun yeonghwa)(1997)". [Korean Movie Database]. Diakses tanggal 2008-01-14. 
  2. ^ "Timeless Bottomless Bad Movie". 
  3. ^ Synopsis from Stewart, Bhob. "Bad Movie". Allmovie. Diakses tanggal 2008-01-14. [pranala nonaktif permanen]
  4. ^ Awards based on "Awards for Nappun yeonghwa (1998)" (dalam bahasa Korean). IMDb. Diakses tanggal 2008-01-14. 

Bibliografi

Pranala luar