Lompat ke isi

Neureichenau

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Neureichenau
Pemandangan Neureichenau
Pemandangan Neureichenau
Lambang kebesaran Neureichenau
Letak Neureichenau
Peta
NegaraJerman
Negara bagianBayern
WilayahNiederbayern
KreisFreyung-Grafenau
Subdivisions25 ortsteil
Pemerintahan
 • MayorWalter Bermann (CWU/FW)
Luas
 • Total46,38 km2 (1,791 sq mi)
Ketinggian
669 m (2,195 ft)
Populasi
 (2013-12-31)[1]
 • Total4.300
 • Kepadatan0,93/km2 (2,4/sq mi)
Zona waktuWET/WMPET (UTC+1/+2)
Kode pos
94089
Kode area telepon08583
Pelat kendaraanFRG
Situs webwww.neureichenau.de

Neureichenau (bahasa Bayern: Neireichenau) adalah kotamadya yang terletak di Freyung-Grafenau, Regierungsbezirk Niederbayern, Bayern, Jerman.

Gereja Katolik St. Leonhard

Geografi

Neureichenau terletak di Kawasan Donau-Wald, pada titik pertemuan antara Jerman-Austria-Republik Ceko atau Bayern-Bohemia-Mühlviertel, dekat kaki Dreisesselberg, pada bagian bawah Hutan Bayern. Neureichenau terletak 15 km di timur Woidkira, 20 km di tenggara Freing, 26 km dari perbatasan Jerman-Republik Ceko (dekat Philippsreit) dan 7 km dari perbatasan Austria.

Kotamadya yang berdekatan

Pembagian administratif

Di samping desa utama, Neureichenau terdiri dari desa dan permukiman berikut: Altreichenau, Gsenget, Klafferstraß, Lackenhäuser, Bernau, Binderbruck, Branntweinhäuser, Duschlberg, Gänswies, Gern, Fischergrün, Hinterfreundorf, Kernberg, Kleingsenget, Lackerau, Langbruck, Loiblau, Pleckenstein, Riedelsbach, Röhrndlberg, Schimmelbach, Spitzenberg, Stubenberg dan Spillerhäuser.

  1. ^ "Fortschreibung des Bevölkerungsstandes". Bayerisches Landesamt für Statistik und Datenverarbeitung (dalam bahasa German). 31 December 2013.