Lompat ke isi

Pemilihan umum legislatif Israel 1949

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Pemilihan umum legislatif Israel 1949
Israel
25 Januari 19491951 →
Partai Pemimpin % Kursi ±
Mapai David Ben-Gurion 35.7% 46
Mapam Meir Ya'ari 14.7% 19
Barisan Relijius Bersatu Yehuda Leib Maimon 12.2% 16
Herut Menachem Begin 11.5% 14
Zionis Umum Israel Rokach 5.2% 7
Partai Progresif (Israel) Pinchas Rosen 4.1% 5
Komunitas Sefardim dan Oriental Bechor-Shalom Sheetrit 3.5% 4
Maki (partai politik zaman dulu) Shmuel Mikunis 3.5% 4
Daftar Demokrat Nazareth Seif el-Din el-Zoubi 1.7% 2
Daftar Pejuang Nathan Yellin-Mor 1.2% 1
Organisasi Zionis Internasional Wanita Rachel Cohen-Kagan 1.2% 1
Asosiasi Yaman Zecharia Glosca 1.0% 1
Daftar partai yang memenangkan kursi. Lihat hasil lengkapnya di bawah.
Perdana Menteri sebelumnya Perdana Menteri sesudahnya
David Ben-Gurion
Mapai
David Ben-Gurion
Mapai
David Ben-Gurion berkampanye untuk Mapai sebelum pemilihan umum Majelis Konstituen Israel, 20 Januari 1949
Poster-poster pemilu Israel 1949

Pemilihan umum untuk Majelis Konstituen diadakan di Israel yang baru didirikan pada 25 Januari 1949. Jumlah suara sahnya adalah 86.9%.[1] Dua hari setelah pertemuan pertamanya pada 14 Februari 1949, para legislator menyuarakan agar mengubah nama badan tersebut menjadi Knesset (Ibrani: כנסת, diterjemahkan menjadi Majelis). Ini dikenal saat ini sebagai Knesset Pertama.

Referensi

  1. ^ Dieter Nohlen, Florian Grotz & Christof Hartmann (2001) Elections in Asia: A data handbook, Volume I, p123 ISBN 0-19-924958-X

Pranala luar