Lompat ke isi

Wanaparwa

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.

Wanaparwa adalah buku ke-3 Mahabharata dan merupakan terusan langsung buku ke 2; Sabhaparwa. Di dalam Wanaparwa diceritakan bagaimana para Pandawa dan dewi Dropadi harus hidup di hutan selama 12 tahun karena Yudistira kalah berjudi. Buku Wanaparwa merupakan dasar inspirasi karya sastra Jawa Kuno; kakawin Arjunawiwaha karangan empu Kanwa.