Penyamakan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Penyamakan di Marrakesh

Penyamakan adalah suatu proses mengubah kulit mentah menjadi kulit tersamak. Hampir semua jenis hewan ternak mengalami penyamakan kulit, seperti sapi, kerbau, kambing, kelinci, domba, dan ikan pari. Penyamakan juga dilakukan pada beberapa kulit hewan buas antara lain ular, harimau dan buaya.[1]

Referensi

  1. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-06-21. Diakses tanggal 2019-06-14. 

Pranala luar