Cideng, Gambir, Jakarta Pusat

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Cideng
Negara Indonesia
ProvinsiDaerah Khusus Ibukota Jakarta
Kota AdministrasiJakarta Pusat
KecamatanGambir
Kodepos
10150
Kode Kemendagri31.71.01.1002
Kode BPS3173080001
Luas... km²
Jumlah penduduk... jiwa
Kepadatan... jiwa/km²

Cideng adalah sebuah kelurahan di Kecamatan Gambir, Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta, Indonesia.

Sejarah[sunting | sunting sumber]

Tahanan Eropa di Cideng setelah Tentara Sekutu mendarat di Jakarta tahun 1945

Pada masa pendudukan Jepang di Hindia Belanda (1942–1945), Cideng adalah suatu kamp pertahanan untuk sipil Eropa.

Geografi[sunting | sunting sumber]

Batas wilayah[sunting | sunting sumber]

Berikut ini merupakan batas wilayah Kelurahan Cideng:

Utara Duri Pulo, Gambir, Jakarta Pusat
Timur Petojo Selatan, Gambir, Jakarta Pusat
Selatan Petamburan, Tanah Abang, Jakarta Pusat
Barat Tomang, Grogol Petamburan, Jakarta Barat

Pranala luar[sunting | sunting sumber]