Kolesom

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Kolesom
Talinum fruticosum

Taksonomi
DivisiTracheophyta
SubdivisiSpermatophytes
KladAngiospermae
Kladmesangiosperms
Kladeudicots
Kladcore eudicots
OrdoCaryophyllales
FamiliTalinaceae
GenusTalinum
SpesiesTalinum fruticosum
Juss., 1789
Tata nama
Sinonim taksonPortulaca fruticosa L.

Portulaca triangularis Jacq.
Talinum crassifolium (Jacq.) Willd.

Talinum triangulare (Jacq.) Willd.[1]

Kolesom[2] atau som (Talinum fruticosum) adalah spesies tanaman berbunga yang berasal dari genus Talinum, tumbuhan ini berasal dari Meksiko, Kepulauan Karibia, Amerika Selatan, Amerika Tengah, dan Afrika Barat.[3] Kolesom biasa ditanam sebagai tanaman hias dan biasanya juga dipakai sebagai campuran sayuran dalam shabu-shabu, tom yam, atau sayuran berkuah lainnya.[4][5]

Deskripsi[sunting | sunting sumber]

Tumbuhan ini tumbuh tegak (pada bagian buah dan bunga) mencapai tinggi sekitar 30 sampai 100 sentimeter (atau 12 sampai 39 inci). Berbentuk semak kecil dengan bunga berwarna merah.

Galeri[sunting | sunting sumber]

Lihat pula[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Kolesom". Germplasm Resources Information Network (GRIN) online database. Diakses tanggal 2010-08-03. 
  2. ^ (Indonesia) Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Republik Indonesia "Arti kata kolesom pada Kamus Besar Bahasa Indonesia dalam jaringan". Diakses tanggal 2019-10-9. 
  3. ^ "Taxonomy - GRIN-Global Web v 1.10.5.0". npgsweb.ars-grin.gov. Diakses tanggal 2019-09-01. 
  4. ^ "Talinum triangulare". PROTA4U. 2016-04-04. Archived from the original on 2016-04-04. Diakses tanggal 2020-05-08. 
  5. ^ "Talinum triangulare (Jacq.) Willd". ecoport.org. Diakses tanggal 2020-05-08.