Wikipedia:ProyekWiki Tenis
ProyekWiki ini tampaknya sedang setengah aktif. Tidak seaktif beberapa waktu yang lalu. Mohon hapus parameter |Semi-aktif dari templat ini jika sudah kembali aktif atau tag ini salah tempat. Jika hampir tak ada aktivitas dalam ProyekWiki ini, mungkin bisa dipertimbangkan untuk menggantinya dengan {{Status ProyekWiki|Tidak aktif}}. |
ProyekWiki Tenis adalah sebuah proyek yang dilaksanakan secara bersama untuk mengembangkan artikel bertopik tenis.
Tujuan
[sunting sumber]- Supaya artikel bertopik tenis lebih lengkap (dan akurat).
- Supaya para penggemar terbantu dengan adanya artikel di WBI, bukan hanya di Bhs. Inggris saja.
Ruang lingkup
[sunting sumber]Semua orang yang berminat dapat berpartisipasi dalam ProyekWiki ini. Tidak memandang usia ataupun kalangan silakan bergabung di sini.
Templat
[sunting sumber]Umum
[sunting sumber]Berikut ini adalah templat yang akan sering digunakan:
- {{Infobox tennis player}} – digunakan untuk artikel pemain tenis
- {{Draw key}} – untuk bantuan hasil pengundian suatu turnamen
- {{Infobox ATP Challenger Tournament}} – digunakan untuk artikel turnamen ATP Challenger Tour
- {{Davis-big}} – digunakan untuk memperbesar nama negara & bendera yang sebelumnya ada di {{Davis}}
- {{Davis}} – digunakan untuk negara & bendera di Piala Davis
- {{ATP}} – untuk pranala luar bagi artikel-artikel pemain ATP
- {{DCGroupI}} – untuk hasil pengundian Piala Davis segala zona Grup I (kecuali Eropa/Afrika)
- {{DCGroupII}} – untuk hasil pengundian Piala Davis segala zona Group II (kecuali Eropa/Afrika)
- {{DCGroupIEA}} – untuk hasil pengundian Piala Davis khusus zona Eropa/Afrika
- {{DCGroupIIEA}} – untuk hasil pengundian Piala Davis khusus zona Eropa/Afrika
- Berikut ini adalah templat-templat kurung turnamen yang akan digunakan:
dan lain-lain ...
- {{TennisEventInfo}} – untuk kotak info suatu turnamen tenis (misalnya Australia Terbuka 2011, bukan Australia Terbuka)
- {{Tennis events}} – untuk kotak info suatu turnamen tenis (misalnya Australia Terbuka 2011, bukan Australia Terbuka)
- {{Tennis events 2}} – untuk kotak info suatu turnamen tenis (misalnya Australia Terbuka 2011, bukan Australia Terbuka)
- {{Tennis events 3}} – untuk kotak info suatu turnamen tenis (misalnya Regions Morgan Keegan Championships and the Cellular South Cup 2011)
- {{TennisMatch}} – untuk suatu pertandingan tenis beregu (misalnya PIala Hopman)
- {{TennisMatch3}} – untuk suatu pertandingan tenis beregu (misalnya PIala Hopman)
- {{DavisCupinfobox}} – untuk kotak info suatu tim Piala Davis
- {{ITF Male Profile}} – untuk pranala luar pemain ATP (yang profilnya ada di situs resmi ITF)
- {{DavisCupteamlink}} – untuk pranala luar tim Piala Davis (yang profilnya ada di situs resmi Piala Davis)
- {{Turnamen Australia Terbuka}} – khusus untuk artikel-artikel bertopik Australia Terbuka, tapi tahunan. Misalnya Australia Terbuka 2011.
- {{Hamburg Masters tournaments}} – khusus untuk artikel-artikel bertopik Hamburg Masters, tapi tahunan. Misalnya ATP German Open 1992
- {{ATP Challenger Tour}} – untuk pranala luar bagi artikel-artikel bertopik ATP Challenger Tour
- {{Piala Hopman}} – khusus untuk artikel-artikel berotpik Piala Hopman, tapi tahunan. Misalnya Piala Hopman 1990
Khusus
[sunting sumber]- {{ATP Challenger Tour 2011}} – untuk artikel bertopik ATP Challenger Tour 2011
- {{ATP World Tour 2011}} – untuk artikel bertopik ATP World Tour musim 2011
Kategori
[sunting sumber]Lumayan banyak kategori yang dapat digunakan.
Khusus tahun ini
[sunting sumber]- Kategori:ATP Challenger Tour 2011
- Kategori:ATP World Tour musim 2011
- Kategori:Sony Ericsson WTA Tour musim 2011
- Kategori:ITF Women's Circuit 2011
Anggota
[sunting sumber]Jika ada yang tertarik mengikuti ProyekWiki yang satu ini, silakan memberi tanda tangan di bawah ini dengan mengetikkan empat tilda (~~~~)
Daftar anggota:
- Fira Melinda (bicara) 12:22, 27 April 2011 (UTC)
- tatasport bicara 10:24, 21 April 2011 (UTC) (kewalahan menangani banyak pranala merah yang bertopik tenis)
- Bluez bekztra | bicara 09:22, 23 April 2011 (UTC) Saya bantu sedikit sedikit yang saya bisa.
- MbahGondrong (bicara) 18 September 2022 15.11 (UTC)
- Seseorang dari Kalideres Diskusi • Kontrib. 5 Juli 2024 10.20 (UTC) siap mulai membenahi topik tenis selain bulu tangkis.
Undangan
[sunting sumber]Untuk mengundang para pengguna agar bergabung di proyek ini, silakan menggunakan {{Undangan ProyekWiki Tenis}}. Tinggal mengetikkan {{Undangan ProyekWiki Tenis}} setelah itu mengetikkan tanda tangan.
Kotak pengguna
[sunting sumber]Bagi siapa yang telah bergabung di sini, silakan menambahkan {{Pengguna PW Tenis}} di profil masing-masing. Tinggal mengetikkan {{Pengguna PW Tenis}} di profilnya.
Daftar Pekerjaan
[sunting sumber]Pekerjaan yang ada di sini cukup banyak, di antaranya:
- Mendata artikel-artikel tenis di WBI
- Membirukan yang merah pranala merah yang ada di artikel bertopik tenis.
- Merintis dan memperbarui artikel berkaitan dengan turnamen-turnamen terkini.
- Jika ada pemain-pemain baru bermunculan, segera buat rintisannya.
- Membuat artikel-artikel tentang turnamen yang ada di sekitar kita.
- Mengembangkan artikel-artikel rintisan bertopik tenis.
- Mengindonesiakan judul artikel
Penilaian artikel
[sunting sumber]Menurut Anda semua, artikel-artikel yang ada berkelas apa?
Rintisan
[sunting sumber]Artikel kelas A
[sunting sumber]Artikel kelas B
[sunting sumber]Artikel kelas C
[sunting sumber]Artikel bagus
[sunting sumber]Artikel pilihan
[sunting sumber]Artikel-artikel yang perlu dibuat
[sunting sumber]- Artikel-artikel yang berkaitan dengan Sony Ericsson WTA Tour musim 2011. Kebanyakan belum ada artikelnya.
- Artikel-artikel yang berkaitan dengan ITF Women's Circuit 2011. Sama halnya dengan yang pertama tadi.
- Artikel-artikel tentang pemain yang sedang aktif.
- Artikel-artikel tentang turnamen yang sedang berlangsung.
- Artikel-artikel tentang turnamen di masa lampau.
- Artikel-artikel tentang turnamen yang bersangkutan (contoh: Zagreb Open)
- Artikel-artikel tentang pemain-pemain lokal.
Pekerjaan minggu ini
[sunting sumber]- Menuntaskan artikel:
.... dan turnamen sesuai jadwal ATP Challenger Tour dan ITF Women's Circuit 2011.
Daftar sumber
[sunting sumber]- Internet:
- Situs Resmi ATP
- Situs Resmi WTA
- Situs Resmi ITF
- Situs Resmi Piala Davis
- Bisa diterjemahkan dari Wikipedia bahasa lain, seperti Wikipedia Bhs. Inggris, atau lain-lain. Asal, kalau pakai mesin terjemahan seperti Google Translate, harap diperiksa lagi.