Bagaimana agar layak?
Dalam halaman Wikipedia:Kriteria penghapusan cepat#A9Ā :
"Artikel yang tidak mengindikasikan kepentingan (film, acara televisi, dan rekaman musik). Artikel tentang film, acara televisi, dan rekaman musik yang tidak menunjukkan alasan mengapa subyek itu dianggap penting dan/atau yang artikel tentang film dan rekaman musik yang artisnya tidak ada di Wikipedia bahasa Indonesia. Kriteria ini standarnya di dalam standar kelayakan. Yang tidak termasuk di dalamnya: artikel tentang bentuk karya atau produk ciptaan lainnya."
Ini ulasan saya:
- "Artikel yang tidak mengindikasikan kepentingan (film, acara televisi, dan rekaman musik)"
Artikel itu jelas mengindikasikan kepentingan atas penyanyi dan lagu yang dia nyanyikan. Lagu tersebut original dinyanyikan pertama kali oleh dia.
- "artikel tentang film dan rekaman musik yang artisnya tidak ada di Wikipedia bahasa Indonesia"
Dalam hal ini, justru pembuatan halaman tersebut seharusnya bisa membantu. Dan lagu yang dicantumkan pada diskografi juga merupakan lagu yang berhak cipta, dirilis melalui agregator digital internasional. Dan tentunya rekaman musik tersebut dianggap memenuhi syarat untuk rilis.
Mohon penjelasannya šš» @MITGATVM