Lompat ke isi

Halte Transjakarta Stasiun Jatinegara: Perbedaan antara revisi

Koordinat: 6°12′56″S 106°52′05″E / 6.215579°S 106.868008°E / -6.215579; 106.868008
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Gilang Bayu Rakasiwi (bicara | kontrib)
Mtlh01p (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 56: Baris 56:
|type3=Cikarang–Jakarta Kota|right3=Klender|left3=Pondok Jati|note-mid3=via {{stn|Pasar Senen}}|transfer3=Jatinegara}}-->
|type3=Cikarang–Jakarta Kota|right3=Klender|left3=Pondok Jati|note-mid3=via {{stn|Pasar Senen}}|transfer3=Jatinegara}}-->
{{adjacent stations|header1=Layanan penghubung|system=KRL Jabodetabek
{{adjacent stations|header1=Layanan penghubung|system=KRL Jabodetabek
|line=blue|type=Cikarang–Manggarai–Cikarang|right=Klender|left=Matraman|note-mid=berlawanan arah jarum jam|transfer=Jatinegara
|line=blue|type=Full Racket|right=Klender|left=Matraman|transfer=Jatinegara
|line2=blue|type2=Cikarang–Pasar Senen–Cikarang|right2=Klender|left2=Pondok Jati|note-mid2=searah jarum jam|transfer2=Jatinegara
|line2=blue|type2=Full Racket|right2=Klender|left2=Pondok Jati|transfer2=Jatinegara
|line3=blue|type3=Angke–Cikarang|right3=Klender|left3=Matraman|note-mid3=via {{stn|Tanah Abang}}|transfer3=Jatinegara
|line3=blue|type3=Angke–Cikarang|right3=Klender|left3=Matraman|transfer3=Jatinegara
|line4=blue|type4=Kampung Bandan–Cikarang|right4=Klender|left4=Matraman|note-mid4=via {{stn|Tanah Abang}}|transfer4=Jatinegara}}
|line4=blue|type4=Kampung Bandan–Cikarang|right4=Klender|left4=Matraman|transfer4=Jatinegara}}
}}
}}



Revisi per 6 Juli 2024 13.44

1114 Stasiun Jatinegara

Halte Transjakarta
Halte Stasiun Jatinegara (di papan nama masih tertulis St. Jatinegara 2) setelah dilakukan revitalisasi pada Januari 2024
Letak
KotaJakarta Timur
Desa/kelurahanPisangan Baru, Matraman
Kodepos13110
AlamatJalan Bekasi Barat Raya
Koordinat6°12′56″S 106°52′05″E / 6.215579°S 106.868008°E / -6.215579; 106.868008
Desain Halte
Struktur
BRTmedian jalan bebas
1 tengah
Pintu masukMelalui jembatan penyeberangan di Jalan Bekasi Barat Raya
Gerbang tarifYa
Informasi lain
PemilikPT Transportasi Jakarta
Nama lainJatinegara (diajukan, 2022)
Nama sebelumnyaPasar Jatinegara 2 (selama masa pembangunan koridor 11)
Stasiun Jatinegara 2 (hingga tahun 2023)
StatusBeroperasi Sebagian
Dibuka28 Desember 2011
Ditutup15 April 2022
Dibangun kembali28 Desember 2022 (ujicoba berpelanggan)
4 Januari 2023 (2023-01-04) (pembukaan kembali secara penuh)[1]
Layanan
Halte sebelumnya Transjakarta Halte berikutnya
Flyover Jatinegara
Perjalanan satu arah
Koridor 11 Jatinegara
Flyover Jatinegara
ke arah Pulo Gebang
Kampung Melayu
Perjalanan satu arah
Matraman Baru
Perjalanan satu arah
Koridor 5
transit di Bali Mester
Jatinegara
Koridor 5
transit di Bali Mester
Jatinegara
ke arah Cililitan
Koridor 5
transit di Bali Mester
Stasiun sebelumnya Stasiun berikutnya
Layanan penghubung
Matraman
ke arah Cikarang
Commuter Line Cikarang
Full-racket
Cikarang—Kampung Bandan—Cikarang via Pasar Senen—Manggarai
transit di Jatinegara
Klender
ke arah Cikarang
Pondok Jati
ke arah Cikarang
Matraman
ke arah Angke
Commuter Line Cikarang
Half-racket
Angke—Cikarang via Manggarai
transit di Jatinegara
Matraman Commuter Line Cikarang
Half-racket
Kampung Bandan—Cikarang via Manggarai
transit di Jatinegara

Stasiun Jatinegara adalah sebuah halte bus Transjakarta yang terletak di Jalan Bekasi Barat Raya, Pisangan Baru, Matraman, Jakarta Timur. Halte yang berada di Koridor 11 ini terintegrasi langsung dengan Stasiun Jatinegara (KRL Blue Line). Meskipun sebelumnya bernama Stasiun Jatinegara 2, halte ini tidak terintegrasi dengan Halte Stasiun Jatinegara 1 (sekarang bernama Flyover Jatinegara), tetapi halte ini terintegrasi dengan Halte Bali Mester.

Pada 15 April 2022, mulai dilaksanakan pembangunan ulang halte Bundaran HI bersama dengan 10 halte lainnya untuk direvitalisasi meliputi Halte Dukuh Atas 1, Halte Tosari, Halte Juanda, Halte Cawang Cikoko, Halte Sarinah, Halte Kebon Pala, Halte Kwitang, Halte Balai Kota, Halte Gelora Bung Karno (GBK), dan Halte Bundaran HI.[2] Halte Stasiun Jatinegara 2 kembali beroperasi pada 28 Desember 2022 dengan ujicoba berpelanggan. Namun, akses masuk berupa lift belum dapat dinikmati oleh pelanggan. Pengoperasian kembali halte ini bertepatan dengan 11 tahun beroperasinya Koridor 11.[3] Revitalisasi Halte Stasiun Jatinegara diresmikan oleh Walikota Jakarta Timur, M. Anwar pada 4 Januari 2023.[1]

Halte transfer

Tempat-tempat terdekat

Referensi

  1. ^ a b "PT Transportasi Jakarta di Instagram: "Hari ini integrasi Halte Jatinegara 2 Transjakarta dan Stasiun Jatinegara KAI diresmikan."". Instagram. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-01-04. Diakses tanggal 2023-01-04. 
  2. ^ Triatmojo, Danang (2022-04-16). Agustina, Dewi, ed. "Belasan Halte dalam Proses Revitalisasi, Transjakarta Lakukan Penyesuaian Rute Perjalanan". Tribunnews.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-12-29. Diakses tanggal 2022-09-06. 
  3. ^ "PT Transportasi Jakarta di Instagram: "Sahabat TiJe, Halte St. Jatinegara Dua sudah di buka! Halte St. Jatinegara 2 melayani pelanggan di rute 11, 11M, 11N, 11R, 11V dan rute AMARI 24 Jam. Tahu ngga sih? Halte ini terintegrasi dengan Stasiun KAI/KCI Jatinegara loh! Ngga kalah keren deh sama halte lain~ #AyoNaikTransjakarta"". Instagram. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-12-28. Diakses tanggal 2022-12-28. 

Pranala luar