Myeongnim Eosu: Perbedaan antara revisi
k Bot: Penggantian teks otomatis (-di tahun +pada tahun) |
k Bot: Perubahan kosmetika |
||
(2 revisi perantara oleh 2 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 6: | Baris 6: | ||
== Perdana Menteri == |
== Perdana Menteri == |
||
=== Masa Pemerintahan Raja Dongcheon === |
=== Masa Pemerintahan Raja Dongcheon === |
||
Pada tahun 230, di dalam tahun ke-4 |
Pada tahun 230, di dalam tahun ke-4 pada masa pemerintahan [[Dongcheon dari Goguryeo|Raja Dongcheon]], Perdana Menteri [[Go Uru]] meninggal, dan Myeongnim Eosu naik pangkat ke posisi Perdana Menteri. Ia membantu raja di dalam [[Goguryeo#Perang Goguryeo - Wei|Perang Goguryeo-Wei]]. |
||
=== Masa Pemerintahan Raja Jungcheon === |
=== Masa Pemerintahan Raja Jungcheon === |
||
Go Yeon-bul, putra Raja Dongcheon, menjadi penguasa ke-12 Kerajaan Goguryeo pada tahun 248, setelah kematian ayahnya. Perdana Menteri di saat itu masih Myeongnim Eosu. Raja yang baru memberikan tanggung jawab atas urusan-urusan militer pada tahun 250. Pada tahun 254, Perdana Menteri Myeongnim Eosu wafat tanpa diketahui penyebabnya dan digantikan oleh [[Eum-u]], seorang nobel Biryu-Bu. |
Go Yeon-bul, putra Raja Dongcheon, menjadi penguasa ke-12 Kerajaan Goguryeo pada tahun 248, setelah kematian ayahnya. Perdana Menteri di saat itu masih Myeongnim Eosu. Raja yang baru memberikan tanggung jawab atas urusan-urusan militer pada tahun 250. Pada tahun 254, Perdana Menteri Myeongnim Eosu wafat tanpa diketahui penyebabnya dan digantikan oleh [[Eum-u]], seorang nobel Biryu-Bu. |
||
== Lihat Pula == |
== Lihat Pula == |
||
* [[Tiga Kerajaan Korea]] |
* [[Tiga Kerajaan Korea]] |
||
* [[Goguryeo]] |
* [[Goguryeo]] |
||
== Sumber == |
== Sumber == |
||
* ''Samguk Sagi, Goguryeo Bon-gi'' |
* ''Samguk Sagi, Goguryeo Bon-gi'' |
||
Revisi terkini sejak 23 Januari 2017 13.10
Myeongnim Eosu (명림어수, 明臨於漱) (?-254) merupakan seorang Perdana Menteri Goguryeo selama masa pemerintahan Raja Dongcheon dan Jungcheon.
Latar Belakang
[sunting | sunting sumber]Myeongnim Eosu merupakan anggota dari istana Myeongnim Yeonna-Bu, dan kemungkinan berhubungan dengan Myeongnim Dap-bu, Perdana Menteri pertama di Goguryeo. Myeongnim Eosu tercatat bekerja di pemerintahan dengan posisi Wutae sebelum ia menjadi Perdana Menteri Goguryeo.
Perdana Menteri
[sunting | sunting sumber]Masa Pemerintahan Raja Dongcheon
[sunting | sunting sumber]Pada tahun 230, di dalam tahun ke-4 pada masa pemerintahan Raja Dongcheon, Perdana Menteri Go Uru meninggal, dan Myeongnim Eosu naik pangkat ke posisi Perdana Menteri. Ia membantu raja di dalam Perang Goguryeo-Wei.
Masa Pemerintahan Raja Jungcheon
[sunting | sunting sumber]Go Yeon-bul, putra Raja Dongcheon, menjadi penguasa ke-12 Kerajaan Goguryeo pada tahun 248, setelah kematian ayahnya. Perdana Menteri di saat itu masih Myeongnim Eosu. Raja yang baru memberikan tanggung jawab atas urusan-urusan militer pada tahun 250. Pada tahun 254, Perdana Menteri Myeongnim Eosu wafat tanpa diketahui penyebabnya dan digantikan oleh Eum-u, seorang nobel Biryu-Bu.
Lihat Pula
[sunting | sunting sumber]Sumber
[sunting | sunting sumber]- Samguk Sagi, Goguryeo Bon-gi
Didahului oleh: Go Uru |
Perdana Menteri Goguryeo) 230 –254 |
Diteruskan oleh: Eum-u |