Lompat ke isi

Lewes: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Borgxbot (bicara | kontrib)
k Robot: Cosmetic changes
LaninBot (bicara | kontrib)
k ibukota → ibu kota
 
(22 revisi perantara oleh 14 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
[[Berkas:Harveys Brewery (Lewes).jpg|thumb|Harveys Brewery dari Sungai Ouse]]
[[Berkas:Harveys Brewery (Lewes).jpg|jmpl|Harveys Brewery dari Sungai Ouse]]
{{kegunaanlain|Lewes}}
{{kegunaanlain|Lewes}}
'''Lewes''' ialah sebuah kota di [[East Sussex]], [[Inggris]] tenggara. Lewes ialah ibukotanya, meskipun lebih kecil dari kota lain di daerah itu.
'''Lewes''' ialah sebuah kota di [[East Sussex]], [[Inggris]] tenggara. Lewes ialah ibu kotanya, meskipun lebih kecil dari kota lain di daerah itu.


Jalur KA di Lewes dibuka pada tahun 1846.
Jalur KA di Lewes dibuka pada tahun 1846.
Baris 15: Baris 15:
== Kota kembar ==
== Kota kembar ==
* [[Waldshut-Tiengen]], [[Jerman]]
* [[Waldshut-Tiengen]], [[Jerman]]
* [[Blois]], [[Perancis]]
* [[Blois]], [[Prancis]]


[[Kategori:Kota di Inggris]]
[[Kategori:Kota di Inggris]]

[[da:Lewes]]
[[de:Lewes]]
[[en:Lewes]]
[[fr:Lewes]]
[[nah:Lewes, East Sussex]]
[[nl:Lewes]]
[[no:Lewes]]
[[pl:Lewes]]
[[ro:Lewes]]
[[vo:Lewes]]

Revisi terkini sejak 5 Juni 2019 20.23

Harveys Brewery dari Sungai Ouse

Lewes ialah sebuah kota di East Sussex, Inggris tenggara. Lewes ialah ibu kotanya, meskipun lebih kecil dari kota lain di daerah itu.

Jalur KA di Lewes dibuka pada tahun 1846.

Lewes terletak di sebuah celah di South Downs, yang lewat daerah itu mengalir Sungai Ouse. Kota ini terletak sekitar 16 kilometer dari Brighton & Hove. Di timur kota ini dataran menurun South Downs membentuk tebing kapur yang dapat terlihat dari jarak beberapa km. Bagian terdekat kota ini adalah Cliffe, dan Southover ada di selatan kota ini.

Pertempuran Lewes yang bersejarah terjadi di kota ini pada tanggal 14 Mei 1264. Kota ini memiliki banyak bangunan bersejarah, seperti Kastil Lewes, sisa-sisa Lewes Priory dan Anne of Cleves House.

Sejak tahun 1794 Lewes mendistribusikan anggur dan spiritus dengan nama Harveys, odan sekarang brewery dengan nama Harveys Brewery.

Kota kembar

[sunting | sunting sumber]