Piala Intertoto UEFA: Perbedaan antara revisi
k ~stub |
|||
(17 revisi perantara oleh 11 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 8: | Baris 8: | ||
}} |
}} |
||
'''Piala Intertoto |
'''Piala Intertoto''' adalah kejuaraan [[sepak bola]] resmi yang pernah diadakan setiap tahun oleh [[UEFA]] sebagai badan tertinggi dalam sepak bola di [[Eropa]]. Ajang ini sejatinya diadakan untuk menambah kuota kontestan untuk [[Piala UEFA]]. Piala Intertoto pertama kali digelar pada tahun 1961, tetapi penyelenggaraan baru diambil alih UEFA pada tahun [[1995]]. Kejuaraan sepak bola ini ditiadakan setelah berakhirnya kejuaraan tahun 2008. Mulai tahun [[2009]] tim-tim yang seharusnya mengikuti Piala Intertoto langsung dimasukkan ke babak penyisihan Piala UEFA. |
||
Piala Intertoto diikuti oleh setiap negara anggota UEFA yang mengirimkan wakil klubnya yang berkisar pada dua klub setiap negara. Klub yang dikirim pada Piala Intertoto umumnya adalah klub yang pada musim sebelumnya berada di papan tengah klasemen (kira-kira pada posisi 8-9 klasemen untuk negara-negara dengan liga yang kuat berdasarkan perhitungan UEFA). |
Piala Intertoto diikuti oleh setiap negara anggota UEFA yang mengirimkan wakil klubnya yang berkisar pada dua klub setiap negara. Klub yang dikirim pada Piala Intertoto umumnya adalah klub yang pada musim sebelumnya berada di papan tengah klasemen (kira-kira pada posisi 8-9 klasemen untuk negara-negara dengan liga yang kuat berdasarkan perhitungan UEFA). |
||
Baris 14: | Baris 14: | ||
Ajang Piala Intertoto dimulai pada bulan Juli dan berakhir pada bulan Agustus pada tahun yang sama. Juara dari Piala Intertoto mendapat jatah tiket untuk mengikuti turnamen Piala UEFA. Jatah tiket yang disediakan dari Piala Intertoto setiap tahun disediakan tiga tiket untuk dapat mengikuti Piala UEFA. |
Ajang Piala Intertoto dimulai pada bulan Juli dan berakhir pada bulan Agustus pada tahun yang sama. Juara dari Piala Intertoto mendapat jatah tiket untuk mengikuti turnamen Piala UEFA. Jatah tiket yang disediakan dari Piala Intertoto setiap tahun disediakan tiga tiket untuk dapat mengikuti Piala UEFA. |
||
== Sejarah == |
|||
== Format == |
|||
== Juara == |
== Juara == |
||
Baris 70: | Baris 67: | ||
|{{flagicon|SLO}} [[NK Maribor|Maribor]] |
|{{flagicon|SLO}} [[NK Maribor|Maribor]] |
||
|} |
|} |
||
=== 2005 === |
|||
== Pranala luar == |
== Pranala luar == |
||
* {{en}} [http://www.uefa.com/Competitions/IntertotoCup/index.html Piala Intertoto di situs UEFA] |
* {{en}} [http://www.uefa.com/Competitions/IntertotoCup/index.html Piala Intertoto di situs UEFA] |
||
{{ |
{{kompetisi-sb-stub}} |
||
[[Kategori:Piala Intertoto UEFA| ]] |
|||
[[Kategori:Kompetisi sepak bola antarklub internasional]] |
[[Kategori:Kompetisi sepak bola antarklub internasional]] |
||
[[Kategori:Kompetisi UEFA]] |
[[Kategori:Kompetisi UEFA]] |
Revisi terkini sejak 2 Maret 2020 20.48
Mulai digelar | 1961 (diambil alih oleh UEFA pada tahun 1995) |
---|---|
Dihentikan | 2008 |
Wilayah | Eropa (UEFA) |
Jumlah tim | 50 |
Juara terakhir | Braga |
Piala Intertoto adalah kejuaraan sepak bola resmi yang pernah diadakan setiap tahun oleh UEFA sebagai badan tertinggi dalam sepak bola di Eropa. Ajang ini sejatinya diadakan untuk menambah kuota kontestan untuk Piala UEFA. Piala Intertoto pertama kali digelar pada tahun 1961, tetapi penyelenggaraan baru diambil alih UEFA pada tahun 1995. Kejuaraan sepak bola ini ditiadakan setelah berakhirnya kejuaraan tahun 2008. Mulai tahun 2009 tim-tim yang seharusnya mengikuti Piala Intertoto langsung dimasukkan ke babak penyisihan Piala UEFA.
Piala Intertoto diikuti oleh setiap negara anggota UEFA yang mengirimkan wakil klubnya yang berkisar pada dua klub setiap negara. Klub yang dikirim pada Piala Intertoto umumnya adalah klub yang pada musim sebelumnya berada di papan tengah klasemen (kira-kira pada posisi 8-9 klasemen untuk negara-negara dengan liga yang kuat berdasarkan perhitungan UEFA).
Ajang Piala Intertoto dimulai pada bulan Juli dan berakhir pada bulan Agustus pada tahun yang sama. Juara dari Piala Intertoto mendapat jatah tiket untuk mengikuti turnamen Piala UEFA. Jatah tiket yang disediakan dari Piala Intertoto setiap tahun disediakan tiga tiket untuk dapat mengikuti Piala UEFA.
Juara
[sunting | sunting sumber]Juara menurut tahun
[sunting | sunting sumber]2006–2008
[sunting | sunting sumber]Berikut adalah daftar 11 tim pada tiap tahun yang memenangkan babak ketiga dan dengan demikian berhak mengikuti piala UEFA. Juara Piala Intertoto ditandai dengan huruf tebal.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- (Inggris) Piala Intertoto di situs UEFA