Penghargaan Nobel Kesusastraan: Perbedaan antara revisi
Tidak ada ringkasan suntingan |
k Perbaikan minor (via JWB) |
||
(3 revisi perantara oleh 3 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 12: | Baris 12: | ||
== Pengumuman == |
== Pengumuman == |
||
Pengumuman tidak dilakukan pada tanggal tertentu, tetapi umumnya dilaksanakan pada hari Kamis pertengahan Oktober. Pengumumannya dilangsungkan di gedung Institut Nobel dan telah menjadi peristiwa besar. Penghargaannya sendiri diberikan setiap tahunnya setiap tanggal [[10 Desember]], tanggal |
Pengumuman tidak dilakukan pada tanggal tertentu, tetapi umumnya dilaksanakan pada hari Kamis pertengahan Oktober. Pengumumannya dilangsungkan di gedung Institut Nobel dan telah menjadi peristiwa besar. Penghargaannya sendiri diberikan setiap tahunnya setiap tanggal [[10 Desember]], tanggal di mana [[Alfred Nobel]] meninggal pada tahun [[1896]]. Dari [[1905]] sampai [[1946]], upacara penganugerahannya diadakan di Institut Nobel, kemudian dari [[1947]] diselenggarakan di aula [[Universitas Oslo]], lalu pada [[1990]] dipindahkan ke balai kota [[Oslo]]. |
||
== Penerima == |
== Penerima == |
||
Baris 28: | Baris 28: | ||
{{Nobel Sastra}} |
{{Nobel Sastra}} |
||
{{Authority control}} |
|||
[[Kategori:Penghargaan Nobel|Sastra]] |
[[Kategori:Penghargaan Nobel|Sastra]] |
Revisi terkini sejak 11 Desember 2022 23.40
Penghargaan Nobel Kesusastraan | |
---|---|
Deskripsi | Jasa-jasa menakjubkan dalam kesusastraan |
Negara | Swedia |
Dipersembahkan oleh | Akademi Swedia |
Diberikan perdana | 1901 |
Situs web | nobelprize.org |
Penghargaan Nobel Kesusastraan (bahasa Inggris: Nobel Prize in Literature; bahasa Swedia dan bahasa Norwegia: Nobelpriset i litteratur) adalah satu dari lima Penghargaan Nobel yang diadakan atas permintaan oleh penemu dan industrialis Swedia Alfred Nobel. Penghargaan ini diberikan pada orang yang paling giat melaksanakan hubungan yang bersifat internasional, pendiri pergerakan perdamaian atau berusaha mengurangi atau melenyapkan peperangan.
Pengumuman
[sunting | sunting sumber]Pengumuman tidak dilakukan pada tanggal tertentu, tetapi umumnya dilaksanakan pada hari Kamis pertengahan Oktober. Pengumumannya dilangsungkan di gedung Institut Nobel dan telah menjadi peristiwa besar. Penghargaannya sendiri diberikan setiap tahunnya setiap tanggal 10 Desember, tanggal di mana Alfred Nobel meninggal pada tahun 1896. Dari 1905 sampai 1946, upacara penganugerahannya diadakan di Institut Nobel, kemudian dari 1947 diselenggarakan di aula Universitas Oslo, lalu pada 1990 dipindahkan ke balai kota Oslo.
Penerima
[sunting | sunting sumber]Lihat pula
[sunting | sunting sumber]- Penghargaan Nobel dalam Fisika
- Penghargaan Nobel dalam Kimia
- Penghargaan Nobel dalam Biologi
- Penghargaan Nobel dalam Perdamaian
- Penghargaan Nobel dalam Ekonomi