Lompat ke isi

Corinium Dobunnorum: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
←Membuat halaman berisi 'thumb|320px|Amfiteater Romawi di Corinium Dobunnorum '''Corinium Dobunnorum''' adalah kota terbesar kedua di provinsi [[Britannia]...'
 
k →‎Referensi: clean up
 
(8 revisi perantara oleh 7 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
[[Berkas:Cirencester Amphitheatre.jpg|thumb|320px|Amfiteater Romawi di Corinium Dobunnorum]]
[[Berkas:Cirencester Amphitheatre.jpg|jmpl|320px|Amfiteater Romawi di Corinium Dobunnorum]]
'''Corinium Dobunnorum''' adalah kota terbesar kedua di provinsi [[Britannia]], [[Romawi]]. Kini, kota ini dikenal sebagai [[Cirencester]], terletak di [[Gloucestershire]], Inggris.
'''Corinium Dobunnorum''' adalah kota terbesar kedua di provinsi [[Britannia]], [[Romawi]]. Kini, kota ini dikenal sebagai [[Cirencester]], terletak di [[Gloucestershire]], Inggris.


Benteng Romawi didirikan di Corinium (di wilayah suku [[Dobunni]]) sekitar satu tahun setelah [[penaklukan Romawi di Britania]]. Namun, pada pertengahan tahun 70-an, tentara Romawi telah meninggalkan benteng, dan lalu menjadi ''[[civitas]]'' (ibukota) Dobunni.
Benteng Romawi didirikan di Corinium (di wilayah suku [[Dobunni]]) sekitar satu tahun setelah [[penaklukan Romawi di Britania]]. Namun, pada pertengahan tahun 70-an, tentara Romawi telah meninggalkan benteng, dan lalu menjadi ''[[civitas]]'' (ibu kota) Dobunni.


Kini, yang tersisa dari Corinium adalah amfiteater, sebagian kecil tembok Romawi kuno dan koleksi artefak dari Corinium yang kini dipajang di [[Museum Corinium]].
Kini, yang tersisa dari Corinium adalah amfiteater, sebagian kecil tembok Romawi kuno dan koleksi artefak dari Corinium yang kini dipajang di [[Museum Corinium]].


==Referensi==
== Referensi ==
*{{cite book | last = Wacher | first = John | title = The Towns of Roman Britain | publisher = B T Batsford | date = 1995 | location = London}}
* {{cite book|last = Wacher|first = John|title = The Towns of Roman Britain|url = https://archive.org/details/townsofromanbrit0000wach_j7j2|publisher = B T Batsford|date = 1995|location = London}}
{{Major towns of Roman Britain}}


{{sejarah-stub}}
[[Kategori:Sejarah Britania Raya]]
[[Kategori:Sejarah Britania Raya]]



[[de:Corinium Dobunnorum]]
{{sejarah-stub}}
[[en:Corinium Dobunnorum]]
[[fr:Corinium Dobunnorum]]
[[la:Corinium Dobunnorum]]
[[ru:Кориний]]

Revisi terkini sejak 22 Desember 2022 05.22

Amfiteater Romawi di Corinium Dobunnorum

Corinium Dobunnorum adalah kota terbesar kedua di provinsi Britannia, Romawi. Kini, kota ini dikenal sebagai Cirencester, terletak di Gloucestershire, Inggris.

Benteng Romawi didirikan di Corinium (di wilayah suku Dobunni) sekitar satu tahun setelah penaklukan Romawi di Britania. Namun, pada pertengahan tahun 70-an, tentara Romawi telah meninggalkan benteng, dan lalu menjadi civitas (ibu kota) Dobunni.

Kini, yang tersisa dari Corinium adalah amfiteater, sebagian kecil tembok Romawi kuno dan koleksi artefak dari Corinium yang kini dipajang di Museum Corinium.

Referensi[sunting | sunting sumber]