Lompat ke isi

Sinar katode: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Roniyronron (bicara | kontrib)
Fitur saranan suntingan: 2 pranala ditambahkan.
 
(20 revisi perantara oleh 14 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
'''Sinar katoda''' (disebut pula '''pancaran elektron''') adalah arus [[elektron]] yang diamati di dalam [[tabung vakum]], yaitu tabung kaca hampa udara yang dilengkapi oleh paling sedikit dua [[elektroda]] logam yang diberi [[tegangan listrik]], [[katoda]] atau elektroda negatif dan [[anoda]] atau elektroda positif. Elektron pertama ditemukan sebagai komponen penyusun sinar katoda. Pada 1897, fisikawan Inggris [[Joseph John Thomson]] menunjukkan bahwa sinar katoda terdiri dari partikel bermuatan negatif yang belum pernah dikenal, yang kemudian dinamai ''elektron''. [[Tabung sinar katoda]] menghasilkan gambar di dalam pesawat [[televisi]] dan monitor komputer terdahulu.
'''Sinar katode''' (disebut pula '''pancaran elektron''') adalah arus [[elektron]] yang diamati di dalam [[tabung vakum]], yaitu tabung kaca [[hampa udara]] yang dilengkapi oleh paling sedikit dua [[elektrode]] logam yang diberi [[tegangan listrik]], [[katode]] atau elektrode negatif dan [[anode]] atau elektrode positif. Elektron pertama ditemukan sebagai komponen penyusun sinar katode. Pada 1897, [[fisikawan]] Inggris [[Joseph John Thomson]] menunjukkan bahwa sinar katode terdiri dari partikel bermuatan negatif yang belum pernah dikenal, yang kemudian dinamai ''elektron''. [[Tabung sinar katode]] menghasilkan gambar di dalam pesawat [[televisi]] dan monitor komputer terdahulu.


== Referensi ==
== Referensi ==
* Thomson, J. J. (Agustus 1901). [http://books.google.com/books?id=3CMDAAAAMBAJ&pg=PA323 "Benda yang lebih kecil daripada atom"]. ''The Popular Science Monthly'' (Bonnier Corp.): 323-335. Diakses pada 2009-06-21.
* Thomson, J. J. (Agustus 1901). [http://books.google.com/books?id=3CMDAAAAMBAJ&pg=PA323 "Benda yang lebih kecil daripada atom"]. ''The Popular Science Monthly'' (Bonnier Corp.): 323-335. akses pada 2009-06-21.


== Pranala luar ==
== Pranala luar ==
* [http://members.chello.nl/~h.dijkstra19/page3.html Situs web Tabung Sinar Katoda]
* [http://members.chello.nl/~h.dijkstra19/page3.html Situs web Tabung Sinar Katode] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20101203222429/http://members.chello.nl/~h.dijkstra19/page3.html |date=2010-12-03 }}


[[Kategori:Elektromagnetisme]]
[[Kategori:Elektromagnetisme]]
[[Kategori:Teknologi televisi]]
[[Kategori:Teknologi televisi]]
[[Kategori:Fisika atom]]

{{Link FA|he}}

[[ar:أشعة المهبط]]
[[bg:Катоден лъч]]
[[ca:Raigs catòdics]]
[[cs:Katodové záření]]
[[de:Kathodenstrahlen]]
[[en:Cathode ray]]
[[es:Rayos catódicos]]
[[fa:پرتو کاتدی]]
[[fi:Katodisäde]]
[[fr:Rayon cathodique]]
[[gl:Raios catódicos]]
[[he:שפופרת קתודית]]
[[ht:Reyon katodik]]
[[hu:Katódsugárzás]]
[[it:Raggio catodico]]
[[ja:陰極線]]
[[ko:음극선]]
[[nl:Kathodestraal]]
[[no:Katodestråle]]
[[nov:Katod-radie]]
[[pt:Raio catódico]]
[[ru:Катодный луч]]
[[simple:Cathode ray]]
[[sr:Katodni zrak]]
[[uk:Катодні промені]]
[[zh:陰極射線]]

Revisi terkini sejak 11 April 2023 05.43

Sinar katode (disebut pula pancaran elektron) adalah arus elektron yang diamati di dalam tabung vakum, yaitu tabung kaca hampa udara yang dilengkapi oleh paling sedikit dua elektrode logam yang diberi tegangan listrik, katode atau elektrode negatif dan anode atau elektrode positif. Elektron pertama ditemukan sebagai komponen penyusun sinar katode. Pada 1897, fisikawan Inggris Joseph John Thomson menunjukkan bahwa sinar katode terdiri dari partikel bermuatan negatif yang belum pernah dikenal, yang kemudian dinamai elektron. Tabung sinar katode menghasilkan gambar di dalam pesawat televisi dan monitor komputer terdahulu.

Referensi[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]