Lompat ke isi

The City Hall (serial TV): Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Raja Nine to Five (bicara | kontrib)
Membalikkan revisi 20926418 oleh 2001:448A:406B:1945:AC09:FD8C:DB80:D1AC (bicara) Bohong itu dosa, apalagi saat Anda sedang berpuasa! LTA Pintu Hidayah
Tag: Pengembalian manual Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Membatalkan 1 suntingan by 2001:448A:406E:1E80:F26A:2AE2:59AD:EF5C (bicara): LTA Dilla2101 (TW)
Tag: Pembatalan Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
 
(5 revisi perantara oleh 5 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 36: Baris 36:
* {{hancinema film|THE_CITY_HALL|The City Hall}}
* {{hancinema film|THE_CITY_HALL|The City Hall}}
* {{imdb title|1819835|City Hall}}
* {{imdb title|1819835|City Hall}}
* [http://www.visitkorea.or.kr/enu/SI/CU_EN_8_5_1_55.jsp ''City Hall''] pada [[Korea Tourism Organization]]
* [http://www.visitkorea.or.kr/enu/SI/CU_EN_8_5_1_55.jsp ''City Hall''] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20130419063000/http://www.visitkorea.or.kr/enu/SI/CU_EN_8_5_1_55.jsp |date=2013-04-19 }} pada [[Korea Tourism Organization]]


[[Kategori:Seri televisi Korea Selatan tahun 2009]]
[[Kategori:Seri televisi Korea Selatan tahun 2009]]

Revisi terkini sejak 12 November 2023 03.32

The City Hall
Poster promosi
GenreRomansa, Komedi, Drama
Ditulis olehKim Eun-sook
SutradaraShin Woo-chul
PemeranKim Sun-a
Cha Seung-won
Negara asalKorea Selatan
Bahasa asliKorea
Jmlh. episode20
Produksi
Lokasi produksiKorea Selatan
DurasiRabu dan Kamis pukul 21:55 (WSK)
Rilis asli
Rilis29 April (2009-04-29) –
2 Juli 2009 (2009-7-2)

The City Hall (Hangul시티홀; RRSiti Hol; lit. "City Hall") adalah serial televisi Korea Selatan tahun 2009 yang dibintangi oleh Kim Sun-a dan Cha Seung-won. Serial televisi ini disiarkan di SBS dari tanggal 29 April hingga tanggal 2 Juli 2009 pada hari Rabu dan Kamis pada pukul 21:55 untuk 20 episode.

Ditulis oleh Kim Eun-sook dan disutradarai oleh Shin Woo-chul, cerita berputar di sekitar pegawai pemerintah berpangkat rendah yang menjadi wali kota termuda dari kota fiksi Inju, dan asmaranya dengan wakil wali kota yang ambisius dan sinis.[1][2]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Han, Sang-hee (21 April 2009). "City Hall to Bring Public Officials to TV". The Korea Times. Diakses tanggal 2013-07-10. 
  2. ^ Oh, Jean (29 April 2009). "More romantic comedy for prime time". The Korea Herald. Diakses tanggal 2013-07-10. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]