Lompat ke isi

Akses Internet putar-nomor: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Thijs!bot (bicara | kontrib)
k r2.7.2) (bot Mengubah: fa:شماره‌گیری
Losstreak (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
 
(25 revisi perantara oleh 22 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
{{refimprove}}
'''''Dial-up connection''''' atau '''''dial-up''''' saja adalah istilah [[teknologi informasi]] dalam [[bahasa Inggris]] yang mengacu kepada [[akses]] [[Internet]] dengan menggunakan [[PSTN|jalur telepon tetap]] atau [[telepon bergerak]]. Pertama-tama, [[komputer]] melalui [[modem]] melakukan pemanggilan telepon (''dial-up'') ke [[Penyelenggara Jasa Internet]]. Setelah terhubung maka komputer dapat segera mengakses [[Internet]] dan kemudian mengakhiri koneksi dengan memutuskan hubungan telepon.
[[Berkas:Modem-usr-courier-v34-front-online.jpg|jmpl|[[Modem]] akses Internet putar-nomor yang sedang aktif.]]
'''Akses Internet putar-nomor''' ({{lang-en|dial-up connection}}) adalah istilah [[teknologi informasi]] untuk [[akses]] [[Internet]] dengan menggunakan [[jaringan telepon tetap]] atau [[telepon bergerak]]. Pertama-tama, [[komputer]] melalui [[modem]] melakukan pemanggilan telepon (''dial-up'') ke [[penyedia jasa Internet]]. Setelah terhubung maka komputer dapat segera mengakses [[Internet]], kemudian mengakhiri koneksi dengan memutuskan hubungan telepon.


== Perangkat ==
{{rapikan|topik=teknologi informasi}}
Untuk melakukan akses Internet putar-nomor dibutuhkan perangkat-perangkat sebagai berikut:
Masih banyak [[orang]] yang mempergunakan layanan Dial-up ini disebabkan ketidakmampuan mendapatkan layanan hubungan [[kecepatan]] tinggi (high-speed [[Internet]] connection), karena keterbatasan biaya dan area geografis.
Untuk melakukan Dial-up Connection, dibutuhkan perangkat-perangkat sebagai berikut:
* [[Perangkat keras]]:
* [[Perangkat keras]]:
** [[Komputer]]
** [[Komputer]]
** [[Modem]]
** [[Modem]]
** [[Jaringan telepon tetap]]
** Saluran Telepon
* [[Perangkat lunak]] yang umumnya disediakan oleh penyedia jasa Internet bagi pelanggannya bersamaan dengan nama pengguna dan [[kata sandi]] untuk berlangganan. Kata sandi tersebut dapat diganti secara berkala untuk menjaga keamanan, tetapi nama pengguna untuk [[log masuk]] tidak dapat diubah secara bebas.
* [[Perangkat Lunak]]: pada umumnya disediakan oleh ISP dimana kita berlangganan.
* Nama pengguna dan kata sandi: disediakan oleh ISP dimana kita berlangganan, login tidak dapat diganti sedangkan password dapat kita ganti sendiri secara berkala untuk menjaga keamanan.


== Proses penggunaan ==
Yang perlu kita lakukan adalah:
* Berlangganan ke salah satu ISP terdekat
* Berlangganan ke salah satu penyedia jasa [[Internet]] terdekat.
* Memasang modem ke komputer kita
* Memasang modem ke komputer.
* Meng-install software Internet yang disediakan oleh ISP
* Memasang perangkat lunak yang disediakan penyedia jasa Internet.
* Menghubungkan diri (dial-up) ke ISP
* Menghubungkan jaringan ke penyedia jasa Internet.


Setelah komputer terhubung ke ISP maka saat itu pula komputer sudah dapat terhubung ke Internet dan kita dapat memulai penjelajahan di Internet. Hubungan ke Internet hanya terjalin selama mempertahankan koneksi komputer kita ke ISP melalui modem. Begitu kita memutuskan hubungan modem ke ISP maka saat itu pula kompuer terputus dari Internet.
Setelah komputer terhubung, maka komputer dapat mengakses Internet. Akses Internet aktif selama jaringan komputer ke penyedia jasa Internet melalui modem terhubung. Akses Internet putar-nomor biaya penggunaannnya berdasarkan pulsa telepon lokal.


Contoh menghubungkan akses Internet putar-nomor dengan [[TelkomNet Instan]]:
Hubungan yang kita lakukan ke ISP adalah hubungan lokal (menggunakan pulsa telepon lokal) namun kita sudah bisa menjelajahi Internet dan mengunjungi tempat-tempat lain di seluruh [[dunia]]. Tentunya ‘kunjungan’ kita ke tempat-tempat lain tersebut bersifat maya (tidak nyata) karena kita hanya dapat melihat-lihat informasi yang terkandung di komputer-komputer lain di seluruh dunia yang terhubung ke Internet. Karena sifatnya yang maya inilah maka Internet dikenal sebagai ''cyberspace'' (dunia maya).
* ''Dialing'' (memanggil nomor, misal 080989999)
* ''Verifying username'' (memverifikasikan nama pengguna dan kata sandi)
* ''Handshaking'' (menyeragamkan parameter koneksi)
* ''Connecting'' (menghubungkan ke Internet)


== Daftar kecepatan ==
Dial-up Connection ini pada umumnya digunakan oleh pribadi-pribadi yang menginginkan untuk mengakses Internet dari rumah. Komputer yang digunakan untuk dial-up pada umumnya adalah sebuah komputer tunggal (bukan jaringan komputer)
Berikut ini adalah kecepatan maksimum, kecepatan dapat lebih lambat saat kondisi tertentu seperti saat jaringan telepon sibuk.<ref>{{cite web |url=http://www.itu.int/rec/T-REC-V/en |accessdate=18 Februari 2008|title=Data communication over the telephone network |publisher=International Telecommunication Union}}</ref>


{| class="wikitable"
;Contoh menghubungkan lewat ISP “TelkomNet Instan” :Dalam menghubungkan diri ke Internet, ada beberapa langkah yang dilakukan oleh komputer, yaitu :
|-
* Dialing (memanggil nomor, misal 080989999)
! Koneksi !! Kecepatan
* Verifying Username (memverifikasikan nama pengguna dan sandi)
|-
* Handshaking ("berjabat tangan", artinya menyeragamkan parameter koneksi)
|-
* Connecting (menghubungkan diri ke Internet).
| Modem 110 || 0,1 kbit/s
|-
| Modem 300 ([[Bell 103]] or [[ITU V.21|V.21]]) || 0,3 kbit/s
|-
| Modem 1200 ([[Bell 212A]] or [[V.22 (recommendation)|V.22]]) || 1,2 kbps
|-
| Modem 2400 ([[V.22bis]]) || 2,4 kbit/s
|-
| Modem 2400 ([[V.26bis]]) || 2,4 kbit/s
|-
| Modem 4800 ([[V.27ter]]) || 4,8 kbit/s
|-
| Modem 9600 ([[V.32]]) || 9,6 kbit/s
|-
| Modem 14,4 ([[V.32bis]]) || 14,4 kbit/s
|-
| Modem 28,8 ([[V.34 (rekomendasi)|V.34]]) || 28,8 kbit/s
|-
| Modem 33,6 ([[V.34 (rekomendasi)|V.34]]) || 33,6 kbit/s
|-
| Modem 56k ([[V.90 (rekomendasi)|V.90]]) || 56,0/33,6 kbit/s
|-
| Modem 56k ([[V.92]]) || 56,0/48,0 kbps
|-
| Hardware compression (variable) ([[V.92]]/[[V.44]]) || 56,0 - 320,0 kbps
|-
| Server-side web compression (variable) || 200,0 - 1000,0 kbps
|}


== Referensi ==
[[Kategori:Internet]]
{{reflist}}


[[Kategori:Internet]]
[[ar:طلب هاتفي]]
[[bs:Dial-up]]
[[ckb:ژمارەگری بۆ چوونەناو ئینتەرنێت]]
[[cs:Vytáčené připojení]]
[[en:Dial-up Internet access]]
[[es:Conexión por línea conmutada]]
[[fa:شماره‌گیری]]
[[fr:Accès par ligne commutée]]
[[he:חיבור Dial-up]]
[[hu:Betárcsázós internet-hozzáférés]]
[[it:Dial-up]]
[[ja:ダイヤルアップ接続]]
[[kk:Қашықтан қатынасу қосылымы]]
[[ko:전화 접속]]
[[ml:ഡയൽ അപ്പ് ഇന്റർനെറ്റ് ആക്‌സസ്]]
[[nl:Inbellen]]
[[pl:Połączenie dodzwaniane]]
[[pt:Linha discada]]
[[ro:Linie comutată]]
[[ru:Коммутируемый доступ]]
[[simple:Dial-up]]
[[sk:Dial-up]]
[[sr:Dial-up]]
[[su:Dial Up]]
[[sv:Uppringd förbindelse]]
[[ta:சுழற்றல் இணைப்பு]]
[[tr:Çevirmeli ağ]]
[[uk:Комутована лінія зв'язку]]
[[ur:چرخہ-زبر جالبینی رسائی]]
[[vi:Truy cập quay số]]
[[zh:撥號連線]]

Revisi terkini sejak 6 Desember 2023 14.56

Modem akses Internet putar-nomor yang sedang aktif.

Akses Internet putar-nomor (bahasa Inggris: dial-up connection) adalah istilah teknologi informasi untuk akses Internet dengan menggunakan jaringan telepon tetap atau telepon bergerak. Pertama-tama, komputer melalui modem melakukan pemanggilan telepon (dial-up) ke penyedia jasa Internet. Setelah terhubung maka komputer dapat segera mengakses Internet, kemudian mengakhiri koneksi dengan memutuskan hubungan telepon.

Perangkat

[sunting | sunting sumber]

Untuk melakukan akses Internet putar-nomor dibutuhkan perangkat-perangkat sebagai berikut:

Proses penggunaan

[sunting | sunting sumber]
  • Berlangganan ke salah satu penyedia jasa Internet terdekat.
  • Memasang modem ke komputer.
  • Memasang perangkat lunak yang disediakan penyedia jasa Internet.
  • Menghubungkan jaringan ke penyedia jasa Internet.

Setelah komputer terhubung, maka komputer dapat mengakses Internet. Akses Internet aktif selama jaringan komputer ke penyedia jasa Internet melalui modem terhubung. Akses Internet putar-nomor biaya penggunaannnya berdasarkan pulsa telepon lokal.

Contoh menghubungkan akses Internet putar-nomor dengan TelkomNet Instan:

  • Dialing (memanggil nomor, misal 080989999)
  • Verifying username (memverifikasikan nama pengguna dan kata sandi)
  • Handshaking (menyeragamkan parameter koneksi)
  • Connecting (menghubungkan ke Internet)

Daftar kecepatan

[sunting | sunting sumber]

Berikut ini adalah kecepatan maksimum, kecepatan dapat lebih lambat saat kondisi tertentu seperti saat jaringan telepon sibuk.[1]

Koneksi Kecepatan
Modem 110 0,1 kbit/s
Modem 300 (Bell 103 or V.21) 0,3 kbit/s
Modem 1200 (Bell 212A or V.22) 1,2 kbps
Modem 2400 (V.22bis) 2,4 kbit/s
Modem 2400 (V.26bis) 2,4 kbit/s
Modem 4800 (V.27ter) 4,8 kbit/s
Modem 9600 (V.32) 9,6 kbit/s
Modem 14,4 (V.32bis) 14,4 kbit/s
Modem 28,8 (V.34) 28,8 kbit/s
Modem 33,6 (V.34) 33,6 kbit/s
Modem 56k (V.90) 56,0/33,6 kbit/s
Modem 56k (V.92) 56,0/48,0 kbps
Hardware compression (variable) (V.92/V.44) 56,0 - 320,0 kbps
Server-side web compression (variable) 200,0 - 1000,0 kbps

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Data communication over the telephone network". International Telecommunication Union. Diakses tanggal 18 Februari 2008.