Lompat ke isi

Emmy Labib: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Wagino Bot (bicara | kontrib)
k minor cosmetic change
Wagino Bot (bicara | kontrib)
 
(10 revisi perantara oleh 8 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
{{BLP unsourced|date=September 2023}}
{{Infobox penyanyi indonesia
{{Infobox person
|name = {{PAGENAME}}
|name = {{PAGENAME}}
|image =
|image = Emmy Labib dalam pembuatan video klip 5 Menit Putus.JPG
|imagesize =
|image_size =
|caption = Emmy Labib dalam pembuatan video klip "5 Menit Putus" di salah satu cafe di bilangan Kemang, Jakarta Selatan
|caption = Emmy Labib dalam pembuatan video klip "5 Menit Putus" di salah satu cafe di bilangan Kemang, Jakarta Selatan
|birth_date = {{birth date and age|1980|4|23}}
|Background = solo_singer
|birth_place = [[Banjarmasin]], [[Kalimantan Selatan]], [[Indonesia]]
|birthdate = {{birth date and age|1980|4|23}}
|birth_name =
|birthplace = {{negara|Indonesia}} [[Banjarmasin]], [[Kalimantan Selatan]], [[Indonesia]]
|birthname =
|death_date =
|deathdate =
|death_place =
|occupation = [[penyanyi]]
|deathplace =
|spouse =
|partner =
|children =
|parents = <!-- Nama orang tua; termasuk hanya jika subjek secara independen TERKENAL atau sangat relevan; bila ada rujukan/referensi, uraikan pada artikel -->
|module = {{Infobox musical artist|embed=yes
|genre = [[pop]]
|genre = [[pop]]
|background = person
|occupation = [[penyanyi]], [[bidan]]
|instrument =
|instrument =
|yearsactive = [[2009]] - sekarang
|years_active = [[2009]] - sekarang
|label = [[Alfa Records]]
|label = [[Alfa Records]]
|associated_acts =
|spouse =
|associatedacts =
|influences =
|influenced =
|spouse =
|partner =
|children =
|parents = H.Helmi Labib (Alm) </br> Hj Djurtinah
|website =
|website =
|currentmembers =
|current_members =
|pastmembers =
|past_members =
}}
}}}}
'''Emmy Labib''' (lahir 23 April 1980) merupakan seorang [[penyanyi]] berkebangsaan [[Indonesia]] yang dulu merupakan anggota dari grup [[New Girls Band]]. Ia juga merupakan seorang bidan.


'''Emmy Labib''' (lahir 23 April 1980) adalah seorang [[penyanyi]] berkebangsaan [[Indonesia]] yang dulu merupakan anggota dari grup [[New Girls Band]]. Ia juga merupakan seorang bidan.
== Biografi ==
Dan akhirnya, cita-cita Emmy Labib kesampaian. Album perdananya Secara Aku Wanita menjadi pembukti cita-citanya. Album yang berisi 10 lagu ini berisi lagu-lagu dari komposer kondang seperti Dewiq, Pay, Thomas Gigi dan juga Hendy Gigi yang kebetulan masih berasal dari satu daerah, Banjarmasin. [[Tohpati]] dan Ony Saunine String Section ikut menorehkan kepiawaian mereka di dalam album ini.


== Kehidupan pribadi ==
Dara cantik ini memang benar-benar serius di dalam menggapai karirnya sebagai penyanyi, selain dia juga ikut memproduseri album nya sendiri, ini bisa terlihat juga dari kualitas vokal Emmy dengan range yang berbeda beda dari setiap lagu yang dia nyanyikan, misal Salah Arti yang banyak menggunakan teknik falset, kemudian 1st singlenya ''Tell Me'' yang teknik vokal dan nuansa lagunya banyak terdapat instrument perkusi sehingga butuh kemampuan vokal yang kuat untuk menyanyikannya.
Dan akhirnya, cita-cita Emmy Labib kesampaian. Album perdananya ''Secara Aku Wanita'' menjadi pembukti cita-citanya. Album yang berisi 10 lagu ini berisi lagu-lagu dari komposer seperti [[Dewiq]], [[Pay Burman|Pay]], [[Thomas Ramdhan|Thomas Gigi]] dan juga [[Gusti Hendy|Hendy Gigi]] yang kebetulan masih berasal dari satu daerah, Banjarmasin. [[Tohpati]] dan Ony Saunine String Section turut berkontribusi dalam album ini.


Emmy benar-benar serius di dalam menggapai kariernya sebagai penyanyi, ia juga turut memproduseri album nya sendiri, ini bisa terlihat juga dari vokal Emmy dengan rentang suara yang berbeda dari setiap lagu yang ia nyanyikan, misal "Salah Arti" yang banyak menggunakan teknik falset, kemudian singel pertamanya "Tell Me" yang teknik vokal dan nuansa lagunya banyak terdapat instrumen perkusi, sehingga memerlukan kemampuan vokal yang kuat untuk menyanyikannya.{{fact}}
Sedangkan di lagu Dunia Cinta Emmy bernyanyi dengan riang gembira seakan membawa kita kedalam nuansa tahun 80-an era [[Vina Panduwinata]], salah satu idolanya.


Sedangkan di lagu Dunia Cinta Emmy bernyanyi dengan riang gembira, seperti nuansa era [[Vina Panduwinata]], salah satu idolanya.
== Diskografi ==


== Diskografi ==
* ''[[Secara Aku Wanita]]'' (2008)
* ''[[Secara Aku Wanita]]'' (2008)


== Pranala luar ==
== Pranala luar ==
* [http://musik.kapanlagi.com/berita/emmy-labib-bidan-cantik-bersuara-emas-swfgdo2.html Berita di KapanLagi.com]

*[http://musik.kapanlagi.com/berita/emmy-labib-bidan-cantik-bersuara-emas-swfgdo2.html Berita di KapanLagi.com]

{{bio-stub}}


[[Kategori:Penyanyi Indonesia]]
[[Kategori:Penyanyi Indonesia]]
[[Kategori:Tokoh dari Banjarmasin]]
[[Kategori:Tokoh dari Banjarmasin]]
[[Kategori:Tokoh Banjar]]
[[Kategori:Tokoh Banjar]]
[[Kategori:Bidan Indonesia]]


{{Indo-bio-stub}}

Revisi terkini sejak 24 Desember 2023 01.22

Emmy Labib
Lahir23 April 1980 (umur 44)
Banjarmasin, Kalimantan Selatan, Indonesia
Pekerjaanpenyanyi
Karier musik
Genrepop
Tahun aktif2009 - sekarang
LabelAlfa Records

Emmy Labib (lahir 23 April 1980) adalah seorang penyanyi berkebangsaan Indonesia yang dulu merupakan anggota dari grup New Girls Band. Ia juga merupakan seorang bidan.

Kehidupan pribadi

[sunting | sunting sumber]

Dan akhirnya, cita-cita Emmy Labib kesampaian. Album perdananya Secara Aku Wanita menjadi pembukti cita-citanya. Album yang berisi 10 lagu ini berisi lagu-lagu dari komposer seperti Dewiq, Pay, Thomas Gigi dan juga Hendy Gigi yang kebetulan masih berasal dari satu daerah, Banjarmasin. Tohpati dan Ony Saunine String Section turut berkontribusi dalam album ini.

Emmy benar-benar serius di dalam menggapai kariernya sebagai penyanyi, ia juga turut memproduseri album nya sendiri, ini bisa terlihat juga dari vokal Emmy dengan rentang suara yang berbeda dari setiap lagu yang ia nyanyikan, misal "Salah Arti" yang banyak menggunakan teknik falset, kemudian singel pertamanya "Tell Me" yang teknik vokal dan nuansa lagunya banyak terdapat instrumen perkusi, sehingga memerlukan kemampuan vokal yang kuat untuk menyanyikannya.[butuh rujukan]

Sedangkan di lagu Dunia Cinta Emmy bernyanyi dengan riang gembira, seperti nuansa era Vina Panduwinata, salah satu idolanya.

Diskografi

[sunting | sunting sumber]

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]