Otto Skorzeny: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Jfkjaya (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
RadityaAnwar11 (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
 
(33 revisi perantara oleh 17 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
{{Infobox military person|name=Otto Skorzeny|image=Otto Skorzeny portait.jpg|caption=Skorzeny di tahun 1943|birth_date={{Birth date|1908|6|12|df=y}}|birth_name=Otto Johann Anton Skorzeny|death_date={{death date and age|1975|7|5|1908|6|12 |df=yes}}|birth_place=[[Vienna]], [[Austria Hungaria]]|death_place=[[Madrid]], [[Spanyol|Spanyol]]|nickname=|allegiance=*{{flagicon|Nazi Germany|size=22px}} [[Nazi Jerman]] (1932–1945) <br> [[File:Flag of Spain (1945 - 1977).svg|22px]] [[Spanyol]] (1950–1975) <br>{{flagicon|Argentina|size=22px}} [[Argentina]] <br> {{flagicon|United Arab Republic|size=22px}} [[Republik Arab Bersatu]] (Penasihat Militer Kepada [[Gamal Abdul Nasser|Nasser]]) <br> {{flagicon|Israel|size=22px}} [[Israel]] (Agen Mossad)|branch=*[[Schutzstaffel]]
{{Infobox military person
*[[Mossad]]|rank=[[Obersturmbannführer]], [[Agen Intelijen]]|servicenumber=<!----[[SS]] #295,979---->|unit=|commands={{ubl|[[Sonder Lehrgang Oranienburg]]|[[SS Panzer Brigade 150]]}}|battles=[[Perang Dunia II]]
|name= Otto Skorzeny
* [[Front Timur (PDII)|Front Timur]]
|birth_date={{Birth date|1908|6|12|df=y}}
* [[Operasi Oak]]
|death_date={{Death date and age|1975|7|5|1908|6|12|df=y}}
* [[Operasi Panzerfaust]]
|birth_place= [[Wina]], [[Austria-Hungaria]]
* [[Pertempuran Bulge]] ([[Operasi Greif]])|awards=[[Salib Ksatria dari Salib Besi dengan Daun Ek]]|laterwork=Civil engineer<ref>{{cite book|last=Gilbert|first=Adrian|author-link=Adrian Gilbert|chapter=Kursk: Clash of Armor|title=Waffen-SS: Hitler's Army at War|date=25 June 2019|chapter-url=https://books.google.com/books?id=HDBzDwAAQBAJ&pg=PT248|publisher=[[Da Capo Press]]|publication-date=2019|page=248|isbn=9780306824661|access-date=28 March 2023}}</ref>}}
|death_place= [[Madrid]], [[Spanyol]]
|image= Bundesarchiv Bild 101III-Alber-183-25, Otto Skorzeny.jpg
|caption= Otto Skorzeny Saat menjadi Komandan di Divisi SS unit "Friedenthal"
|nickname= "The Long Jumper" setelah penyelamatan [[Benito Mussolini]] pada 1943<br>"The Most Dangerous Man in Europe" setelah [[Pertempuran Bulge]]
|allegiance= {{flagicon|Nazi Germany}} [[NAZI Jerman]]
|serviceyears= 1931–1945
|rank= SS-''[[Standartenführer]]''
|commands= [[SS Panzer Brigade 150]]
|unit=
|battles= [[Perang Dunia II]]
*[[Front Timur]]
*[[Unternehmen Eiche]]
*[[Operasi Panzerfaust]]
*[[Pertempuran Bulge]] ([[Operasi Greif]])
|awards= [[Iron Cross]] (Kelas Pertama dan kedua)<br>[[Knight's Cross of the Iron Cross]]<br>[[Knight's Cross of the Iron Cross|Oak Leaves to the Knight's Cross]]
|laterwork=
}}


'''Otto Skorzeny''' ({{lahirmati|[[Wina]], [[Austria]]|12|6|1908|[[Madrid]], [[Spanyol]]|5|7|1975}}) adalah seorang perwira di pasukan Waffen-SS Nazi Jerman selama Perang Dunia II. Ia dikenal karena berhasil memimpin operasi pembebasan diktator Italia, [[Benito Mussolini]] dari personil [[Gran Sasso]], [[Italia]]. Keberhasilannya ini, membuat ia dipercaya oleh [[Hitler]] untuk mengemban operasi militer selanjutnya seperti pengejaran [[Josip Broz Tito]], pemimpin perlawanan [[Yugoslavia]] dan Penggulingan [[Miklos Horthy]], pemimpin [[Hungaria]].
'''Otto Skorzeny''' ({{lahirmati|[[Wina]], [[Austria]]|12|6|1908|[[Madrid]], [[Spanyol]]|5|7|1975}}) adalah seorang perwira di pasukan [[Waffen-SS]] [[Jerman Nazi]] Perang Dunia II. Ia dikenal karena berhasil memimpin operasi pembebasan diktator Italia, [[Benito Mussolini]] dari personil [[Gran Sasso]], [[Italia]]. Keberhasilannya ini, membuat ia dipercaya oleh [[Hitler]] untuk mengemban operasi militer selanjutnya seperti pengejaran [[Josip Broz Tito]], pemimpin perlawanan [[Yugoslavia]] dan Penggulingan [[Miklos Horthy]], pemimpin [[Hungaria]].


== Riwayat Hidup ==
== Riwayat Hidup ==
Otto Skorzeny dilahirkan di [[Wina]], [[Austria]], dari keluarga dengan ekonomi menengah dengan riwayat militer yang cukup panjang. Pada masa remajanya, ia dikenal sebagai pemain anggar yang cukup piawai dan sempat beberapa kali melakukan duel satu lawan satu. Bahkan dari duelnya ini meninggalkan luka parut di pipinya.
Otto Skorzeny dilahirkan di [[Wina]], [[Austria]], dari keluarga dengan ekonomi menengah dengan riwayat militer yang cukup panjang. Pada masa remajanya, ia dikenal sebagai pemain anggar yang cukup piawai dan sempat beberapa kali melakukan [[Anggar Akademis|duel satu lawan satu]]. Bahkan dari duelnya ini meninggalkan luka parut di pipinya.<ref>{{en}}[http://militaryhistory.about.com/od/1900s/p/World-War-Ii-Lieutenant-Colonel-Otto-Skorzeny.htm Artikel:"World War II: Lieutenant Colonel Otto Skorzeny" di militaryhistory.about.com] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20130514113835/http://militaryhistory.about.com/od/1900s/p/World-War-Ii-Lieutenant-Colonel-Otto-Skorzeny.htm |date=2013-05-14 }}</ref>


Pada [[1931]], ia bergabung dengan Partai NAZI Austria dan segera menjadi anggota dari Nazi SA. Ia juga dikenal dalam peranannya pada peristiwa Anschluss, tanggal [[12 Maret]] [[1938]], ketika ia menyelamatkan Presiden Austria Wilhelm Miklas dari usaha tembakan oleh seorang Nazi Austria.
Pada [[1931]], ia bergabung dengan Partai NAZI Austria dan segera menjadi anggota dari Nazi SA. Ia juga dikenal dalam peranannya pada peristiwa Anschluss, tanggal [[12 Maret]] [[1938]], ketika ia menyelamatkan Presiden Austria Wilhelm Miklas dari usaha tembakan oleh seorang Nazi Austria.


Pada [[1939]], setelah [[Jerman]] melakukan invasi ke [[Polandia]], ia bekerja sebagai sukarelawan teknik sipil di Angkatan Udara Jerman atau yang lebih dikenal dengan [[Luftwaffe]]. Namun ia terpaksa keluar dari pelatihan ‘’aircrew’’ karena terlalu tinggi (1.92 meter) dan terlalu tua (berumur 31 pada 1939). Selajutnya ia bergabung dengan resimen pengawal Hitler atau ‘’Leibstandarte SS Adolf Hitler (LSSAH)’’ sebagai kadet perwira. Pada tahun [[1940]] kariernya mulai menanjak, saat itu ia sudah berpangkat SS Untersturmführer (letnan dua). Ia bertempur di [[Belanda]], [[Perancis]], negara-negara Balkan dan [[Rusia]].
Pada [[1939]], setelah [[Jerman]] melakukan invasi ke [[Polandia]], ia bekerja sebagai sukarelawan teknik sipil di Angkatan Udara Jerman atau yang lebih dikenal dengan [[Luftwaffe]]. Namun ia terpaksa keluar dari pelatihan ‘’aircrew’’ karena terlalu tinggi (1.92 meter) dan terlalu tua (berumur 31 pada 1939). Selajutnya ia bergabung dengan resimen pengawal Hitler atau ‘’Leibstandarte SS Adolf Hitler (LSSAH)’’ sebagai kadet perwira. Pada tahun [[1940]] kariernya mulai menanjak, saat itu ia sudah berpangkat SS Untersturmführer (letnan dua). Ia bertempur di [[Belanda]], [[Prancis]], negara-negara Balkan dan [[Rusia]].
Pada [[1941]], ia sempat terluka di garis depan dan dipindahkan sementara ke divisi SS Leibstandarte untuk tugas ringan. Namun itu tidak berlangsung lama pada April [[1943]] ia naik pangkat menjadi Kapten [[Waffen-SS]] dan ditugaskan untuk membentuk pasukan komando SS. Komando khusus ini dilatih di kastil Friedenthal, dekat kota [[Oranienburg]]. Disini ia melatih Grup Pemburu 502 (Jagdverbande) yang dilatih khusus untuk melakukan berbagai operasi sabotase dan subversi. Paukan ini dikenal dengan sebutan pasukan Satuan Friedenthal. Didalam pasukan ini juga terdapat pasukan payung khusus yang dinamakan Batalyon Payung SS ke-500.
Pada [[1941]], ia sempat terluka di garis depan dan dipindahkan sementara ke divisi SS Leibstandarte untuk tugas ringan. Namun itu tidak berlangsung lama pada April [[1943]] ia naik pangkat menjadi Kapten [[Waffen-SS]] dan ditugaskan untuk membentuk pasukan komando SS. Komando khusus ini dilatih di kastil Friedenthal, dekat kota [[Oranienburg]]. Disini ia melatih Grup Pemburu 502 (Jagdverbande) yang dilatih khusus untuk melakukan berbagai operasi sabotase dan subversi. Pasukan ini dikenal dengan sebutan pasukan Satuan Friedenthal. Di dalam pasukan ini juga terdapat pasukan payung khusus yang dinamakan Batalyon Payung SS ke-500.


== Akhir hidup ==
== Akhir hidup ==
Saat mendekati keruntuhan NAZI dan pasukan Rusia sudah mendekati [[Berlin]], bula Mei 1945, ia menyerahkan diri kepada pasukan sekutu. Selanjutnya ia diadili di Pengadilan Dachau untuk kejahatan perang pada [[Pertempuran Bulge]].
Saat mendekati keruntuhan NAZI dan pasukan Rusia sudah mendekati [[Berlin]], bulan Mei 1945, ia menyerahkan diri kepada pasukan sekutu. Selanjutnya ia diadili di Pengadilan Dachau untuk kejahatan perang pada [[Pertempuran Bulge]].
Pada [[1947]], ia berhasil melarikan diri dari kamp tawanan dan lari ke [[Argentina]]. Di [[Argentina]], ia membantu para tokoh [[NAZI]] lainnya untuk melarikan diri dari Jerman dan mendapatkan identitas baru. Sedikit berbeda dengan para rekannya yang melarikan diri dan bersembunyi, ia membuka diri, membuat memoir dan bersedia diwawancara oleh media. Akhir hidupnya dihabiskan dengan menjadi kontraktor, pengusaha dan konsultan keamanan bagi para pemimpin dunia (seperti [[Juan Peron]] dan [[Gamel Abdel Naseer]]) , hingga ia meninggal di [[Madrid]], [[Spanyol]], pada [[5 Juli]] [[1975]]. Ia juga diduga sebagai salah satu pelopor organisasi [[ODESSA]] yang beranggotakan mantan personil pasukan SS.
Pada [[1947]], ia berhasil melarikan diri dari kamp tawanan dan lari ke [[Argentina]]. Di [[Argentina]], ia membantu para tokoh [[NAZI]] lainnya untuk melarikan diri dari Jerman dan mendapatkan identitas baru. Sedikit berbeda dengan para rekannya yang melarikan diri dan bersembunyi, ia membuka diri, membuat memoir dan bersedia diwawancara oleh media. Akhir hidupnya dihabiskan dengan menjadi kontraktor, pengusaha dan konsultan keamanan bagi para pemimpin dunia (seperti [[Juan Peron]]<ref>{{en}}[http://www.bbc.com/news/uk-northern-ireland-30571335 Artikel:"How did Hitler's scar-faced henchman become an Irish farmer?" di bbc.com]</ref> dan [[Gamel Abdel Naseer]]), hingga ia meninggal di [[Madrid]], [[Spanyol]], pada [[5 Juli]] [[1975]]. Ia juga diduga sebagai salah satu pelopor organisasi [[ODESSA]] yang beranggotakan mantan personil pasukan SS.


== Catatan kaki ==
== Referensi ==
{{Reflist}}
{{Reflist}}
== Pranala luar ==
* {{id}} [http://angkasa-online.com Majalah Angkasa edisi koleksi NAZI SPECIAL FORCE]
* {{id}} [http://angkasa-online.com Majalah Angkasa edisi koleksi NAZI SPECIAL FORCE] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20200924015517/https://www.angkasa-online.com/ |date=2020-09-24 }}


{{Neo-Nazisme|state=collapsed}}
[[Kategori:Tokoh Nazi]]
[[Kategori:Tokoh militer Jerman]]
[[Kategori:Tokoh Perang Dunia II]]


{{DEFAULTSORT:Skorzeny, Otto}}

[[Kategori:Tokoh NSDAP]]
{{Tokoh-militer-stub}}
[[Kategori:Tokoh Waffen-SS]]

[[Kategori:Kolonel SS]]

[[Kategori:Tokoh Reichssicherheitshauptamt]]
{{Tokoh-militer-stub}}
[[Kategori:Tokoh dari Wina]]

Revisi terkini sejak 6 Februari 2024 07.57

Otto Skorzeny
Skorzeny di tahun 1943
Nama lahirOtto Johann Anton Skorzeny
Lahir(1908-06-12)12 Juni 1908
Vienna, Austria Hungaria
Meninggal5 Juli 1975(1975-07-05) (umur 67)
Madrid, Spanyol
Pengabdian
Dinas/cabang
PangkatObersturmbannführer, Agen Intelijen
Komandan
Perang/pertempuranPerang Dunia II
PenghargaanSalib Ksatria dari Salib Besi dengan Daun Ek
Pekerjaan lainCivil engineer[1]

Otto Skorzeny (12 Juni 1908 – 5 Juli 1975) adalah seorang perwira di pasukan Waffen-SS Jerman Nazi Perang Dunia II. Ia dikenal karena berhasil memimpin operasi pembebasan diktator Italia, Benito Mussolini dari personil Gran Sasso, Italia. Keberhasilannya ini, membuat ia dipercaya oleh Hitler untuk mengemban operasi militer selanjutnya seperti pengejaran Josip Broz Tito, pemimpin perlawanan Yugoslavia dan Penggulingan Miklos Horthy, pemimpin Hungaria.

Riwayat Hidup[sunting | sunting sumber]

Otto Skorzeny dilahirkan di Wina, Austria, dari keluarga dengan ekonomi menengah dengan riwayat militer yang cukup panjang. Pada masa remajanya, ia dikenal sebagai pemain anggar yang cukup piawai dan sempat beberapa kali melakukan duel satu lawan satu. Bahkan dari duelnya ini meninggalkan luka parut di pipinya.[2]

Pada 1931, ia bergabung dengan Partai NAZI Austria dan segera menjadi anggota dari Nazi SA. Ia juga dikenal dalam peranannya pada peristiwa Anschluss, tanggal 12 Maret 1938, ketika ia menyelamatkan Presiden Austria Wilhelm Miklas dari usaha tembakan oleh seorang Nazi Austria.

Pada 1939, setelah Jerman melakukan invasi ke Polandia, ia bekerja sebagai sukarelawan teknik sipil di Angkatan Udara Jerman atau yang lebih dikenal dengan Luftwaffe. Namun ia terpaksa keluar dari pelatihan ‘’aircrew’’ karena terlalu tinggi (1.92 meter) dan terlalu tua (berumur 31 pada 1939). Selajutnya ia bergabung dengan resimen pengawal Hitler atau ‘’Leibstandarte SS Adolf Hitler (LSSAH)’’ sebagai kadet perwira. Pada tahun 1940 kariernya mulai menanjak, saat itu ia sudah berpangkat SS Untersturmführer (letnan dua). Ia bertempur di Belanda, Prancis, negara-negara Balkan dan Rusia. Pada 1941, ia sempat terluka di garis depan dan dipindahkan sementara ke divisi SS Leibstandarte untuk tugas ringan. Namun itu tidak berlangsung lama pada April 1943 ia naik pangkat menjadi Kapten Waffen-SS dan ditugaskan untuk membentuk pasukan komando SS. Komando khusus ini dilatih di kastil Friedenthal, dekat kota Oranienburg. Disini ia melatih Grup Pemburu 502 (Jagdverbande) yang dilatih khusus untuk melakukan berbagai operasi sabotase dan subversi. Pasukan ini dikenal dengan sebutan pasukan Satuan Friedenthal. Di dalam pasukan ini juga terdapat pasukan payung khusus yang dinamakan Batalyon Payung SS ke-500.

Akhir hidup[sunting | sunting sumber]

Saat mendekati keruntuhan NAZI dan pasukan Rusia sudah mendekati Berlin, bulan Mei 1945, ia menyerahkan diri kepada pasukan sekutu. Selanjutnya ia diadili di Pengadilan Dachau untuk kejahatan perang pada Pertempuran Bulge. Pada 1947, ia berhasil melarikan diri dari kamp tawanan dan lari ke Argentina. Di Argentina, ia membantu para tokoh NAZI lainnya untuk melarikan diri dari Jerman dan mendapatkan identitas baru. Sedikit berbeda dengan para rekannya yang melarikan diri dan bersembunyi, ia membuka diri, membuat memoir dan bersedia diwawancara oleh media. Akhir hidupnya dihabiskan dengan menjadi kontraktor, pengusaha dan konsultan keamanan bagi para pemimpin dunia (seperti Juan Peron[3] dan Gamel Abdel Naseer), hingga ia meninggal di Madrid, Spanyol, pada 5 Juli 1975. Ia juga diduga sebagai salah satu pelopor organisasi ODESSA yang beranggotakan mantan personil pasukan SS.

Referensi[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]