Nyi Roro Kidul (seri televisi 2019): Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Dan1zch (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
k Replaced sinetron to serial televisi (via JWB)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
 
(23 revisi perantara oleh 8 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 2: Baris 2:
{{Infobox television
{{Infobox television
| name = Nyi Roro Kidul
| name = Nyi Roro Kidul
| image =
| image = Poster Nyi Roro Kidul.jpeg
| image_upright = 1.13
| image_upright = 1.13
| image_size =
| image_size =
Baris 13: Baris 13:
* [[Wiracarita|Epos]]
* [[Wiracarita|Epos]]
* [[Film laga|Laga]]
* [[Film laga|Laga]]
* [[Film horor|Horor]]
* [[Film fantasi|Fantasi]]
* [[Film horor|Horor]]}}
}}
| creator = [[MNC Pictures]]
| creator = [[MNC Pictures]]
| based_on = <!-- {{Based on|work|author}} -->
| based_on = <!-- {{Based on|work|author}} -->
Baris 22: Baris 22:
| screenplay = {{Plainlist|
| screenplay = {{Plainlist|
* Didot Joned
* Didot Joned
* Jeiji Joned
* Jeiji Joned}}
}}
| story = Darto Joned
| story = Darto Joned
| director = {{Plainlist|
| director = {{Plainlist|
* Jhony TRK
* Jhony TRK
* [[Ismail Sofyan Sani]]
* [[Ismail Sofyan Sani]]
* Peppi Piona
* Peppi Piona}}
}}
| creative_director =
| creative_director =
| action_director = M. Potabuga
| action_director = M. Potabuga
| starring =
| starring =
<!-- Daftar pemeran ini ditulis dan diurutkan berdasarkan opening credit. List ini tidak perlu di-update setiap hari, cukup jika ada perubahan. Untuk pemeran lainnya, lihat bagian pemeran -->
<!-- Daftar pemeran ini ditulis dan diurutkan berdasarkan opening credit. Untuk pemeran lainnya, lihat bagian pemeran -->
{{Plainlist|
{{Plainlist|
* [[Talitha Curtis Winn|Talitha Curtis]]
* [[Talitha Curtis Winn|Talitha Curtis]]
Baris 48: Baris 46:
* Novita Mahisa
* Novita Mahisa
* Arief Nilman
* Arief Nilman
* Syavana Mameh
* Barry Prabu
* Barry Prabu
* [[Liana Sahara]]
* [[Liana Sahara]]
* Tristan
* Tristan
* Cristiano DeLima
* Cristiano DeLima}}
}}
| voices = <!-- Organized by broadcast credit order, with new main cast added to the end of the list -->
| voices = <!-- Organized by broadcast credit order, with new main cast added to the end of the list -->
| narrated =
| narrated =
Baris 63: Baris 61:
| num_seasons = 1
| num_seasons = 1
| num_episodes = 54
| num_episodes = 54
| list_episodes = #Pranala luar
| list_episodes =
| executive_producer = {{Plainlist|
| executive_producer = {{Plainlist|
* Emilka
* Emilka
* Yudho Indrowiyono
* Yudho Indrowiyono}}
}}
| producer = {{Plainlist|
| producer = {{Plainlist|
* Harli Rusdiantoro
* Harli Rusdiantoro
* Myrna DP
* Myrna DP}}
}}
| location = <!-- Nation the series was primarily filmed in, if different from the nation of origin. -->
| location = <!-- Nation the series was primarily filmed in, if different from the nation of origin. -->
| cinematography = H. Besoeth Bawwe
| cinematography = H. Besoeth Bawwe
Baris 80: Baris 76:
| company = {{Plainlist|
| company = {{Plainlist|
* [[MNC Pictures]]
* [[MNC Pictures]]
* [[Genta Buana Paramita]]
* [[Genta Buana Paramita]]}}
| distributor = [[Media Nusantara Citra|MNC Media]]
}}
| distributor =
| network = [[MNCTV]]
| network = [[MNCTV]]
| first_run = <!-- The nation in which the series first aired, if different from country parameter -->
| first_run = <!-- The nation in which the series first aired, if different from country parameter -->
Baris 95: Baris 90:
}}
}}


'''''Nyi Roro Kidul''''' adalah sinetron Indonesia produksi [[MNC Pictures]] dan [[Genta Buana Paramita]] yang ditayangkan perdana 4 Maret 2019 pukul 20.20 WIB di [[MNCTV]].<ref name="Tayang Perdana">{{cite web|title=7 Bidadari Cantik Hiasi Kisah ''Nyi Roro Kidul'' Di MNCTV|url=https://celebrity.okezone.com/read/2019/03/11/598/2028565/7-bidadari-cantik-hiasi-kisah-nyi-roro-kidul-di-mnctv.html|first= |last= |date= |accessdate=28 Desember 2021|language= |website=Celebrity.okezone.com |archive-date=|archive-url=|dead-url=no}}</ref> Sinetron ini disutradarai oleh Jhony TRK, [[Ismail Sofyan Sani]], dan Peppi Piona. Sinetron ini dibintangi oleh [[Talitha Curtis Winn|Talitha Curtis]], [[Rico Verald]], [[Billy Boedjanger]], dan Roby Tremonti.
'''''Nyi Roro Kidul''''' adalah serial televisi Indonesia produksi [[MNC Pictures]] dan [[Genta Buana Paramita]] yang ditayangkan perdana 4 Maret 2019 pukul 20.20 WIB di [[MNCTV]].<ref name="Tayang Perdana">{{Cite news|title=7 Bidadari Cantik Hiasi Kisah Nyi Roro Kidul di MNCTV|url=https://celebrity.okezone.com/read/2019/03/11/598/2028565/7-bidadari-cantik-hiasi-kisah-nyi-roro-kidul-di-mnctv.html|first=Ady Prawira |last=Riandi |date= |accessdate=28 Desember 2021|language= |work=[[Okezone.com]] |archive-date=|archive-url=|dead-url=no}}</ref> Serial ini disutradarai oleh Jhony TRK, [[Ismail Sofyan Sani]], dan Peppi Piona serta dibintangi oleh [[Talitha Curtis Winn|Talitha Curtis]], [[Rico Verald]], [[Billy Boedjanger]], dan Roby Tremonti.


== Sinopsis ==
== Sinopsis ==
7 bidadari cantik dari kahyangan turun ke bumi untuk mandi di sendang. Seorang pemuda bernama Jaka Tarub ([[Rico Verald]]) melihat ketujuh bidadari itu yang sedang mandi. Dia kaget melihat pemandangan yang tak biasa ia saksikan. Dia mencuri satu pakaian bidadari yang berada tak jauh dari sendang.
7 bidadari cantik dari kahyangan turun ke bumi untuk mandi di sendang. Seorang pemuda bernama Jaka Tarub melihat ketujuh bidadari itu yang sedang mandi. Dia kaget melihat pemandangan yang tak biasa ia saksikan. Dia mencuri satu pakaian bidadari yang berada tak jauh dari sendang.


Setelah mandi para bidadari kemudian kembali ke kahyangan namun ada satu yang tidak bisa kembali karena selendangnya hilang. Nama bidadari itu adalah Dewi Nawangwulan (Asri Handayani). Dewi Nawangwulan pun menangis. Jaka Tarub muncul dan menghibur Dewi Nawangwulan hingga keduanya pun saling jatuh cinta. Keduanya pun akhirnya menikah dan dikarunai anak perempuan yang dinamai Nawangsih (Cathleen Hana).
Setelah mandi para bidadari kemudian kembali ke kahyangan namun ada satu yang tidak bisa kembali karena selendangnya hilang. Nama bidadari itu adalah Dewi Nawangwulan. Dewi Nawangwulan pun menangis. Jaka Tarub muncul dan menghibur Dewi Nawangwulan hingga keduanya pun saling jatuh cinta. Keduanya pun akhirnya menikah dan dikarunai anak perempuan yang dinamai Nawangsih.


Dewi Nawangwulan mulanya tidak tahu bahwa yang mencuri selendangnya adalah Jaka Tarub yang telah menjadi suaminya. Suatu hari dia menemukan selendangnya yang telah lama hilang di lumbung padi. Dewi Nawangwulan kecewa dan sakit hati kepada Jaka Tarub yang membohonginya. Ia tinggalkan Jaka Tarub dan putrinya dengan berat hati kembali ke kahyangan.
Dewi Nawangwulan mulanya tidak tahu bahwa yang mencuri selendangnya adalah Jaka Tarub yang telah menjadi suaminya. Suatu hari dia menemukan selendangnya yang telah lama hilang di lumbung padi. Dewi Nawangwulan kecewa dan sakit hati kepada Jaka Tarub yang membohonginya. Ia tinggalkan Jaka Tarub dan putrinya dengan berat hati kembali ke kahyangan.
Baris 106: Baris 101:
Ternyata Dewi Nawangwulan tidak diterima lagi di kahyangan. Putri bidadari tak bisa menerima Nawangwulan yang sudah tidak suci. Begitu menjejak kaki ke tanah kahyangan, sekujur kulitnya didera rasa gatal yang begitu digaruk menjadi luka. Dewi Nawangwulan terpaksa kembali turun ke bumi dengan kondisi penuh koreng dan bau amis. Hal itu membuat Nawangwulan frustasi dan memutuskan diri untuk meloncat ke tebing karang.
Ternyata Dewi Nawangwulan tidak diterima lagi di kahyangan. Putri bidadari tak bisa menerima Nawangwulan yang sudah tidak suci. Begitu menjejak kaki ke tanah kahyangan, sekujur kulitnya didera rasa gatal yang begitu digaruk menjadi luka. Dewi Nawangwulan terpaksa kembali turun ke bumi dengan kondisi penuh koreng dan bau amis. Hal itu membuat Nawangwulan frustasi dan memutuskan diri untuk meloncat ke tebing karang.


Sementara itu Panguwoso Sagoro ([[Billy Boedjanger]]), sang penguasa laut kidul tak terima ada seorang perempuan yang lancang bertapa di wilayahnya. Pertempuran tak terhindar dengan kekuatannya, Dewi Nawangwulan pun meladeni perlawanan Panguwoso Sagoro. Hingga akhirnya Panguwoso Sagoro tewas di tangan Dewi Nawangwulan.
Sementara itu Panguwoso Sagoro, sang penguasa laut kidul tak terima ada seorang perempuan yang lancang bertapa di wilayahnya. Pertempuran tak terhindar dengan kekuatannya, Dewi Nawangwulan pun meladeni perlawanan Panguwoso Sagoro. Hingga akhirnya Panguwoso Sagoro tewas di tangan Dewi Nawangwulan.


Dewi Nawangwulan berhasil menjadi penguasa laut selatan setelah adu kesaktian dengan Panguwoso Sagoro. Pertarungan tersebut membuat Dewi Nawangwulan dilantik untuk menggantikan Panguwoso Sagoro sebagai penguasa laut Kidul yang terkenal dengan sebutan Kanjeng Ratu Kidul ([[Talitha Curtis Winn|Talitha Curtis]]), penguasa laut selatan.
Dewi Nawangwulan berhasil menjadi penguasa laut selatan setelah adu kesaktian dengan Panguwoso Sagoro. Pertarungan tersebut membuat Dewi Nawangwulan dilantik untuk menggantikan Panguwoso Sagoro sebagai penguasa laut Kidul yang terkenal dengan sebutan Kanjeng Ratu Kidul, penguasa laut selatan.


== Pemeran ==
== Pemeran ==
Baris 118: Baris 113:
|-
|-
|[[Talitha Curtis Winn|Talitha Curtis]]
|[[Talitha Curtis Winn|Talitha Curtis]]
|Nyi Roro Kidul
|[[Nyi Roro Kidul]]
|-
|-
|[[Rico Verald]]
|[[Rico Verald]]
Baris 166: Baris 161:
|-
|-
|Cristiano DeLima
|Cristiano DeLima
|Senopati Waskolo
|rowspan="2"|Senopati Waskolo
|-
|[[Mahesa Aulia Dinsi|Mahisa Dinsi]]
|-
|rowspan="2"|Catherine Elshad
|Dewi Lanjar
|-
|Dewi Nawangsari
|-
|rowspan="2"|[[Ichal Muhammad]]
|Prabu Angkasa
|-
|Bagus
|-
|[[Ditha Samantha]]
|Ratu Siluman Penjaga Mustika
|-
|-
|Abdullah Al Indra
|Abdullah Al Indra
|Tumenggung
|Tumenggung
|-
|-
|Syavana Putrie
|Syavana Mameh
|Kanjeng Ayu Ni Bgasagitha
|Kanjeng Ayu Ni Bgasagitha
|-
|-
Baris 187: Baris 197:
|-
|-
|Lia Anggraini
|Lia Anggraini
|{{N/A}}
|N/A
|-
|-
|Ryn Rahell
|Ryn Rahell
Baris 198: Baris 208:
|Nawangsih muda
|Nawangsih muda
|-
|-
|Cathleen Hana
|[[Cathleen Nixie|Cathleen Hana]]
|Nawangsih kecil
|Nawangsih kecil
|-
|-
Baris 228: Baris 238:
== Pranala luar ==
== Pranala luar ==
* {{Id}} [http://mncpictures.com/ Situs web MNC Pictures]
* {{Id}} [http://mncpictures.com/ Situs web MNC Pictures]
{{MNC Pictures}}



[[Kategori:MNC Pictures]]
[[Kategori:Sinetron MNC Pictures]]
[[Kategori:Sinetron MNC Pictures]]
[[Kategori:Sinetron Genta Buana Paramita]]
[[Kategori:Sinetron Genta Buana Paramita]]

Revisi terkini sejak 5 Maret 2024 06.18

Nyi Roro Kidul
Genre
PembuatMNC Pictures
Skenario
  • Didot Joned
  • Jeiji Joned
CeritaDarto Joned
Sutradara
Sutradara lagaM. Potabuga
Pemeran
Penata musikJoseph S Djafar
Negara asalIndonesia
Bahasa asliBahasa Indonesia
Jmlh. musim1
Jmlh. episode54
Produksi
Produser eksekutif
  • Emilka
  • Yudho Indrowiyono
Produser
  • Harli Rusdiantoro
  • Myrna DP
SinematografiH. Besoeth Bawwe
PenyuntingIyon Cute
Pengaturan kameraMulti-kamera
Rumah produksi
DistributorMNC Media
Rilis asli
JaringanMNCTV
Rilis4 Maret (2019-03-04) –
28 April 2019 (2019-04-28)
Acara terkait
Nyi Roro Kidul

Nyi Roro Kidul adalah serial televisi Indonesia produksi MNC Pictures dan Genta Buana Paramita yang ditayangkan perdana 4 Maret 2019 pukul 20.20 WIB di MNCTV.[1] Serial ini disutradarai oleh Jhony TRK, Ismail Sofyan Sani, dan Peppi Piona serta dibintangi oleh Talitha Curtis, Rico Verald, Billy Boedjanger, dan Roby Tremonti.

Sinopsis[sunting | sunting sumber]

7 bidadari cantik dari kahyangan turun ke bumi untuk mandi di sendang. Seorang pemuda bernama Jaka Tarub melihat ketujuh bidadari itu yang sedang mandi. Dia kaget melihat pemandangan yang tak biasa ia saksikan. Dia mencuri satu pakaian bidadari yang berada tak jauh dari sendang.

Setelah mandi para bidadari kemudian kembali ke kahyangan namun ada satu yang tidak bisa kembali karena selendangnya hilang. Nama bidadari itu adalah Dewi Nawangwulan. Dewi Nawangwulan pun menangis. Jaka Tarub muncul dan menghibur Dewi Nawangwulan hingga keduanya pun saling jatuh cinta. Keduanya pun akhirnya menikah dan dikarunai anak perempuan yang dinamai Nawangsih.

Dewi Nawangwulan mulanya tidak tahu bahwa yang mencuri selendangnya adalah Jaka Tarub yang telah menjadi suaminya. Suatu hari dia menemukan selendangnya yang telah lama hilang di lumbung padi. Dewi Nawangwulan kecewa dan sakit hati kepada Jaka Tarub yang membohonginya. Ia tinggalkan Jaka Tarub dan putrinya dengan berat hati kembali ke kahyangan.

Ternyata Dewi Nawangwulan tidak diterima lagi di kahyangan. Putri bidadari tak bisa menerima Nawangwulan yang sudah tidak suci. Begitu menjejak kaki ke tanah kahyangan, sekujur kulitnya didera rasa gatal yang begitu digaruk menjadi luka. Dewi Nawangwulan terpaksa kembali turun ke bumi dengan kondisi penuh koreng dan bau amis. Hal itu membuat Nawangwulan frustasi dan memutuskan diri untuk meloncat ke tebing karang.

Sementara itu Panguwoso Sagoro, sang penguasa laut kidul tak terima ada seorang perempuan yang lancang bertapa di wilayahnya. Pertempuran tak terhindar dengan kekuatannya, Dewi Nawangwulan pun meladeni perlawanan Panguwoso Sagoro. Hingga akhirnya Panguwoso Sagoro tewas di tangan Dewi Nawangwulan.

Dewi Nawangwulan berhasil menjadi penguasa laut selatan setelah adu kesaktian dengan Panguwoso Sagoro. Pertarungan tersebut membuat Dewi Nawangwulan dilantik untuk menggantikan Panguwoso Sagoro sebagai penguasa laut Kidul yang terkenal dengan sebutan Kanjeng Ratu Kidul, penguasa laut selatan.

Pemeran[sunting | sunting sumber]

Pemeran Peran
Talitha Curtis Nyi Roro Kidul
Rico Verald Jaka Tarub
Billy Boedjanger Panguwongso Sagoro Kidul
Roby Tremonti Hendaru
Asri Handayani Dewi Nawangwulan
Yati Surachman Ni Rondo Tarub
Ananda George Prabu Segoro Kidul
Anastasia Novie Gendis
Tiffany Jane Nyi Brangah
Fery Ixel Ki Lono Sandi
Nadhea Tanj Ni Pudak Sari
Novita Mahisa Gendeng Permoni
Arief Nilman Ki Lengen Wolu
Barry Prabu Patih Tapak Musti
Liana Sahara Senopati Cundo Manik
Tristan Prabu Giripati
Cristiano DeLima Senopati Waskolo
Mahisa Dinsi
Catherine Elshad Dewi Lanjar
Dewi Nawangsari
Ichal Muhammad Prabu Angkasa
Bagus
Ditha Samantha Ratu Siluman Penjaga Mustika
Abdullah Al Indra Tumenggung
Syavana Mameh Kanjeng Ayu Ni Bgasagitha
Cantika Putri Kirana Shinta
Utha Putra Senopati Bima
Farhan Petterson Raden Fusena
Choky Andriano Tumenggung Cokronanggolo
Lia Anggraini N/A
Ryn Rahell Shinta muda
Andrei Aryo muda
Zahra Amalina Nawangsih muda
Cathleen Hana Nawangsih kecil
Rassya Hidayah Aryo kecil
Keterangan
  • N/A : Not Available

Penghargaan dan nominasi[sunting | sunting sumber]

Tahun Penghargaan Kategori Nominasi Hasil
2019 Festival Film Bandung 2019 Sutradara Terpuji Serial Televisi Jhony TRK & Ismail Sofyan Sani Nominasi

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Riandi, Ady Prawira. "7 Bidadari Cantik Hiasi Kisah Nyi Roro Kidul di MNCTV". Okezone.com. Diakses tanggal 28 Desember 2021. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]