Lompat ke isi

Oriflame: Perbedaan antara revisi

Bagian baru
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Akuindo (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Halaman tidak ditemukan setelah saya coba akses
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
 
(14 revisi perantara oleh 6 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
{{Infobox company
{{Infobox company
| name = Oriflame Cosmetics|
| name = Oriflame Cosmetics|
| logo = |
| logo = |
| type = [[Perusahaan publik|Publik]] ({{OMX|SSE24227|ORI SDB}})|
| type = Perusahaan Swasta|
| foundation = [[1967]]
| genre =
| founder = [[Jonas af Jochnick]], [[Robert af Jochnick]], Bengt Hellsten
| foundation = [[1967]]
| location_city =
| founder = [[Jonas af Jochnick]], [[Robert af Jochnick]]|
| location_city =
| location_country =
| location_country =
| location = [[Stockholm]], [[Swedia]] (dengan cabang perdagangan di [[Fribourg]], [[Swiss]])|
| location = [[Stockholm]], [[Swedia]] (dengan cabang perdagangan di [[Fribourg]], [[Swiss]])|
| locations =
| locations =
| area_served =
| area_served =
| key_people = Magnus Brännström <small>[[Chief Executive Officer|(CEO)]]</small><br>Robert af Jochnick <small>[[Chair (official)|(Chairman)]]</small><br>Bengt Hellsten
| key_people = Magnus Brännström <small>[[Chief Executive Officer|(CEO)]]</small><br>Robert af Jochnick <small>[[Chair (official)|(Chairman)]]</small>
| industry = [[Kosmetik]]|
| industry = Pemasaran Langsung|
| products = [[Kosmetik]], [[perawatan kulit]], [[parfum]], [[hadiah]]|
| products = [[Kosmetik]], [[perawatan kulit]], [[parfum]], [[hadiah]]|
| services =
| services =
| revenue =
| revenue = €1.3 miliar
| owner =
| owner =
| num_employees =
| num_employees = 6000
| parent =
| parent =
| divisions =
| divisions =
| subsid =
| subsid =
| caption = ''Natural Swedish Cosmetics''
| caption = ''Natural Swedish Cosmetics''
| homepage = {{URL|http://www.oriflame.com/}}
| homepage = {{URL|http://www.oriflame.com/}}
| footnotes =
| footnotes =
| intl =
| intl =
}}
}}


'''Oriflame Cosmetics S.A.''' adalah sebuah [[perusahaan]] [[kosmetika]] alami dari [[Swedia]]. Perusahaan [[pemasaran langsung]] ini didirikan pada tahun 1967 di Swedia oleh dua orang bersaudara [[Jonas af Jochnick]] dan [[Robert af Jochnick]] beserta rekannya Bengt Hellsten.
'''Oriflame Holding AG''' adalah perusahaan kecantikan [[penjualan langsung]] yang bergerak dalam perancangan, pengembangan, manufaktur dan pemasaran global produk-produk yang mencakup perawatan kulit, kosmetik, wewangian, perawatan rambut dan tubuh, hingga aksesori dan kebugaran. Oriflame beroperasi dalam industri pemasaran langsung dan didirikan tahun 1967 di Swedia oleh dua bersaudara Jonas af Jochnick, Robert af Jochnick dan rekan mereka, Bengt Hellsten. Kantor pusat Oriflame berlokasi di Schaffhausen, Swiss dengan kantor terdaftar di Stockholm, Swedia. Oriflame Holding AG diperdagangkan di Nasdaq Stockholm Exchange hingga dihapus dari daftar pada 17 Juli 2019.


== Operasi ==
Jaringan penjualan Oriflame didukung oleh jutaan "konsultan" yang memperkenalkan produk kepada konsumen langsung.


Perusahaan ini memiliki sekitar 6000 karyawan, 1000 produk dan keuntungan lebih dari 1,3 miliar Euro. Oriflame beroperasi di lebih dari 60 negara, di mana produk kecantikannya dipasarkan oleh lebih dari 3 juta Brand Partner Oriflame. Pemasaran dan penjualan dilakukan secara online, di 2019 96% pesanan global dilakukan secara online, 55% di antaranya dari perangkat seluler. Pemasaran dan pemesanan juga dilakukan melalui katalog yang diterbitkan kurang lebih sebanyak 17 kali per tahun, di mana dua katalog terakhir, 16 dan 17, merupakan katalog Natal yang ekstra tebal. Produksi katalog dibagi menjadi 5 wilayah berbeda; Afrika, Asia, Amerika Tengah dan Latin, Eropa Timur dan Eropa Barat, yang masing-masing menerbitkan katalog menarik yang disesuaikan dengan pasar lokal tiap wilayah.{{reflist}}
Oriflame masuk di Indonesia sejak tahun 1986 di bawah PT. Orindo Alam Ayu.


== Kerjasama dengan institusi pendidikan tinggi dan universitas ==
== Referensi ==
Perusahaan ini adalah salah satu anggota, yang disebut Partner, dalam program mitra Stockholm School of Economics, yang diciptakan untuk perusahaan yang berkontribusi secara finansial pada universitas tersebut dan bekerja sama dalam hal penelitian dan pendidikan.
{{reflist}}

== Oriflame Foundation ==
Oriflame Holding AG mendukung LSM dan berbagai organisasi amal global. Ini termasuk World Childhood Foundation, yang didirikan oleh H.M. Ratu Silvia dari Swedia, serta co-founded oleh Oriflame dan Af Jochnick Foundation. Oriflame Foundation memberikan hibah untuk proyek yang telah dipilih atau diprakarsai oleh tim pasar lokal.


== Pranala luar ==
== Pranala luar ==
Baris 42: Baris 45:


[[Kategori:Perusahaan Swedia]]
[[Kategori:Perusahaan Swedia]]
__PAKSADAFTARISI__
__TANPASUNTINGANBAGIAN__
__DISAMBIG__
__INDEKS__
__PRANALABAGIANBARU__

Revisi terkini sejak 13 Maret 2024 05.39

Oriflame Cosmetics
Perusahaan Swasta
IndustriPemasaran Langsung
Didirikan1967
PendiriJonas af Jochnick, Robert af Jochnick, Bengt Hellsten
Kantor
pusat
Stockholm, Swedia (dengan cabang perdagangan di Fribourg, Swiss)
Tokoh
kunci
Magnus Brännström (CEO)
Robert af Jochnick (Chairman)
ProdukKosmetik, perawatan kulit, parfum, hadiah
Pendapatan€1.3 miliar
Karyawan
6000
Situs webwww.oriflame.com

Oriflame Holding AG adalah perusahaan kecantikan penjualan langsung yang bergerak dalam perancangan, pengembangan, manufaktur dan pemasaran global produk-produk yang mencakup perawatan kulit, kosmetik, wewangian, perawatan rambut dan tubuh, hingga aksesori dan kebugaran. Oriflame beroperasi dalam industri pemasaran langsung dan didirikan tahun 1967 di Swedia oleh dua bersaudara Jonas af Jochnick, Robert af Jochnick dan rekan mereka, Bengt Hellsten. Kantor pusat Oriflame berlokasi di Schaffhausen, Swiss dengan kantor terdaftar di Stockholm, Swedia. Oriflame Holding AG diperdagangkan di Nasdaq Stockholm Exchange hingga dihapus dari daftar pada 17 Juli 2019.

Operasi

Perusahaan ini memiliki sekitar 6000 karyawan, 1000 produk dan keuntungan lebih dari 1,3 miliar Euro. Oriflame beroperasi di lebih dari 60 negara, di mana produk kecantikannya dipasarkan oleh lebih dari 3 juta Brand Partner Oriflame. Pemasaran dan penjualan dilakukan secara online, di 2019 96% pesanan global dilakukan secara online, 55% di antaranya dari perangkat seluler. Pemasaran dan pemesanan juga dilakukan melalui katalog yang diterbitkan kurang lebih sebanyak 17 kali per tahun, di mana dua katalog terakhir, 16 dan 17, merupakan katalog Natal yang ekstra tebal. Produksi katalog dibagi menjadi 5 wilayah berbeda; Afrika, Asia, Amerika Tengah dan Latin, Eropa Timur dan Eropa Barat, yang masing-masing menerbitkan katalog menarik yang disesuaikan dengan pasar lokal tiap wilayah.

Kerjasama dengan institusi pendidikan tinggi dan universitas

Perusahaan ini adalah salah satu anggota, yang disebut Partner, dalam program mitra Stockholm School of Economics, yang diciptakan untuk perusahaan yang berkontribusi secara finansial pada universitas tersebut dan bekerja sama dalam hal penelitian dan pendidikan.

Oriflame Foundation

Oriflame Holding AG mendukung LSM dan berbagai organisasi amal global. Ini termasuk World Childhood Foundation, yang didirikan oleh H.M. Ratu Silvia dari Swedia, serta co-founded oleh Oriflame dan Af Jochnick Foundation. Oriflame Foundation memberikan hibah untuk proyek yang telah dipilih atau diprakarsai oleh tim pasar lokal.

Pranala luar