Lompat ke isi

Adolf Bernhard Meyer: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
EmausBot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 8 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q63167
Tidak ada ringkasan suntingan
 
(3 revisi perantara oleh 3 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
'''Adolf Bernard Meyer''' adalah seorang ahli [[antropologi]] dan naturalis berkebangsaan [[Jerman]] yang dilahirkan di kota [[Hamburg]] pada tahun [[1840]].
'''Adolf Bernhard Meyer''' adalah seorang ahli [[antropologi]] dan naturalis berkebangsaan [[Jerman]] yang dilahirkan di kota [[Hamburg]] pada tahun [[1840]].


Setelah menyelesaikan pendidikannya, Meyer mengunjungi [[Swiss]], [[Belanda]], [[Denmark]], [[Sulawesi]], [[Irian]] dan [[Filipina]] di akhir abad ke-19. Dia mengoleksi banyak spesimen dari perjalanannya.
Setelah menyelesaikan pendidikannya, Meyer mengunjungi [[Swiss]], [[Belanda]], [[Denmark]], [[Sulawesi]], [[Irian]] dan [[Filipina]] di akhir abad ke-19. Dia mengoleksi banyak spesimen dari perjalanannya.


Meyer bekerja di sebuah musium di [[Dresden]] dari tahun 1874 sampai 1906. Dia menyumbangkan koleksi spesimen burung yang dimilikinya ke ''Senckenbergische Naturforschende Gesellschaft''. Meyer adalah pengarang dari ''Says Wissens Ansicht... (Leipzig, 1870)''.
Meyer bekerja di sebuah musium di [[Dresden]] dari tahun 1874 sampai 1906. Dia menyumbangkan koleksi spesimen burung yang dimilikinya ke ''Senckenbergische Naturforschende Gesellschaft''. Meyer adalah pengarang dari ''Says Wissens Ansicht... (Leipzig, 1870)''.


Adolf Bernard Meyer meninggal pada tahun [[1911]] di kota [[Berlin]], Jerman.
Adolf Bernard Meyer meninggal pada tahun [[1911]] di kota [[Berlin]], Jerman.


{{lifetime|1840|1911|Meyer, Adolf Bernard}}
{{lifetime|1840|1911|Meyer, Adolf Bernard}}

{{Authority control}}


[[Kategori:Ilmuwan Jerman|Meyer, Adolf Bernard]]
[[Kategori:Ilmuwan Jerman|Meyer, Adolf Bernard]]

Revisi terkini sejak 1 Mei 2024 09.03

Adolf Bernhard Meyer adalah seorang ahli antropologi dan naturalis berkebangsaan Jerman yang dilahirkan di kota Hamburg pada tahun 1840.

Setelah menyelesaikan pendidikannya, Meyer mengunjungi Swiss, Belanda, Denmark, Sulawesi, Irian dan Filipina di akhir abad ke-19. Dia mengoleksi banyak spesimen dari perjalanannya.

Meyer bekerja di sebuah musium di Dresden dari tahun 1874 sampai 1906. Dia menyumbangkan koleksi spesimen burung yang dimilikinya ke Senckenbergische Naturforschende Gesellschaft. Meyer adalah pengarang dari Says Wissens Ansicht... (Leipzig, 1870).

Adolf Bernard Meyer meninggal pada tahun 1911 di kota Berlin, Jerman.