Lompat ke isi

Bereguh: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
RaFaDa20631 (bicara | kontrib)
 
(15 revisi perantara oleh 11 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
{{Orphan|date=April 2012}}
'''Bereguh''' adalah [[alat musik tiup|instrumen/alat musik tiup]] tradisional yang terbuat dari tanduk kerbau. Instrumen ini umumnya tidak digunakan untuk bermain musik, melainkan dimanfaatkan sebagai alat komunikasi antara dua atau beberapa orang yang terletak berjauhan, biasanya di hutan. Dengan meniupnya, kelompok lain dapat memperkirakan keberadaan dan jarak orang yang meniup instrumen tersebut. Cara penggunaan bereguh agar dapat menghasilkan [[bunyi]] adalah dengan ditiup pada ujung instrumen yang meruncing dan melengkung, namun demikian rentang nada yang dapat dihasilkan oleh instrumen musik ini umumnya terbatas dan sangat bergantung pada teknik yang digunakan peniup dalam memainkannya.


Bereguh merupakan instrumen musik tradisional asli suku [[Aceh]]. Penggunaan instrumen ini tersebar seluruh wilayah aceh, terutama [[Aceh Besar]], [[Pidie]],[[Aceh Utara]]. Pada masa silam, instrumen ini umumnya digunakan sebagai perlengkapan yang digunakan dalam [[berburu]]. Meskipun tidak dimanfaatkan secara langsung untuk berburu, bereguh merupakan wahana yang digunakan untuk berkomunikasi antara sesama pemburu, ataupun untuk meminta pertolongan saat tersesat di tengah hutan.
'''Bereguh'''


{{Authority control}}
'''Bereguh''' adalah nama sejenis alat tiup terbuat dari tanduk [[kerbau]]. Bereguh pada masa silam dijumpai didaerah [[Aceh Besar]], [[Pidie]],[[Aceh Utara]] dan terdapat juga dibeberapa tempat di Aceh.


[[Kategori:Aerofon]]
'''Fungsi''' dari Bereguh adalah sebagai alat [[komunikasi]]. Bereguh digunakan sebagai alat komunikasi saat sekelompok orang berada di [[hutan[[ atau berjauhan tempat antara seorang dengan orang lainnya. Dengan meniup bereguh, orang lain dapat memperkirakan keberadaan si peniup bereguh.
[[Kategori:Budaya Aceh]]


'''Cara penggunaan''' bereguh sangat sederhana. Selayaknya [[alat tiup]] lainnya, cara penggunaan bereguh agar dapat menghasilkan [[bunyi]] adalah dengan cara ditiup pada ujung alat yang meruncing dan melengkung. Bereguh mempunyai [[nada]] yang terbatas, banyakanya nada yang yang dapat dihasilkan Bereguh tergantung dari teknik meniupnya.


{{musik-stub}}
''Sumber: www.acehforum.com''

''Rizki Frida H/0606094756''

[[Kategori:Alat musik]]

Revisi terkini sejak 16 Mei 2024 04.21

Bereguh adalah instrumen/alat musik tiup tradisional yang terbuat dari tanduk kerbau. Instrumen ini umumnya tidak digunakan untuk bermain musik, melainkan dimanfaatkan sebagai alat komunikasi antara dua atau beberapa orang yang terletak berjauhan, biasanya di hutan. Dengan meniupnya, kelompok lain dapat memperkirakan keberadaan dan jarak orang yang meniup instrumen tersebut. Cara penggunaan bereguh agar dapat menghasilkan bunyi adalah dengan ditiup pada ujung instrumen yang meruncing dan melengkung, namun demikian rentang nada yang dapat dihasilkan oleh instrumen musik ini umumnya terbatas dan sangat bergantung pada teknik yang digunakan peniup dalam memainkannya.

Bereguh merupakan instrumen musik tradisional asli suku Aceh. Penggunaan instrumen ini tersebar seluruh wilayah aceh, terutama Aceh Besar, Pidie,Aceh Utara. Pada masa silam, instrumen ini umumnya digunakan sebagai perlengkapan yang digunakan dalam berburu. Meskipun tidak dimanfaatkan secara langsung untuk berburu, bereguh merupakan wahana yang digunakan untuk berkomunikasi antara sesama pemburu, ataupun untuk meminta pertolongan saat tersesat di tengah hutan.