Lompat ke isi

Thais: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
TjBot (bicara | kontrib)
k bot kosmetik perubahan
Wadaihangit (bicara | kontrib)
k Menambahkan foto beserta infobox #WPWP
 
(9 revisi perantara oleh 6 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
{{Infobox orang}}
'''Thais''' ([[bahasa Yunani]] : Θαΐς) adalah seorang perempuan Yunani yang hidup dan juga perempuan yang selalu menemani [[Alexander Agung]]. Thais pertama kali dikenal pada peristiwa pembakaran istana [[Persepolis]] oleh Alexander Agung setelah sebelumnya mereka mengikuti sebuah pesta minuman keras di tahun 330 SM. Pada saat itu Thais hadir dalam pesta tersebut dan berhasil menyakinkan Alexander Agung untuk membakar istana tersebut.


'''Thais''' ([[bahasa Yunani]]: Θαΐς) adalah seorang perempuan Yunani yang hidup dan juga selalu menemani [[Alexander Agung]]. Thais pertama kali dikenal pada peristiwa pembakaran istana [[Persepolis]] oleh Alexander Agung setelah sebelumnya mereka mengikuti sebuah pesta minuman keras pada tahun 330 SM. Pada saat itu Thais hadir dalam pesta tersebut dan berhasil menyakinkan Alexander Agung untuk membakar istana.
[[Cleitarchus]] mengatakan bahwa pembakaran istana ini adalah sebuah pembalasan; [[Plutarch]] dan [[Diodorus]] menduga kejadian ini sebagai bentuk pembalasan atas pembakaran kuil dewi [[Athena (mitologi)|Athena]] di [[Akropolis]], [[Athena (kota)|Athena]] oleh [[Xerxes I dari Persia]] pada tahun 480 SM (kuil yang hancur digantikan dengan kuil [[Parthenon]] [[Athena (kota)|Athena]].

[[Cleitarchus]] mengatakan bahwa pembakaran istana ini adalah sebuah pembalasan. [[Plutarch]] dan [[Diodorus]] menduga kejadian ini sebagai bentuk pembalasan atas pembakaran kuil dewi [[Athena (mitologi)|Athena]] di [[Akropolis]], [[Athena (kota)|Athena]] oleh [[Xerxes I dari Persia]] pada tahun 480 SM (kuil yang hancur digantikan dengan kuil [[Parthenon]] [[Athena (kota)|Athena]].


== Pranala luar ==
== Pranala luar ==

* [http://www.livius.org/aj-al/alexander/alexander_t12.html Alexander Sacks Persepolis]
* [http://www.livius.org/aj-al/alexander/alexander_t12.html Alexander Sacks Persepolis]
* [http://penelope.uchicago.edu/~grout/encyclopaedia_romana/greece/hetairai/comus.html Komentar mengenai pembakaran istana di Persepolis termasuk kutipan kata-kata dari Diodorus dan Plutarch]
* [http://penelope.uchicago.edu/~grout/encyclopaedia_romana/greece/hetairai/comus.html Komentar mengenai pembakaran istana di Persepolis termasuk kutipan kata-kata dari Diodorus dan Plutarch]


{{Authority control}}

[[Kategori:Bangsa Yunani Kuno]]


{{bio-stub}}


{{Bio-stub}}
[[Kategori:Permaisuri Mesir Kuno]]
[[Kategori:Tokoh kuno]]


[[br:Tais (hetaira)]]
[[br:Tais (hetaira)]]

Revisi terkini sejak 21 Juli 2024 00.10

Infobox orangThais

Edit nilai pada Wikidata
Nama dalam bahasa asli(grc) Θαΐς Edit nilai pada Wikidata
Biografi
Kelahiran4 abad SM Edit nilai pada Wikidata
Athena Edit nilai pada Wikidata
Kematian4 abad SM Edit nilai pada Wikidata
Kegiatan
PekerjaanEtaira Edit nilai pada Wikidata
Keluarga
Pasangan nikahPtolemaios I Soter Edit nilai pada Wikidata
AnakIrene (en) Terjemahkan, Leontiscus (en) Terjemahkan, Lagos (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata


Thais (bahasa Yunani: Θαΐς) adalah seorang perempuan Yunani yang hidup dan juga selalu menemani Alexander Agung. Thais pertama kali dikenal pada peristiwa pembakaran istana Persepolis oleh Alexander Agung setelah sebelumnya mereka mengikuti sebuah pesta minuman keras pada tahun 330 SM. Pada saat itu Thais hadir dalam pesta tersebut dan berhasil menyakinkan Alexander Agung untuk membakar istana.

Cleitarchus mengatakan bahwa pembakaran istana ini adalah sebuah pembalasan. Plutarch dan Diodorus menduga kejadian ini sebagai bentuk pembalasan atas pembakaran kuil dewi Athena di Akropolis, Athena oleh Xerxes I dari Persia pada tahun 480 SM (kuil yang hancur digantikan dengan kuil Parthenon Athena.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]