Lompat ke isi

Tika Panggabean: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
 
(11 revisi perantara oleh 8 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 32: Baris 32:
}}
}}
}}
}}
'''Kartika Rachel Setia Redjeki Panggabean''' ({{lahirmati|[[Jakarta]]|3|10|1970}}) merupakan pemeran, presenter, penyanyi, pelawak, dan penyiar radio Indonesia. Ia merupakan salah satu dari lima anggota grup vokal Indonesia, [[Project Pop]] bersama [[Djoni Permato]], [[Gumilar Nurochman]], [[Yosi Mokalu]], dan [[Wahyu Rudi Astadi]].
'''Kartika Rachel Setia Redjeki Panggabean''' ({{lahirmati|[[Jakarta]]|3|10|1970}}) merupakan pemeran, presenter, penyanyi, pelawak, dan penyiar 89.6 FM I-Radio. Ia merupakan salah satu dari lima anggota grup vokal Indonesia, [[Project Pop]] bersama [[Djoni Permato]], [[Gumilar Nurochman]], [[Yosi Mokalu]], dan [[Wahyu Rudi Astadi]].


== Karier ==
== Karier ==
Baris 38: Baris 38:


== Pendidikan ==
== Pendidikan ==
Tika menempuh masa sekolah menengah atasnya di [[SMA Negeri 34 Jakarta]], sedangkan pendidikan terakhirnya adalah pada jurusan Ilmu Sosial dan Politik di [[Universitas Parahyangan]].
Tika menempuh masa sekolah menengah atasnya di [[SMA Negeri 34 Jakarta]], sedangkan pendidikan terakhirnya adalah pada jurusan Ilmu Sosial dan Politik di [[Universitas Katolik Parahyangan]].


== Filmografi ==
== Filmografi ==
Baris 49: Baris 49:
! Catatan
! Catatan
|-
|-
| 2003
| rowspan="2"|2003
| ''[[Homeland]]''
| Simione
| Suara
|-
| ''[[Arisan!]]''
| ''[[Arisan!]]''
| Tukang pijat
| Tukang pijat
Baris 120: Baris 124:
|
|
|}
|}

=== Serial web ===
{| class="wikitable unsortable"
|-
!Tahun
!Judul
!Peran
!Catatan
|-
|2023
|''[[Induk Gajah]]''
|Mamak Uli
|
|}

=== Serial televisi ===
=== Serial televisi ===
{|class="wikitable"
{|class="wikitable"
Baris 175: Baris 164:
|
|
|}
|}
=== Serial web ===
{| class="wikitable unsortable"
|-
!Tahun
!Judul
!Peran
!Catatan
|-
|2023
|''[[Induk Gajah]]''
|rowspan="2"|Mamak Uli
|
|-
|2024
|''[[Induk Gajah (musim 2)|Induk Gajah 2]]''
|
|-style="background-color:#FFFFE0; color:black;"
|2025
|''Ratu-Ratu Queens''
|Ance
|
|}
;Keterangan:
{{legenda|#FFFFE0|Belum dirilis}}
<!-- Hapus format style="background-color:#FFFFE0; color:black;" pada tabel jika film sudah dirilis-->


=== FTV ===
=== FTV ===

Revisi terkini sejak 15 Oktober 2024 09.35

Tika Panggabean
LahirKartika Rachel Setia Redjeki Panggabean
3 Oktober 1970 (umur 54)
Jakarta, Indonesia
PendidikanSMA Negeri 34 Jakarta
AlmamaterUniversitas Katolik Parahyangan
Pekerjaan
Tahun aktif1994—sekarang
Anak2
Karier musik
Genre
Instrumen
Label
Artis terkait
AnggotaProject Pop
IMDB: nm1493839 Instagram: botikapanggabean Modifica els identificadors a Wikidata

Kartika Rachel Setia Redjeki Panggabean (lahir 3 Oktober 1970) merupakan pemeran, presenter, penyanyi, pelawak, dan penyiar 89.6 FM I-Radio. Ia merupakan salah satu dari lima anggota grup vokal Indonesia, Project Pop bersama Djoni Permato, Gumilar Nurochman, Yosi Mokalu, dan Wahyu Rudi Astadi.

Tika pernah memandu acara Kuis Sunsilk Si Doel di RCTI pada 1998. Selain berbakat di bidang musik, Tika juga aktif dalam dunia akting. Namanya semakin dikenal publik setelah memerankan karakter antagonis bernama Saodah, seorang pramubakti senior yang sangat galak dan gemar memalak teman-temannya di komedi situasi berjudul OB (Office Boy). Ia juga pernah menjadi juri tamu di Indonesian Idol, untuk menggantikan posisi Titi DJ dan Jamie Aditya.

Pendidikan

[sunting | sunting sumber]

Tika menempuh masa sekolah menengah atasnya di SMA Negeri 34 Jakarta, sedangkan pendidikan terakhirnya adalah pada jurusan Ilmu Sosial dan Politik di Universitas Katolik Parahyangan.

Filmografi

[sunting | sunting sumber]
Tahun Judul Peran Catatan
2003 Homeland Simione Suara
Arisan! Tukang pijat
2005 Kejar Jakarta Mak Tiur
Vina Bilang Cinta
2010 Red CobeX Mama Ana
Laskar Pemimpi Sri Mulyani
2011 Langit Biru Ibu kantin
2014 Aku, Kau & KUA Ibu Ratna
2015 Lamaran
2016 Talak 3 Inggrid
2017 Sweet 20 Bunga
2019 Hit & Run Mak Dona
Bebas Bu Retno
2021 Ali & Ratu Ratu Queens Ance
Selesai Yani
2022 Ngeri-Ngeri Sedap Mak Domu

Serial televisi

[sunting | sunting sumber]
Tahun Judul Peran Catatan
1994—1996 Project-P Ziggy Karya debut
Bungkus Si Doel
1999 Sang Prabu
2001 The Lajang
2006—2008 OB (Office Boy) Saodah
2009 OB Shift 2
2018 OB OK

Serial web

[sunting | sunting sumber]
Tahun Judul Peran Catatan
2023 Induk Gajah Mamak Uli
2024 Induk Gajah 2
2025 Ratu-Ratu Queens Ance
Keterangan
  Belum dirilis
  • Ratu Cinta Kilat

Acara televisi

[sunting | sunting sumber]

Sebagai presenter

[sunting | sunting sumber]

Penghargaan dan nominasi

[sunting | sunting sumber]
Tahun Penghargaan Kategori yang dinominasikan Karya yang dinominasikan Hasil
2022 Festival Film Wartawan Indonesia Aktris Utama Terbaik - Genre Film Komedi Ngeri-Ngeri Sedap Nominasi
Indonesian Movie Actors Awards Pemeran Utama Wanita Terbaik Nominasi
Pemeran Utama Wanita Terfavorit Nominasi
Festival Film Indonesia Pemeran Utama Wanita Terbaik Nominasi
Festival Film Tempo Aktris Utama Pilihan Nominasi
2023 Piala Maya Aktris Utama Terpilih Nominasi
Festival Film Bandung Pemeran Pembantu Wanita Terpuji Serial Web Induk Gajah Nominasi

Referensi

[sunting | sunting sumber]

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]