Lompat ke isi

Peptidase: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
21Nico (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
ESCa (bicara | kontrib)
k fwd
 
(Satu revisi perantara oleh satu pengguna lainnya tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
#ALIH [[Protease]]
[[Berkas:PDB 1eb6 EBI.jpg|thumb|200px|Struktur 3D enzim peptidase yang berasal dari [[fungi]].]]
'''Peptidase''' adalah golongan [[enzim]] yang mampu menghidrolisis ikatan [[peptida]] pada molekul [[protein]].<ref name=book1>Poliana J, MacCabe AP. 2007. ''Industrial Enzymes; Structure, Function, and Applications''. Dordrecht: Springer. Halaman:174. ISBN 978-1-4020-5376-4</ref> Enzim ini diperlukan oleh semua [[makhluk hidup]] karena bersifat esensial dalam [[metabolisme]] [[protein]].<ref name=book1></ref> Peranannya dalam tubuh antara lain membantu pencernaan protein dalam [[makanan]], menggunakan kembali protein-protein intraseluler, koagulasi [[sel darah]], dan akivasi berbagai jenis protein, enzim, [[hormon]], serta [[neurotransmiter]].<ref name=book1></ref> Terdapat enam jenis aktivitas katalitik spesifik dari enzim peptidase, yaitu [[serin]]-, [[threonin]]-, sistein-, [[aspartat]]-, [[glutamat]]-, dan matalo-peptidase.<ref name=book1></ref>

== Endopeptidase ==
Endopeptidase bekerja dengan menghidrolisis ikatan peptida pada bagian tengah rantai [[polipeptida]].<ref name=book1></ref> Contoh dari endopetidase adalah [[chymotripsin]]<ref>Graf L, Szilagyi L, Venekei I. 2004. Chymotrypsin. Dalam ''Handbook of Proteolytic Enzymes''. London: Elsevier. Halaman 1495–1501.</ref> dan [[pepsin]]<ref>Barret Aj, Rawlings ND, Woessner JF. 2004. ''Handbook of Proteolytic Enzymes''. London: Elsevier. Halaman 19-28.</ref>. Ketiga jenis enzim ini banyak digunakan dalam industri berbasis [[teknologi pangan]].<ref name=book1></ref>

== Aplikasi diindustri ==
Peptidasi merupakan salah satu jenis enzim yang banyak digunakan dalam berbagai jenis industri.<ref name=book1></ref> Salah satunya adalah dalam pembuatan [[keju]].<ref name=book1></ref> [[Rennet]] merupakan enzim golongan peptidase yang digunakan dalam mengkoagulasikan protein [[susu]] dalam pembuatan keju.<ref name=book1></ref> Jenis peptidase lain, seperti papain dan [[bromelain]], banyak digunakan dalam mengempukkan tekstur daging.<ref>Barret Aj, Rawlings ND, Woessner JF. 2004. ''Handbook of Proteolytic Enzymes''. London: Elsevier. Halaman 1125-1128.</ref> Peptidase juga dapat diaplikasikan dalam industri [[tekstil]] untuk membuat [[benang]] yang berkualitas baik.<ref name=book1></ref>

== Referensi ==
{{Reflist}}

[[Kategori:Enzim]]

[[ca:Peptidasa]]
[[de:Peptidase]]
[[es:Peptidasa]]
[[fa:پروتئاز]]
[[fr:Peptidase]]
[[ko:프로테아제]]
[[sl:Peptidaza]]

Revisi terkini sejak 25 Oktober 2010 08.30

Mengalihkan ke: