Lompat ke isi

KRI Clurit (641): Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k Robot: Perubahan kosmetika
Gung Sunu (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
 
(9 revisi perantara oleh 6 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 7: Baris 7:
|Ship country=[[Indonesia]]
|Ship country=[[Indonesia]]
|Ship flag={{TNI-AL flag}}
|Ship flag={{TNI-AL flag}}
|Ship name=KRI ''Clurit'' (641)
|Ship name=''Clurit''
|Ship builder= [[PT Palindo Marine]] Indonesia
|Ship builder= [[PT Palindo Marine]] Indonesia
|Ship laid down=
|Ship laid down=
|Ship launched=April 2011
|Ship launched=April 2011
|Ship commissioned=April 2011
|Ship commissioned=April 2011
|Ship decommissioned=
|Ship homeport=[[Komando Armada RI Kawasan Barat|Koarmabar]]
|Ship homeport=[[Komando Armada RI Kawasan Barat|Koarmabar]]
|Ship identification=641
|Ship identification=[[Nomor lambung]]: 641
|Ship motto=
|Ship motto=
|Ship nickname=
|Ship nickname=
|Ship honours=
|Ship honours=
|Ship status=In service
|Ship status=Aktif
|Ship fate=
|Ship fate=
|Ship notes=
|Ship notes=
|Ship badge=
|Ship badge=
|Ship namesake=[[Celurit]]}}
}}
{{Infobox ship characteristics
{{Infobox ship characteristics
|Ship class=[[Kapal Cepat Rudal|Kapal cepat rudal]] [[Kapal cepat rudal kelas Clurit|kelas ''Clurit'']]
|Ship class=[[:en:Missile boat|Missile boat]]
|Ship displacement=250 tons
|Ship displacement=250 ton
|Ship length={{convert|44|m|ftin|abbr=on}}
|Ship length={{convert|44|m|ftin|abbr=on}}
|Ship beam={{convert|7.40|m|ftin|abbr=on}}
|Ship beam={{convert|7.40|m|ftin|abbr=on}}
Baris 32: Baris 31:
|Ship range=
|Ship range=
|Ship complement=35{{br}}13 personel Pasukan Khusus
|Ship complement=35{{br}}13 personel Pasukan Khusus
|Ship sensors=Sewaco
|Ship sensors=* Sistem Manajemen Tempur seri H/ZKT
* Radar Pelacakan TR-47C
|Ship armament=2{{nbsp}}&times;{{nbsp}}[[:en:C-704#C-705|C-705]] [[:en:anti-ship missile|SSM]]<br>1{{nbsp}}&times;{{nbsp}}30{{nbsp}}mm [[:en:AK-630|AK-630]] [[:en:CIWS|CIWS]]<br>2{{nbsp}}&times;{{nbsp}}20{{nbsp}}mm [[:en:Denel|Denel]] [[:en:20 mm modèle F2 gun|Vektor G12]]<ref>http://indomiliter.com/2012/10/04/vektor-g12-20mm-penangkis-serangan-udara-kri-clurit-641/</ref>
* Radar Pencarian TR-47C
* sistem komunikasi internal EID ICCS <ref>{{Cite web |url=http://www.eid.pt/cat/244/naval_communications |title=EID - Naval Communications |access-date=2019-06-29 |archive-url=https://web.archive.org/web/20181125204312/http://www.eid.pt/cat/244/naval_communications |archive-date=2018-11-25 |url-status=live }}</ref>
|Ship armament=* 1{{nbsp}}×{{nbsp}}30mm [[AK-630|NG-18]] [[CIWS]]
* 2{{nbsp}}×{{nbsp}}12.7mm [[M2 Browning]]
* 2{{nbsp}}×{{nbsp}}[[C-704#C-705|C-705]] AShM
}}
}}


Baris 46: Baris 50:
=== Pembuatan ===
=== Pembuatan ===


Pembuatan KRI Clurit ini ±99% dibuat di PT Palindo Marine Industries, Batam. KCR-40 ini terbuat dari baja khusus High Tensile Steel pada bagian hulu dan lambung kapal yang juga produk dalam negeri yang diperoleh dari PT Krakatau Steel, Cilegon, sedangkan untuk bangunan atas kapal menggunakan Aluminium Alloy.<ref>http://defense-studies.blogspot.com/2013/01/palindo-marine-serahkan-kri-beladau-643.html</ref>
Pembuatan KRI Clurit ini ±99% dibuat di PT Palindo Marine Industries, Batam. KCR-40 ini terbuat dari baja khusus High Tensile Steel pada bagian hulu dan lambung kapal yang juga produk dalam negeri yang diperoleh dari PT Krakatau Steel, Cilegon, sedangkan untuk bangunan atas kapal menggunakan Aluminium Alloy.<ref>http://defense-studies.blogspot.com/2013/01/palindo-marine-serahkan-kri-beladau-643.html</ref> Awalnya, konsep desain awal dari kapal ini dikembangkan oleh Daewoo Shipbuilding & Marine Engineering ([[DSME]]) asal [[Korea Selatan]].<ref>{{Cite book|last=Barone|first=Marco Giulio|date=2017|url=https://monch.com/ebooks/naval-forces/2017/05gvs5hz/mobile/index.html|title=NAVAL FORCES - International Forum For Maritime Power|location=Bad Neuenahr-Ahrweiler|publisher=Mönch Publishing Group|pages=78|issn=0722-8880|url-status=live}}</ref>


== Persenjataan ==
== Persenjataan ==
Baris 52: Baris 56:
=== Meriam ===
=== Meriam ===


Satu unit meriam CIWS 6 barel berkaliber 30mm pada geladak kapal, serta dua unit meriam pada anjungan kapal dengan kaliber 20mm.<ref>{{Cite web|last=TNI|first=puspen|date=17 November 2011|title=Kapal Baru KRI Clurit-641 Pertama Kali Perkuat Latihan|url=https://tni.mil.id/view-30652-kapal-baru-kri-clurit-641-pertama-kali-perkuat-latihan.html|website=TNI MIL ID|access-date=13 Desember 2023}}</ref>
1 unit meriam 6 barel caliber 30 MM
2 unit meriam anjungan caliber 20 MM


=== Peluru Kendali ===
=== Peluru Kendali ===


2 set peluncur Rudal Anti Kapal Permukaan tipe [[:en:C-704#C-705|C-705]].<ref>{{Cite web|last=defense|first=indonesia|date=15 Juli 2022|title=KRI Clurit (641), Kapal Cepat Rudal Pengusung Rudal C-705|url=https://indonesiadefense.com/kri-clurit-kapal-cepat-rudal-pengusung-rudal-c-705/|website=Indonesia Defense Magazine|access-date=13 Desember 2023}}</ref>
2 set Rudal [[:en:C-704#C-705|C-705]]


=== Sensor dan Senjata Elektronik ===
=== Sensor dan Senjata Elektronik ===


Sensor Weapon Control (Sewaco)<ref>{{Cite web|date=2013-01-25|title=Wow! RI Akan Buat Kapal Cepat Rudal Senilai Rp 42,14 Miliar|url=https://republika.co.id/berita/ekonomi/bisnis/13/01/25/mh63dz-wow-ri-akan-buat-kapal-cepat-rudal-senilai-rp-4214-miliar|website=Republika Online|language=id|access-date=2023-12-12}}</ref> dan [[:en:CIWS|Close in Weapon System]] (CIWS)<ref>{{Cite web|date=2013-01-25|title=Wow! RI Akan Buat Kapal Cepat Rudal Senilai Rp 42,14 Miliar|url=https://republika.co.id/berita/ekonomi/bisnis/13/01/25/mh63dz-wow-ri-akan-buat-kapal-cepat-rudal-senilai-rp-4214-miliar|website=Republika Online|language=id|access-date=2023-12-12}}</ref>.
Sensor Weapon Control (Sewaco) dan [[:en:CIWS|Close in Weapon System]] (CIWS) {{citation-needed}}


== Tenaga penggerak ==
== Tenaga penggerak ==


{{sect-stub}} memiliki sistem pendorong andal yang mampu berlayar dan bermanuver dengan kecepatan 30 knot daya gerak menggunakan 3 mesin penggerak dengan menerapkan System Propulsi Fixed Propeller 5 daun.
memiliki sistem pendorong andal yang mampu berlayar dan bermanuver dengan kecepatan 30 knot daya gerak menggunakan 3 mesin penggerak dengan menerapkan System Propulsi Fixed Propeller 5 daun.


== Penugasan ==
== Penugasan ==


Pada Juli 2015, ''Clurit'' menangkap dua kapal nelayan Vietnam di [[Ranai]], [[Natuna]].<ref>{{cite news|date=25 July 2015|title=KRI Clurit Tangkap 2 Kapal Vietnam|url=https://nasional.sindonews.com/read/1026217/14/kri-clurit-tangkap-2-kapal-vietnam-1437809669|work=SINDOnews.com|language=id-ID|accessdate=6 December 2019}}</ref> Dia menyelamatkan 15 nelayan dari kapal mereka yang terbakar pada tahun 2017 di [[Sabang]].<ref>{{cite news|date=4 May 2017|title=Kapal Terbakar di Sabang, KRI Clurit-641 Selamatkan 15 Nelayan|url=https://poskotanews.com/2017/05/04/kapal-terbakar-di-sabang-kri-clurit-641-selamatkan-15-nelayan/|work=Poskota News|language=id|accessdate=6 December 2019}}</ref>
{{sect-stub}}


== Referensi ==
== Referensi ==
Baris 77: Baris 80:
* {{id}}[http://defense-studies.blogspot.com/2011_02_01_archive.html DEFENSE STUDIES:FOCUS ON DEFENSE CAPABILITY DEVELOPMENT IN SOUTHEAST ASIA AND OCEANIA]
* {{id}}[http://defense-studies.blogspot.com/2011_02_01_archive.html DEFENSE STUDIES:FOCUS ON DEFENSE CAPABILITY DEVELOPMENT IN SOUTHEAST ASIA AND OCEANIA]


=== Pranala luar ===
== Pranala luar ==
* [http://indonesianmilitaryweapon.blogspot.com/2012/01/kri-celurit-641.html KRI CLURIT '641']
* [http://indonesianmilitaryweapon.blogspot.com/2012/01/kri-celurit-641.html KRI CLURIT '641']
* [http://indomiliter.mywapblog.com/kri-clurit-641-kapal-cepat-rudal-kcr.xhtml KRI Clurit 641 : Kapal Cepat Rudal TNI AL]
* [http://indomiliter.mywapblog.com/kri-clurit-641-kapal-cepat-rudal-kcr.xhtml KRI Clurit 641: Kapal Cepat Rudal TNI AL] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20121102024526/http://indomiliter.mywapblog.com/kri-clurit-641-kapal-cepat-rudal-kcr.xhtml |date=2012-11-02 }}
* [http://prokimal-online.blogspot.com/2012/03/kapal-perang-kri-clurit-641.html Kapal perang KRI Clurit (641)]
* [http://prokimal-online.blogspot.com/2012/03/kapal-perang-kri-clurit-641.html Kapal perang KRI Clurit (641)]
* [http://indomiliter.com/2012/10/04/vektor-g12-20mm-penangkis-serangan-udara-kri-clurit-641/ Vektor G12 20mm : Penangkis Serangan Udara KRI Clurit 641]
* [http://indomiliter.com/2012/10/04/vektor-g12-20mm-penangkis-serangan-udara-kri-clurit-641/ Vektor G12 20mm: Penangkis Serangan Udara KRI Clurit 641] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20130209014507/http://indomiliter.com/2012/10/04/vektor-g12-20mm-penangkis-serangan-udara-kri-clurit-641/ |date=2013-02-09 }}
* [http://indoalutsistajaya.blogspot.com/2012/04/kri-clurit-641.html KRI CLURIT ( 641 )]
* [http://indoalutsistajaya.blogspot.com/2012/04/kri-clurit-641.html KRI CLURIT ( 641 )]
* [http://beritahankam.blogspot.com/2011/11/kri-clurit-ikuti-latihan-perang-pertama.html KRI Clurit Ikuti Latihan Perang Pertama Kalinya.]
* [http://beritahankam.blogspot.com/2011/11/kri-clurit-ikuti-latihan-perang-pertama.html KRI Clurit Ikuti Latihan Perang Pertama Kalinya.]
* [http://defense-studies.blogspot.com/2011/04/kri-clurit-641-perkuat-armada-kapal.html KRI Clurit-641 Perkuat Armada Kapal Perang TNI AL]
* [http://defense-studies.blogspot.com/2011/04/kri-clurit-641-perkuat-armada-kapal.html KRI Clurit-641 Perkuat Armada Kapal Perang TNI AL]
* [http://palindomarine.com/index.php?pilih=hal&id=7 Palindo Marine Shipyard (product)]
* [http://palindomarine.com/index.php?pilih=hal&id=7 Palindo Marine Shipyard (product)] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20150430045344/http://palindomarine.com/index.php?pilih=hal&id=7 |date=2015-04-30 }}
* [http://palindomarine.blogspot.com/ Palindo Marine Blog]
* [http://palindomarine.blogspot.com/ Palindo Marine Blog]
{{KRI-stub}}


[[Kategori:KRI|Clurit]]
[[Kategori:KRI|Clurit]]
[[Kategori:Kapal cepat rudal kelas Clurit|Clurit]]
[[Kategori:Kapal cepat rudal kelas Clurit|Clurit]]
[[Kategori:Buatan Indonesia]]
[[Kategori:Kapal yang dibangun oleh PAL Indonesia]]


{{KRI-stub}}

Revisi terkini sejak 6 Mei 2024 02.24

KRI Clurit
Sejarah
IndonesiaIndonesia
Nama Clurit
Asal nama Celurit
Pembangun PT Palindo Marine Indonesia
Diluncurkan April 2011
Mulai berlayar April 2011
Pelabuhan daftar Koarmabar
Identifikasi Nomor lambung: 641
Status Aktif
Ciri-ciri umum
Kelas dan jenis Kapal cepat rudal kelas Clurit
Berat benaman 250 ton
Panjang 44 m (144 ft 4 in)
Lebar 740 m (2.427 ft 10 in)
Kecepatan 30 knot (56 km/h; 35 mph) (maksimum)
Awak kapal 35
13 personel Pasukan Khusus
Sensor dan
sistem pemroses
  • Sistem Manajemen Tempur seri H/ZKT
  • Radar Pelacakan TR-47C
  • Radar Pencarian TR-47C
  • sistem komunikasi internal EID ICCS [1]
Senjata
  • 1 × 30mm NG-18 CIWS
  • 2 × 12.7mm M2 Browning
  • 2 × C-705 AShM
  • KRI Clurit adalah Kapal Perang Republik Indonesia bertipe Kapal Cepat Rudal yang pembuatannya dilakukan PT Palindo di Batam . Menhan berjanji akan terus membangun kapal-kapal perang seperti KRI Clurit yang 100% pembuatannya di lakukan di PT Palindo Marine Industries, Tanjunguncang, Batam. KRI Clurit (641) merupakan kapal pemukul reaksi cepat yang dalam pelaksanaan tugasnya mengutamakan unsur pendadakan, mengemban misi menyerang secara cepat, menghancurkan target sekali pukul dan menghindar dari serangan lawan dalam waktu singkat pula. Kapal berukuran panjang 44 meter, lebar 7,40 meter, dan berat 250 ton ini memiliki sistem pendorong handal yang mampu berlayar dan bermanuver dengan kecepatan 30 knot.

    Nama KRI Clurit diambil dari sebuah senjata tajam dari Indonesia, yaitu celurit

    Pembuatan

    [sunting | sunting sumber]

    Pembuatan KRI Clurit ini ±99% dibuat di PT Palindo Marine Industries, Batam. KCR-40 ini terbuat dari baja khusus High Tensile Steel pada bagian hulu dan lambung kapal yang juga produk dalam negeri yang diperoleh dari PT Krakatau Steel, Cilegon, sedangkan untuk bangunan atas kapal menggunakan Aluminium Alloy.[2] Awalnya, konsep desain awal dari kapal ini dikembangkan oleh Daewoo Shipbuilding & Marine Engineering (DSME) asal Korea Selatan.[3]

    Persenjataan

    [sunting | sunting sumber]

    Satu unit meriam CIWS 6 barel berkaliber 30mm pada geladak kapal, serta dua unit meriam pada anjungan kapal dengan kaliber 20mm.[4]

    Peluru Kendali

    [sunting | sunting sumber]

    2 set peluncur Rudal Anti Kapal Permukaan tipe C-705.[5]

    Sensor dan Senjata Elektronik

    [sunting | sunting sumber]

    Sensor Weapon Control (Sewaco)[6] dan Close in Weapon System (CIWS)[7].

    Tenaga penggerak

    [sunting | sunting sumber]

    memiliki sistem pendorong andal yang mampu berlayar dan bermanuver dengan kecepatan 30 knot daya gerak menggunakan 3 mesin penggerak dengan menerapkan System Propulsi Fixed Propeller 5 daun.

    Penugasan

    [sunting | sunting sumber]

    Pada Juli 2015, Clurit menangkap dua kapal nelayan Vietnam di Ranai, Natuna.[8] Dia menyelamatkan 15 nelayan dari kapal mereka yang terbakar pada tahun 2017 di Sabang.[9]

    Referensi

    [sunting | sunting sumber]
    1. ^ "EID - Naval Communications". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-11-25. Diakses tanggal 2019-06-29. 
    2. ^ http://defense-studies.blogspot.com/2013/01/palindo-marine-serahkan-kri-beladau-643.html
    3. ^ Barone, Marco Giulio (2017). NAVAL FORCES - International Forum For Maritime Power. Bad Neuenahr-Ahrweiler: Mönch Publishing Group. hlm. 78. ISSN 0722-8880. 
    4. ^ TNI, puspen (17 November 2011). "Kapal Baru KRI Clurit-641 Pertama Kali Perkuat Latihan". TNI MIL ID. Diakses tanggal 13 Desember 2023. 
    5. ^ defense, indonesia (15 Juli 2022). "KRI Clurit (641), Kapal Cepat Rudal Pengusung Rudal C-705". Indonesia Defense Magazine. Diakses tanggal 13 Desember 2023. 
    6. ^ "Wow! RI Akan Buat Kapal Cepat Rudal Senilai Rp 42,14 Miliar". Republika Online. 2013-01-25. Diakses tanggal 2023-12-12. 
    7. ^ "Wow! RI Akan Buat Kapal Cepat Rudal Senilai Rp 42,14 Miliar". Republika Online. 2013-01-25. Diakses tanggal 2023-12-12. 
    8. ^ "KRI Clurit Tangkap 2 Kapal Vietnam". SINDOnews.com. 25 July 2015. Diakses tanggal 6 December 2019. 
    9. ^ "Kapal Terbakar di Sabang, KRI Clurit-641 Selamatkan 15 Nelayan". Poskota News. 4 May 2017. Diakses tanggal 6 December 2019. 

    Pranala luar

    [sunting | sunting sumber]