Lompat ke isi

The Daily Telegraph (Australia): Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Wagino Bot (bicara | kontrib)
k →‎top: minor cosmetic change
k →‎Pranala luar: clean up
 
(6 revisi perantara oleh 4 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 3: Baris 3:
{{Infobox Newspaper |
{{Infobox Newspaper |
name = [[Berkas:Dailytelegraph au.gif|225px|''The Daily Telegraph'']] |
name = [[Berkas:Dailytelegraph au.gif|225px|''The Daily Telegraph'']] |
image = [[Berkas:Daily Telegraph front page 12-12-2005.jpg|175px|border]] |
image = [[Berkas:Daily Telegraph front page 12-12-2005.jpg|175px|tepi]] |
caption = Halaman depan ''The Daily Telegraph'' tanggal 12 Desember 2005 |
caption = Halaman depan ''The Daily Telegraph'' tanggal 12 Desember 2005 |
type = [[Surat kabar]] harian |
type = [[Surat kabar]] harian |
Baris 15: Baris 15:
}}
}}


'''''The Daily Telegraph''''' (sering disebut ''The Tele'') adalah sebuah [[surat kabar]] [[tabloid]] [[Australia]] yang diterbitkan di [[Sydney]], [[New South Wales]] dan negara [[New South Wales|NSW]], oleh Nationwide News, bagian dari [[News Corporation]].
'''''The Daily Telegraph''''' (sering disebut ''The Tele'') adalah sebuah [[surat kabar]] [[tabloid]] [[Australia]] yang diterbitkan di [[Sydney]], [[New South Wales]] dan negara [[New South Wales|NSW]], oleh Nationwide News, bagian dari [[News Corporation]].


The Daily Telegraph didirikan tahun 1879<ref>{{cite book
The Daily Telegraph didirikan tahun 1879.<ref>{{cite book
|last = Clancy
|last = Clancy
|first = Laurie
|first = Laurie
|authorlink =
|authorlink =
|title = Culture and Customs of Australia
|title = Culture and Customs of Australia
|url = https://archive.org/details/culturecustomsau00clan_960
|publisher = Greenwood Press
|publisher = Greenwood Press
|series =
|series =
|year = 2004
|year = 2004
|page= [https://archive.org/details/culturecustomsau00clan_960/page/n144 126]
|page= 126
|chapter= The Media and Cinema
|chapter= The Media and Cinema
|isbn = 0313321698 }}
|isbn = 0313321698 }}
</ref>. Sejak 1936 hingga 1972, surat kabar ini dimiliki oleh [[ACP Magazines|Australian Consolidated Press]] milik [[Frank Packer]]. Tahun 1972, surat kabar ini dijual ke [[News Limited]]. Tahun 1990, surat kabar ini [[Penggabungan dan pengambilalihan|bergabung]] dengan surat kabar sore di bawahnya, yaitu ''[[The Daily Mirror (Australia)|The Daily Mirror]]'' untuk membentuk ''The Daily Telegraph-Mirror'' dengan edisi pagi dan sore, meskipun edisi sore kemudian dihentikan.
</ref> Sejak 1936 hingga 1972, surat kabar ini dimiliki oleh [[ACP Magazines|Australian Consolidated Press]] milik [[Frank Packer]]. Tahun 1972, surat kabar ini dijual ke [[News Limited]]. Tahun 1990, surat kabar ini [[Penggabungan dan pengambilalihan|bergabung]] dengan surat kabar sore di bawahnya, yaitu ''[[The Daily Mirror (Australia)|The Daily Mirror]]'' untuk membentuk ''The Daily Telegraph-Mirror'' dengan edisi pagi dan sore, meskipun edisi sore kemudian dihentikan.


Surat kabar baru ini meneruskan operasinya hingga Januari 1996{{Fact|date=October 2008}} ketika tekanan pembaca yang meminta judul pendek menyebabkan nama surat kabar ini dikembalikan ke ''The Daily Telegraph'', meskipun staf mengkhawatirkan bahwa bekas pembaca ''Mirror'' akan merasa kecewa. Sirkulasi surat kabar ini pada pertengahan pertama 2004 mencapai sekitar 409.000 per hari,{{Fact|date=July 2008}} jumlah yang besar bagi sebuah surat kabar Sydney.
Surat kabar baru ini meneruskan operasinya hingga Januari 1996{{Fact|date=October 2008}} ketika tekanan pembaca yang meminta judul pendek menyebabkan nama surat kabar ini dikembalikan ke ''The Daily Telegraph'', meskipun staf mengkhawatirkan bahwa bekas pembaca ''Mirror'' akan merasa kecewa. Sirkulasi surat kabar ini pada pertengahan pertama 2004 mencapai sekitar 409.000 per hari,{{Fact|date=July 2008}} jumlah yang besar bagi sebuah surat kabar Sydney.
Baris 39: Baris 40:


== Pranala luar ==
== Pranala luar ==
* [http://web.archive.org/web/20060716195547/http://www.news.com.au/dailytelegraph/ ''The Daily Telegraph'']
* [https://web.archive.org/web/20060716195547/http://www.news.com.au/dailytelegraph/ ''The Daily Telegraph'']
* [http://www.sundaytelegraph.com.au/ ''The Sunday Telegraph'']
* [http://www.sundaytelegraph.com.au/ ''The Sunday Telegraph'']


{{DEFAULTSORT:Daily Telegraph, The}}
{{DEFAULTSORT:Daily Telegraph, The}}
{{koran-stub}}

[[Kategori:Anak perusahaan News Corporation]]
[[Kategori:Anak perusahaan News Corporation]]
[[Kategori:Surat kabar yang diterbitkan di Sydney]]
[[Kategori:Surat kabar yang diterbitkan di Sydney]]


{{koran-stub}}

Revisi terkini sejak 21 Desember 2022 20.14

The Daily Telegraph
Halaman depan The Daily Telegraph tanggal 12 Desember 2005
TipeSurat kabar harian
FormatTabloid
PemilikNews Limited
RedaksiGary Linnell
Didirikan1879
Pandangan politikTengah-kanan
Pusat2 Holt Street,
Surry Hills, NSW, Australia
Situs webwww.dailytelegraph.news.com.au

The Daily Telegraph (sering disebut The Tele) adalah sebuah surat kabar tabloid Australia yang diterbitkan di Sydney, New South Wales dan negara NSW, oleh Nationwide News, bagian dari News Corporation.

The Daily Telegraph didirikan tahun 1879.[1] Sejak 1936 hingga 1972, surat kabar ini dimiliki oleh Australian Consolidated Press milik Frank Packer. Tahun 1972, surat kabar ini dijual ke News Limited. Tahun 1990, surat kabar ini bergabung dengan surat kabar sore di bawahnya, yaitu The Daily Mirror untuk membentuk The Daily Telegraph-Mirror dengan edisi pagi dan sore, meskipun edisi sore kemudian dihentikan.

Surat kabar baru ini meneruskan operasinya hingga Januari 1996[butuh rujukan] ketika tekanan pembaca yang meminta judul pendek menyebabkan nama surat kabar ini dikembalikan ke The Daily Telegraph, meskipun staf mengkhawatirkan bahwa bekas pembaca Mirror akan merasa kecewa. Sirkulasi surat kabar ini pada pertengahan pertama 2004 mencapai sekitar 409.000 per hari,[butuh rujukan] jumlah yang besar bagi sebuah surat kabar Sydney.

Lihat pula[sunting | sunting sumber]

Catatan kaki[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Clancy, Laurie (2004). "The Media and Cinema". Culture and Customs of Australia. Greenwood Press. hlm. 126. ISBN 0313321698. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]