Lompat ke isi

Glenn Waas: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
 
(24 revisi perantara oleh 19 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
{{Kelayakan}}
{{Infobox penyanyi indonesia

|name = {{PAGENAME}}

|image =
{{Infobox person
|imagesize =
| honorific_prefix =
|caption =
| name = {{PAGENAME}}
|Background = solo_singer
| honorific_suffix =
|birthdate = {{birth date and age|1978|11|9}}
| image =
|birthplace = {{negara|Indonesia}} [[Jakarta]], [[Indonesia]]
| image_upright =
|birthname = Glenn Johanes Waas
| image_size =
|deathdate =
| landscape = <!-- yes, if wide image, otherwise leave blank -->
|deathplace =
| alt =
|genre = [[pop]], [[hip-hop]], [[soul]], [[R&B]]
| caption =
|occupation = [[penyanyi]], [[presenter]]
| native_name =
|instrument =
| native_name_lang =
|yearsactive = [[2002]] – sekarang
| birth_name = Glenn Johanes Waas
|label = [[Demajors]]
| alias =
|associatedacts =
| birth_date = {{birth date and age|1978|11|9}}
|influences =
| birth_place = [[Jakarta]], [[Indonesia]]
|influenced =
| death_date =
|spouse = Fiona Rambitan
| death_place =
|partner =
| occupation = [[penyanyi]], [[presenter]]
|children =
| children=
|parents =
| parents=
|religion = [[Kristen]]
| alma_mater=
|website =
|currentmembers =
|education =
| relatives=
|pastmembers = [[Soul ID]]
| spouse=Fiona Rambitan (m. 2015)
| partner=
| website =
| signature =
| module=

{{Infobox musical artist|embed=yes
| background = solo_singer
| origin =
| genre = [[pop]], [[folk]], [[soul]]
| instrument =
| years_active = [[2002]] – sekarang
| label = [[Demajors]]
| associated_acts =
| current_members =
| past_members = [[Soul ID]]
}}
}}
}}

'''Glenn Waas''' ({{lahirmati|[[Jakarta]], [[Indonesia]]|9|11|1978}}) adalah seorang [[penyanyi]] berkebangsaan [[Indonesia]].
'''Glenn Waas''' ({{lahirmati|[[Jakarta]], [[Indonesia]]|9|11|1978}}) adalah seorang [[penyanyi]] berkebangsaan [[Indonesia]].


== Karier ==
== Karier ==
Pada tahun 2002, Glenn merupakan anggota [[Soul ID]]. Tiga tahun kemudian, Glenn mengundurkan diri dan beralih mengikuti ajang [[Indonesian Idol (musim kedua)|Indonesian Idol Musim Kedua]]. Ia berhasil terpilih ke dalam 12 besar, namun tereliminasi di babak 7 besar pada [[1 Juli]] [[2005]].
Pada tahun 2002, Glenn merupakan anggota [[Soul ID]]. Tiga tahun kemudian, Glenn mengundurkan diri dan beralih mengikuti ajang [[Indonesian Idol (musim kedua)|Indonesian Idol Musim Kedua]]. Ia berhasil terpilih ke dalam 12 besar, tetapi tereliminasi di babak 7 besar pada [[1 Juli]] [[2005]], dan masuk di 3 terbawah sebanyak 4 kali sebelum ia tereliminasi (dan menjadi yang terbanyak masuk di 3 terbawah dari semua kontestan yang lolos di babak 12 besar).


Meski tidak juara, pria berdarah [[Jawa]]-[[Maluku]] ini ternyata cukup produktif di jalur indie. Pada tahun 2013, Glenn meluncurkan album ''Mind Traffic'' <ref>{{id}} {{cite web|url=http://demajors.com/album/view/331|title=Mind Traffic - Glenn Waas |format=HTML|accessdate=2015-11-17}}</ref> , disusul dua tahun berikutnya ia mengeluarkan mini album ''Biru'' <ref>{{id}} {{cite web|url=http://demajors.com/album/view/497|title=Biru - Glenn Waas |format=HTML|accessdate=2015-11-17}}</ref>.
Meski tidak juara, pria berdarah [[Maluku]]-[[Minahasa]] ini ternyata cukup produktif di jalur indie. Pada tahun 2013, Glenn meluncurkan album ''Mind Traffic'',<ref>{{id}} {{cite web|url=http://demajors.com/album/view/331|title=Mind Traffic - Glenn Waas|format=HTML|accessdate=2015-11-17|archive-date=2015-11-18|archive-url=https://web.archive.org/web/20151118045621/http://demajors.com/album/view/331|dead-url=yes}}</ref> disusul dua tahun berikutnya ia mengeluarkan mini album ''Biru''.<ref>{{id}} {{cite web|url=http://demajors.com/album/view/497|title=Biru - Glenn Waas|format=HTML|accessdate=2015-11-17|archive-date=2015-11-18|archive-url=https://web.archive.org/web/20151118044245/http://demajors.com/album/view/497|dead-url=yes}}</ref>


Bukan hanya karier bernyanyi, Glenn juga memandu acara [[Smart Cooking]] yang tayang di [[Rajawali Televisi|RTV]]. Dan bukan ketidaksengajaan, Glenn sejak lama juga memiliki hobi memasak, selain bernyanyi. Saat ini, Glenn melakukan suatu acara bernama ''Ngamen di Alam'', dimana Glenn pergi ke pelosok-pelosok di tanah air dan menghibur masyarakat disana. Dan dari program ini, Glenn berhasil membuat video klip single terbarunya, ''Langit Biru'' dari album mini nya, ''Biru''.
Bukan hanya karier bernyanyi, Glenn juga memandu acara [[Smart Cooking]] yang tayang di [[Rajawali Televisi|RTV]]. Dan bukan ketidaksengajaan, Glenn sejak lama juga memiliki hobi memasak, selain bernyanyi. Saat ini, Glenn melakukan suatu acara bernama ''Ngamen di Alam'', dimana Glenn pergi ke pelosok-pelosok di tanah air dan menghibur masyarakat disana. Dan dari program ini, Glenn berhasil membuat video klip single terbarunya, ''Langit Biru'' dari album mini nya, ''Biru''.
Baris 39: Baris 57:
Glenn menjalin hubungan dengan rekannya sesama finalis Indonesian Idol Musim Kedua, [[Monita Tahalea]]. Mereka sudah berhubungan sejak mengikuti ajang tersebut. Namun pada tahun 2013, kedua pasangan ini memutuskan untuk berpisah, kemudian Glenn menikah dengan Fiona Rambitan dan saat ini telah dikaruniai oleh 1 anak.
Glenn menjalin hubungan dengan rekannya sesama finalis Indonesian Idol Musim Kedua, [[Monita Tahalea]]. Mereka sudah berhubungan sejak mengikuti ajang tersebut. Namun pada tahun 2013, kedua pasangan ini memutuskan untuk berpisah, kemudian Glenn menikah dengan Fiona Rambitan dan saat ini telah dikaruniai oleh 1 anak.


== Perjalanan di Indonesian Idol ==
== Penampilan di [[Indonesian Idol (musim kedua)]] ==
{| class="wikitable sortable"
* Top 24: Ketika Kau Menyapa - ([[Marcell Siahaan|Marcell]]) - '''Lolos'''
|-
* Top 12: Seperti Yang Kau Minta - ([[Chrisye]]) - '''Aman'''
!Episode
* Top 11: Pelangi di Matamu - ([[Jamrud (grup musik)|Jamrud]]) - '''3 Terbawah'''
!Lagu & Penyanyi Asli
* Top 10: Lately - ([[Stevie Wonder]]) - '''Aman'''
!Hasil
* Top 9: Terpesona - ([[Glenn Fredly]]) - '''3 Terbawah'''
|-
* Top 8: Begitu Indah - ([[Padi (grup musik)|Padi]]) - '''3 Terbawah'''
|''Babak Workshop (24 Besar)''
* Top 7: Karena Kutahu Engkau Begitu - ([[Andre Hehanussa]]) - '''Tereliminasi'''
|"Ketika Kau Menyapa" - {{small|[[Marcell Siahaan]]}}
|rowspan="2" style="background:lightgreen;" align="center"|Lolos
|-
|''Babak Spekta 1 (12 Besar)''
|"Seperti Yang Kau Minta" - {{small|[[Chrisye]]}}
|-
|''Babak Spekta 2 (11 Besar)''
|"Pelangit di Matamu" - {{small|[[Jamrud (grup musik)|Jamrud]]}}
| style="background:lightblue;" align="center"|(3 Terbawah) Lolos
|-
|''Babak Spekta 3 (10 Besar)''
|"Lately" - {{small|[[Stevie Wonder]]}}
| style="background:lightgreen;" align="center"|Lolos
|-
|''Babak Spekta 4 (9 Besar)''
|"Terpesona" - {{small|[[Glenn Fredly]]}}
|rowspan="2" style="background:lightblue;" align="center"|3 Terbawah (Lolos)
|-
|''Babak Spekta 5 (8 Besar)''
|"Begitu Indah" - {{small|[[Padi (grup musik)|Padi]]}}
|-
|''Babak Spekta 6 (7 Besar)''
|Karena Kutahu Engkau Begitu" - {{small|[[Andre Hehanussa]]}}
| style="background:lightpink;" align="center"|'''Eliminasi'''
|}


== Diskografi ==
== Diskografi ==
Baris 80: Baris 123:
{{Indonesian Idol}}
{{Indonesian Idol}}


{{indo-bio-stub}}
{{DEFAULTSORT:Waas, Glenn}}
{{DEFAULTSORT:Waas, Glenn}}

[[Kategori:Penyanyi Indonesia]]
[[Kategori:Penyanyi Indonesia]]
[[Kategori:Indonesian Idol]]
[[Kategori:Indonesian Idol]]


{{Indo-bio-stub}}

Revisi terkini sejak 26 Desember 2024 02.42


Glenn Waas
LahirGlenn Johanes Waas
9 November 1978 (umur 46)
Jakarta, Indonesia
Pekerjaanpenyanyi, presenter
Suami/istriFiona Rambitan (m. 2015)
Karier musik
Genrepop, folk, soul
Tahun aktif2002 – sekarang
LabelDemajors
Mantan anggotaSoul ID
Discogs: 4935797 Modifica els identificadors a Wikidata

Glenn Waas (lahir 9 November 1978) adalah seorang penyanyi berkebangsaan Indonesia.

Pada tahun 2002, Glenn merupakan anggota Soul ID. Tiga tahun kemudian, Glenn mengundurkan diri dan beralih mengikuti ajang Indonesian Idol Musim Kedua. Ia berhasil terpilih ke dalam 12 besar, tetapi tereliminasi di babak 7 besar pada 1 Juli 2005, dan masuk di 3 terbawah sebanyak 4 kali sebelum ia tereliminasi (dan menjadi yang terbanyak masuk di 3 terbawah dari semua kontestan yang lolos di babak 12 besar).

Meski tidak juara, pria berdarah Maluku-Minahasa ini ternyata cukup produktif di jalur indie. Pada tahun 2013, Glenn meluncurkan album Mind Traffic,[1] disusul dua tahun berikutnya ia mengeluarkan mini album Biru.[2]

Bukan hanya karier bernyanyi, Glenn juga memandu acara Smart Cooking yang tayang di RTV. Dan bukan ketidaksengajaan, Glenn sejak lama juga memiliki hobi memasak, selain bernyanyi. Saat ini, Glenn melakukan suatu acara bernama Ngamen di Alam, dimana Glenn pergi ke pelosok-pelosok di tanah air dan menghibur masyarakat disana. Dan dari program ini, Glenn berhasil membuat video klip single terbarunya, Langit Biru dari album mini nya, Biru.

Kehidupan pribadi

[sunting | sunting sumber]

Glenn menjalin hubungan dengan rekannya sesama finalis Indonesian Idol Musim Kedua, Monita Tahalea. Mereka sudah berhubungan sejak mengikuti ajang tersebut. Namun pada tahun 2013, kedua pasangan ini memutuskan untuk berpisah, kemudian Glenn menikah dengan Fiona Rambitan dan saat ini telah dikaruniai oleh 1 anak.

Episode Lagu & Penyanyi Asli Hasil
Babak Workshop (24 Besar) "Ketika Kau Menyapa" - Marcell Siahaan Lolos
Babak Spekta 1 (12 Besar) "Seperti Yang Kau Minta" - Chrisye
Babak Spekta 2 (11 Besar) "Pelangit di Matamu" - Jamrud (3 Terbawah) Lolos
Babak Spekta 3 (10 Besar) "Lately" - Stevie Wonder Lolos
Babak Spekta 4 (9 Besar) "Terpesona" - Glenn Fredly 3 Terbawah (Lolos)
Babak Spekta 5 (8 Besar) "Begitu Indah" - Padi
Babak Spekta 6 (7 Besar) Karena Kutahu Engkau Begitu" - Andre Hehanussa Eliminasi

Diskografi

[sunting | sunting sumber]

Album studio

[sunting | sunting sumber]
Tahun Rincian album
2013 Mind Traffic

Extended play

[sunting | sunting sumber]
Tahun Rincian album
2015 Biru

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ (Indonesia) "Mind Traffic - Glenn Waas". Diarsipkan dari versi asli (HTML) tanggal 2015-11-18. Diakses tanggal 2015-11-17. 
  2. ^ (Indonesia) "Biru - Glenn Waas". Diarsipkan dari versi asli (HTML) tanggal 2015-11-18. Diakses tanggal 2015-11-17.