Lompat ke isi

Sergei Krikalev: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
Ukriana bro (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
 
(7 revisi perantara oleh 4 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 4: Baris 4:
| type =[[Antariksawan]] [[Badan Antariksa Federal Rusia]]
| type =[[Antariksawan]] [[Badan Antariksa Federal Rusia]]
| status =
| status =
| nationality =Rusia
| nationality ={{Flag|Russia}}
| birth_date ={{Birth date and age|1958|8|27|mf=y}}
| birth_date ={{Birth date and age|1958|8|27|mf=y}}
| birth_place =[[Saint Petersburg|Leningrad]], [[Uni Soviet]]
| birth_place =[[Saint Petersburg|Leningrad]], [[Uni Soviet]]
| occupation =[[Insinyur Mekanikal]]
| occupation =[[Insinyur Mekanikal]]
| insignia =<!-- Unsourced image removed: [[File:Krikalev_tm-7_or_9.gif|40px]] --><!-- Unsourced image removed: [[File:Soyuz-tm12_krikalev.gif|40px]] -->[[Berkas:Soyuz TM-7 patch.png|40px]] [[Berkas:Mir EO-4 patch.png|40px]] [[Berkas:Soyuz TM-12 patch.png|40px]] [[Berkas:Soyuz TM-13 patch.png|48px]] [[Berkas:Sts-60-patch.png|40px]] [[Berkas:Sts-88-patch.png|40px]] [[Berkas:Soyuz TM-31 patch.png|40px]] [[Berkas:Expedition 1 insignia.svg|40px]] [[Berkas:STS-102 Patch.svg|40px]] [[Berkas:Soyuz TMA-6 Patch.png|40px]] [[Berkas:Expedition 11 insignia.svg|40px]]
| insignia =<!-- Unsourced image removed: [[File:Krikalev_tm-7_or_9.gif|40px]] --><!-- Unsourced image removed: [[File:Soyuz-tm12_krikalev.gif|40px]] -->[[Berkas:Soyuz TM-7 patch.png|40px]] [[Berkas:Mir EO-4 patch.png|40px]] [[Berkas:Soyuz TM-12 patch.png|40px]] [[Berkas:Soyuz TM-13 patch.png|48px]] [[Berkas:Sts-60-patch.png|40px]] [[Berkas:Sts-88-patch.png|40px]] [[Berkas:Soyuz TM-31 patch.png|40px]] [[Berkas:Expedition 1 insignia.svg|40px]] [[Berkas:STS-102 Patch.svg|40px]] [[Berkas:Expedition 11 insignia.svg|40px]]
| awards = [[Pahlawan Rusia]]<br>[[Pahlawan Uni Soviet]]
| awards = [[Pahlawan Federasi Rusia]]<br>[[Pahlawan Uni Soviet]]
||caption=Krikalev Tahun 2005}}
|}}
'''Sergei Konstantinovich Krikalev''' ({{lang-ru|Серге́й Константинович Крикалёв}}, juga ditransliterasikan sebagai '''Sergei Krikalyov'''; {{lahirmati||27|8|1958}}) adalah seorang [[antariksawan]] dan [[insinyur mekanikal]] asal Rusia. Sebagai seorang [[ilmuwan roket]] berpengaruh, ia adalah veteran dari enam penerbangan antariksa.
'''Sergei Konstantinovich Krikalev''' ({{lang-ru|Серге́й Константинович Крикалёв}}, juga ditransliterasikan sebagai '''Sergei Krikalyov'''; {{lahirmati|[[Leningrad]]|27|8|1958}}) adalah seorang [[antariksawan]] dan [[insinyur mekanikal]] asal Rusia. Sebagai seorang [[ilmuwan roket]] berpengaruh, ia adalah veteran dari enam penerbangan antariksa.

Sergei Krikalev terkenal karena kisahnya yang terdampar di luar angkasa selama berbulan-bulan. Krikalev mengawali misi luar angkasanya pada 19 Mei 1991, tujuh bulan sebelum [[Pembubaran Uni Soviet|Uni Soviet bubar]]. Ia dikirim ke stasiun luar angkasa [[Mir]] untuk bekerja disana selama lima bulan. Setelah lima bulan masa tugasnya berakhir, Krikalev seharusnya sudah pulang ke Bumi. Tetapi karena [[Uni Soviet]] sedang mengalami krisis keuangan, ia diminta untuk bertahan sedikit lebih lama.

Pada 26 Desember 1991, Uni Soviet secara resmi bubar. Namun, nasib Krikalev tidak jelas. Negara yang akan menjemputnya sudah bubar dan negara penggantinya yaitu [[Rusia]] tidak bisa menjemputnya karena sedang mengalami hiperinflasi.

Krikalev bisa saja kembali dengan menggunakan kapsul. Namun, tamatlah riwayat Mir karena tidak ada yang merawatnya sebab semua kru sudah pulang, hanya tinggal Krikalev seorang. Akhirnya ia nekat bertahan di luar angkasa selama 311 hari dengan ancaman kerusakan tubuh.

Untungnya, Krikalev bisa pulang ke Bumi setelah [[Jerman]] membayar 24 juta dolar AS untuk menjemputnya. Pada 25 Maret 1992, dia berhasil kembali ke Bumi dengan keadaan tubuh pucat dan berkeringat seperti gumpalan adonan basah. Dari peristiwa itu, Krikalev disebut sebagai warga negara Uni Soviet yang terakhir.


== Referensi ==
== Referensi ==
Baris 18: Baris 26:


== Pranala luar ==
== Pranala luar ==
* [http://www.energia.ru/eng/iss/iss11/krikalev.html Energia biography of S. Krikalev]
* [http://www.energia.ru/eng/iss/iss11/krikalev.html Energia biography of S. Krikalev] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20110908083511/http://www.energia.ru/eng/iss/iss11/krikalev.html |date=2011-09-08 }}
* [http://www.jsc.nasa.gov/Bios/htmlbios/krikalev.html NASA biography of S. Krikalev]
* [http://www.jsc.nasa.gov/Bios/htmlbios/krikalev.html NASA biography of S. Krikalev] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20071031135208/http://www.jsc.nasa.gov/Bios/htmlbios/krikalev.html |date=2007-10-31 }}
* [http://www.spacefacts.de/bios/cosmonauts/english/krikalyov_sergei.htm Spacefacts biography of S. Krikalev]
* [http://www.spacefacts.de/bios/cosmonauts/english/krikalyov_sergei.htm Spacefacts biography of S. Krikalev]



Revisi terkini sejak 21 April 2023 09.26

Sergei Konstantinovich Krikalev
Krikalev Tahun 2005
Lahir27 Agustus 1958 (umur 66)
Leningrad, Uni Soviet
Kebangsaan Russia
PekerjaanInsinyur Mekanikal
PenghargaanPahlawan Federasi Rusia
Pahlawan Uni Soviet
Karier luar angkasa
Antariksawan Badan Antariksa Federal Rusia
Lambang misi

Sergei Konstantinovich Krikalev (bahasa Rusia: Серге́й Константинович Крикалёв, juga ditransliterasikan sebagai Sergei Krikalyov; lahir 27 Agustus 1958) adalah seorang antariksawan dan insinyur mekanikal asal Rusia. Sebagai seorang ilmuwan roket berpengaruh, ia adalah veteran dari enam penerbangan antariksa.

Sergei Krikalev terkenal karena kisahnya yang terdampar di luar angkasa selama berbulan-bulan. Krikalev mengawali misi luar angkasanya pada 19 Mei 1991, tujuh bulan sebelum Uni Soviet bubar. Ia dikirim ke stasiun luar angkasa Mir untuk bekerja disana selama lima bulan. Setelah lima bulan masa tugasnya berakhir, Krikalev seharusnya sudah pulang ke Bumi. Tetapi karena Uni Soviet sedang mengalami krisis keuangan, ia diminta untuk bertahan sedikit lebih lama.

Pada 26 Desember 1991, Uni Soviet secara resmi bubar. Namun, nasib Krikalev tidak jelas. Negara yang akan menjemputnya sudah bubar dan negara penggantinya yaitu Rusia tidak bisa menjemputnya karena sedang mengalami hiperinflasi.

Krikalev bisa saja kembali dengan menggunakan kapsul. Namun, tamatlah riwayat Mir karena tidak ada yang merawatnya sebab semua kru sudah pulang, hanya tinggal Krikalev seorang. Akhirnya ia nekat bertahan di luar angkasa selama 311 hari dengan ancaman kerusakan tubuh.

Untungnya, Krikalev bisa pulang ke Bumi setelah Jerman membayar 24 juta dolar AS untuk menjemputnya. Pada 25 Maret 1992, dia berhasil kembali ke Bumi dengan keadaan tubuh pucat dan berkeringat seperti gumpalan adonan basah. Dari peristiwa itu, Krikalev disebut sebagai warga negara Uni Soviet yang terakhir.

Referensi

[sunting | sunting sumber]

 Artikel ini berisi bahan berstatus domain umum dari situs web atau dokumen National Aeronautics and Space Administration.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]