Distrik Huangpu: Perbedaan antara revisi
Text added |
k Text edited |
||
Baris 5: | Baris 5: | ||
| image_skyline = People Square Shanghai Night View 2010.jpg |
| image_skyline = People Square Shanghai Night View 2010.jpg |
||
| imagesize = 250px |
| imagesize = 250px |
||
| image_caption = Pemandangan [[Alun- |
| image_caption = Pemandangan [[Alun-alun Rakyat]] di malam hari, Distrik Huangpu. |
||
| mapsize = 200px |
| mapsize = 200px |
||
| map_caption = Huangpu |
| map_caption = Huangpu |
||
Baris 34: | Baris 34: | ||
|order = st |
|order = st |
||
}} |
}} |
||
'''Distrik Huangpu''' ({{pengucapan|Huang2pu3.ogg|Chinese pronunciation|help=no}}), berada di bagian timur dari pusat kota tradisional [[Shanghai]] dan saat ini menjadi yang paling sentral dari 16 [[Distrik, Tiongkok|distrik]] yang ada di Shanghai. Distrik Huangpu merupakan pusat pemerintahan kota Shanghai, termasuk atraksi wisata utama seperti [[The Bund (Shanghai)|The Bund]] dan [[Kuil Dewa Kota Shanghai|Kuil Dewa Kota]] serta distrik perbelanjaan populer seperti [[ |
'''Distrik Huangpu''' ({{pengucapan|Huang2pu3.ogg|Chinese pronunciation|help=no}}), berada di bagian timur dari pusat kota tradisional [[Shanghai]] dan saat ini menjadi yang paling sentral dari 16 [[Distrik, Tiongkok|distrik]] yang ada di Shanghai. Distrik Huangpu merupakan pusat pemerintahan kota Shanghai, termasuk atraksi wisata utama seperti [[The Bund (Shanghai)|The Bund]] dan [[Kuil Dewa Kota Shanghai|Kuil Dewa Kota]] serta distrik perbelanjaan populer seperti [[Jalan Nanjing]] dan [[Jalan Huaihai]]. Distrik Huangpu adalah salah satu distrik perkotaan terpadat di dunia. |
||
Batas-batas distrik sebagian besar masih tetap tidak berubah antara tahun 1959 hingga 1993. Pada tahun 1993, bagian timur Nanshi di sebelah timur Sungai Huangpu digabung menjadi distrik baru [[Pudong]] dan pada tahun 2000, Pemerintah Kota Shanghai menghapus Distrik Nanshi seluruhnya, menggabungkannya menjadi Distrik Huangpu. Tahun 2011, penggabungan Distrik Luwan dengan Distrik Huangpu diumumkan. Pada 8 Juni 2011, diumumkan bahwa usulan rencana penggabungan Distrik Luwan dan Huangpu telah disetujui oleh [[Dewan Negara Republik Rakyat Tiongkok|Dewan Negara]].<ref>[http://roll.sohu.com/20110608/n309637327.shtml 搜狐:上海宣布黄浦区和卢湾区建制撤销 将设新黄浦区]</ref> |
Batas-batas distrik sebagian besar masih tetap tidak berubah antara tahun 1959 hingga 1993. Pada tahun 1993, bagian timur [[Distrik Nanshi]] di sebelah timur Sungai Huangpu digabung menjadi distrik baru [[Pudong]] dan pada tahun 2000, Pemerintah Kota Shanghai menghapus [[Distrik Nanshi]] seluruhnya, menggabungkannya menjadi Distrik Huangpu. Tahun 2011, penggabungan Distrik Luwan dengan Distrik Huangpu diumumkan. Pada 8 Juni 2011, diumumkan bahwa usulan rencana penggabungan Distrik Luwan dan Huangpu telah disetujui oleh [[Dewan Negara Republik Rakyat Tiongkok|Dewan Negara]].<ref>[http://roll.sohu.com/20110608/n309637327.shtml 搜狐:上海宣布黄浦区和卢湾区建制撤销 将设新黄浦区]</ref> |
||
== Galeri == |
== Galeri == |
Revisi terkini sejak 16 Juni 2021 06.26
Huangpu
黄浦区 | |
---|---|
Koordinat: 31°13′59″N 121°29′06″E / 31.2331°N 121.485°E | |
Negara | Republik Rakyat Tiongkok |
Munisipalitas | Shanghai |
Populasi | 656.200 |
Zona waktu | UTC+8 (Waktu Standar Tiongkok) |
Kode area telepon | 21 |
PDB (nominal) | 2017 |
- Total | CNY 210.444 miliar (US$31.18 miliar) |
- per kapita | CNY 320,701 $48,282 ($92,826 PPP) |
Distrik Huangpu | |||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Hanzi sederhana: | 黄浦区 | ||||||||||||
Hanzi tradisional: | 黄浦區 | ||||||||||||
|
Distrik Huangpu (ⓘ), berada di bagian timur dari pusat kota tradisional Shanghai dan saat ini menjadi yang paling sentral dari 16 distrik yang ada di Shanghai. Distrik Huangpu merupakan pusat pemerintahan kota Shanghai, termasuk atraksi wisata utama seperti The Bund dan Kuil Dewa Kota serta distrik perbelanjaan populer seperti Jalan Nanjing dan Jalan Huaihai. Distrik Huangpu adalah salah satu distrik perkotaan terpadat di dunia.
Batas-batas distrik sebagian besar masih tetap tidak berubah antara tahun 1959 hingga 1993. Pada tahun 1993, bagian timur Distrik Nanshi di sebelah timur Sungai Huangpu digabung menjadi distrik baru Pudong dan pada tahun 2000, Pemerintah Kota Shanghai menghapus Distrik Nanshi seluruhnya, menggabungkannya menjadi Distrik Huangpu. Tahun 2011, penggabungan Distrik Luwan dengan Distrik Huangpu diumumkan. Pada 8 Juni 2011, diumumkan bahwa usulan rencana penggabungan Distrik Luwan dan Huangpu telah disetujui oleh Dewan Negara.[1]
Galeri
[sunting | sunting sumber]-
Mal pejalan kaki Jalan Nanjing, menjadi salah satu jalan ritel tersibuk di Shanghai.
-
Bangunan komersial di sekitar Kuil Dewa Kota, di bekas Distrik Nanshi.
-
The Bund di malam hari.
Referensi
[sunting | sunting sumber]