Lompat ke isi

Drupal: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Mlxjakarta (bicara | kontrib)
Kim Nansa (bicara | kontrib)
Fitur saranan suntingan: 2 pranala ditambahkan.
 
(48 revisi perantara oleh 28 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
{{Infobox Software
{{Infobox software
| name = Drupal
| name = Drupal
| logo = [[Berkas:Druplicon.vector.svg|50px]]
| logo = [[Berkas:Druplicon.vector.svg|50px|Drupal logo]]
| screenshot = [[Berkas:Drupal 7 screenshot.png|220px]]
| author = [[Dries Buytaert]] <ref>[http://buytaert.net/ Personal site]</ref>
| caption = Halaman depan standar dari instalasi Drupal 7
| latest_release_version = 6.22 / 7.8
| collapsible = no
| latest_release_date = [[31 Agustus]] [[2011]] <ref>[http://api.drupal.org/api/drupal/CHANGELOG.txt CHANGELOG.txt]</ref>
| author = [[Dries Buytaert]]
| operating_system = [[Cross-platform]]
| developer =
| genre = [[Content management framework]], [[Content management system]], [[Community]] and [[Blog software]]
| released = {{Start-date|January 2001}}
| license = [[GNU General Public License|GPL]]
| discontinued =
| specific environtment = [[MySQL]], [[PostgreSQL]], [[MSSQL]], [[MariaDB]], [[Oracle]]
| latest release version = 9.2.7<ref name=changelog>{{cite web |url=http://cgit.drupalcode.org/drupal/plain/core/CHANGELOG.txt}}</ref>
| website = http://drupal.org
| latest release date = {{release date|2021|10|06}}
| screenshot = [[Berkas:Drupal 7 screenshot.png|300px]]
| latest preview version = 9.3.0-alpha1
| caption = Halaman depan dari tampilan standar (Bartik pada Drupal 7.x) [[instalasi]].
| latest preview date = 29 Oktober 2021
| frequently updated =
| operating system = [[Cross-platform]]
| platform =
| size = 17.99&nbsp;MB (core)
| language = Multibahasa
| status = Aktif
| programming language = [[PHP]]
| genre = [[Kerangka kerja|Kerangka kerja manajemen konten]], [[Sistem manajemen konten]], [[Komunitas]] and [[Perangkat lunak]] [[blog]]
| license = [[GNU General Public License|GPLv2/GPLv3]]<ref name=licensingfaq>{{cite web
|url=http://drupal.org/licensing/faq |title=Licensing FAQ |work=drupal.org |accessdate=2009-04-08 }}</ref>
| website = {{URL|http://drupal.org}}
}}
}}

'''Drupal''' adalah sebuah [[perangkat lunak]] [[sistem manajemen konten]] yang [[perangkat lunak bebas|bebas]] dan [[perangkat lunak sumber terbuka|terbuka]] yang di distribusikan dibawah [[lisensi]] [[GPL]], pengembangan dan perawatannya dilakukan oleh ribuan komunitas pengguna dan pengembang di seluruh dunia. Dibuat dengan bahasa pemrograman [[PHP]], Drupal dapat dipasang pada beberapa jenis database seperti [[MySQL]], [[PostgreSQL]], [[SQLite]],[[MariaDB]] dan juga [[Microsoft SQL Server|MsSQL]]. Web server yang mendukung diantaranya [[Apache]], [[Nginx]], [[IIS]] yang berjalan pada [[sistem operasi]] [[Microsoft Windows]], [[Mac OS X]], [[Linux]] dan [[FreeBSD]]. Dapat diunduh secara bebas dan dapat digunakan secara bebas juga, sehingga memungkinkan setiap orang baik secara [[individu]] maupun [[komunitas]] untuk mempublikasi, mengatur dan mengorganisir berbagai jenis dari isi/konten pada [[website]].
'''Drupal''' adalah sebuah [[perangkat lunak]] [[sistem manajemen konten]] yang [[perangkat lunak bebas|bebas]] dan [[perangkat lunak sumber terbuka|terbuka]] yang di distribusikan di bawah [[lisensi]] [[GPL]], pengembangan dan perawatannya dilakukan oleh ribuan komunitas pengguna dan pengembang di seluruh dunia. Dibuat dengan bahasa pemrograman [[PHP]], Drupal dapat dipasang pada beberapa jenis database seperti [[MySQL]], [[PostgreSQL]], [[SQLite]],[[MariaDB]] dan juga [[Microsoft SQL Server|MsSQL]]. Web server yang mendukung diantaranya [[Apache]], [[Nginx]], [[IIS]] yang berjalan pada [[sistem operasi]] [[Cross-platform]] seperti [[Microsoft Windows]], [[Mac OS X]], [[Linux]] dan [[FreeBSD]]. Drupal dapat diunduh secara bebas dan dapat digunakan secara bebas, sehingga memungkinkan setiap orang baik secara [[individu]] maupun [[komunitas]] untuk mempublikasi, mengatur, mengelola dan mengorganisir berbagai jenis dari isi/konten pada [[website]].
Kemampuannya tidak sekedar sebagai [[CMS]], namun dengan modul [[API]]-nya Drupal juga dapat digunakan sebagai [[Framework|CMF]] dalam membangun aplikasi berbasis Web.
Kemampuannya tidak sekadar sebagai [[CMS]], namun dengan modul [[API]]-nya Drupal juga dapat digunakan sebagai [[Framework|CMF]] dalam membangun aplikasi berbasis Web.

Drupal versi terbaru adalah versi 8 yang pertama kali diluncurkan pada tanggal 9 November 2015, 2 bulan setelah versi kandidat (RC1) diperkenalkan.<ref>{{cite web|url=https://www.eyerys.com/articles/news/drupal-8-marking-its-biggest-change-content-management-history|work=Eyerys.com|accessdate=2018-08-08 }}</ref>
'''Drupal''' dapat digunakan untuk membangun:
'''Drupal''' dapat digunakan untuk membangun:
* Portal Web Komunitas
* [[Portal web|Portal Web]] Komunitas
* Forum Diskusi
* Forum Diskusi
* Website Perusahaan
* Website Perusahaan
Baris 27: Baris 41:
* Situs Jaringan Sosial
* Situs Jaringan Sosial
* Jaringan [[intranet]]
* Jaringan [[intranet]]
* Surat Kabar ([[Newsletter]])
* [[Koran|Surat Kabar]] ([[Newsletter]])
* Galeri multimedia [[Multimedia]]

== Core ==
Di komunitas Drupal, 'core' mengacu pada basis kode bersama yang dapat diperluas dengan modul pembantu dan, untuk versi sebelum Drupal 8, disimpan di luar folder 'situs web' dari instalasi Drupal.<ref>{{cite web|title=Never hack core|url=https://www.drupal.org/node/144376|accessdate=2022-12-02|work=drupal.org}}</ref> (Sejak versi 8, core disimpan dalam subdirektori 'core' sendiri.) Core Drupal adalah elemen standar Drupal. Pustaka bersama khusus Drupal serta proses bootstrap didefinisikan sebagai core dari Drupal; semua fungsi lain didefinisikan sebagai modul Drupal, termasuk modul sistem itu sendiri.
Dalam konfigurasi default situs web Drupal, pembuat dapat menyumbangkan konten baik sebagai pengguna terdaftar maupun anonim (atas kebijakan administrator). Konten ini tersedia untuk pengunjung web berdasarkan berbagai kriteria yang dapat dipilih. Mulai dari Drupal 8, Drupal telah mengadopsi beberapa pustaka [[Symfony]] ke dalam core Drupal.
Modul utama juga menyertakan sistem taksonomi hierarkis yang memungkinkan developer untuk mengklasifikasikan konten atau menandainya dengan [[kata kunci]] untuk memudahkan akses.
Terdapat dua versi yang dianggap stabil terbaru, yaitu 7.84 dan 9.3.3.<ref>{{cite web|title=How Can I Check What Versions Of Wordpress, Joomla, And Drupal Are Installed On My Server?|url=https://www.knownhost.com/kb/how-can-i-check-what-versions-of-wordpress-joomla-and-drupal-are-installed-on-my-server/|accessdate=2022-12-02|work=knownhost.com}}</ref> Drupal memiliki log perubahan terperinci dari fitur-fitur utama untuk versi masing-masing.<ref>{{cite web|title=Drupal 7.39 and 6.37 released|url=https://www.drupal.org/blog/drupal-739-and-637-released|accessdate=2022-12-02|work=drupal.org}}</ref>
== Fitur Unggulan ==
== Fitur Unggulan ==
* [[CMS]] (Content Management Systems) Sistem Manajemen Konten
* [[CMS]] (Content Management Systems) Sistem Manajemen Konten
Baris 35: Baris 56:
* ''Built-in'' [[Forums]] ''engine''
* ''Built-in'' [[Forums]] ''engine''
* [[Multi situs]] hanya dengan satu instalasi
* [[Multi situs]] hanya dengan satu instalasi
* [[Multi bahasa]], sudah mendukung bahasa Indonesia dan Bahasa Jawa.
* [[Multi bahasa]], sudah mendukung Bahasa Indonesia dan Bahasa Jawa.
* Konten [[Multimedia]]
* Konten [[Multimedia]]
* Mendukung banyak jenis database seperti [[MySQL]], [[PostgreSQL]], [[SQLite]], [[Microsoft SQL Server|MsSQL]] dan [[MariaDB]]
* Mendukung banyak jenis database seperti [[MySQL]], [[PostgreSQL]], [[SQLite]], [[Microsoft SQL Server|MsSQL]] dan [[MariaDB]]
Baris 41: Baris 62:
* Pengaturan hak akses pengguna tak terbatas, bukan hanya pengaturan hak akses jenis konten bahkan bisa memberikan hak akses tiap field data
* Pengaturan hak akses pengguna tak terbatas, bukan hanya pengaturan hak akses jenis konten bahkan bisa memberikan hak akses tiap field data
* Bisa membuat jenis konten baru yang tipe datanya sesuai keinginan pengguna
* Bisa membuat jenis konten baru yang tipe datanya sesuai keinginan pengguna

==Paket distribusi Drupal==
== Paket Distribusi Drupal ==
* [[Open Atrium]], paket drupal ditujukan untuk pembuatan situs intranet
* [[Open Atrium]], paket drupal ditujukan untuk pembuatan situs intranet
* [[Open Publish]], paket drupal ditujukan untuk pembuatan situs berita
* [[Acquia Common]], paket drupal ditujukan untuk pembuatan situs jaringan sosial
* [[UberDrupal]], paket drupal ditujukan untuk pembuatan situs e-commerces
* [[UberDrupal]], paket drupal ditujukan untuk pembuatan situs e-commerces
* [[Pressflow]], paket drupal ditujukan untuk pembuatan situs berita
* [[Pressflow]], paket drupal ditujukan untuk pembuatan situs yang mengutamakan kinerja yang lebih cepat
* dll

== Perbandingan Fitur dengan CMS lain ==
== Perbandingan Fitur dengan CMS lain ==
{| class="wikitable" style="font-size: 1em; text-align: center; width: 40em"
{| class="wikitable" style="font-size: 1em; text-align: center; width: 40em"
|-
|-
!|Fitur !! [[Joomla]] !! [[Wordpress]] !! [[Drupal]]
!|Fitur !! [[Joomla]] !! [[Wordpress]] !! Drupal !! [[Vieris]]
|-
|-
| Lisensi || [[GPL]] || [[GPL]] || [[GPL]]
| Lisensi || [[GPL]] || [[GPL]] || [[GPL]] || [[GNU]]
|- bgcolor="#ddeeff"
|- bgcolor="#ddeeff"
| Versi Terakhir || 1.7 || 3.2.1 || 7.8
| Versi Terakhir || 2.5.6 || 3.4.1 || 7.21 || 3.1.2
|-
|-
| Tahun pembuatan || 2005 || 2003 || 2001
| Tahun pembuatan || 2005 || 2003 || 2001 || 2009
|- bgcolor="#ddeeff"
|- bgcolor="#ddeeff"
| [[Blog]] || Ya || Ya || Ya
| [[Blog]] || Ya || Ya || Ya || Ya
|-
|-
| Bahasa program || [[PHP]] || [[PHP]] || [[PHP]]
| Bahasa program || [[PHP]] || [[PHP]] || [[PHP]] || [[PHP]]
|- bgcolor="#ddeeff"
|- bgcolor="#ddeeff"
| [[Forum]] || Tidak (dg modul tambahan) || Tidak (dg modul tambahan) || Ya
| [[Forum]] || Tidak (dg modul tambahan) || Tidak (dg modul tambahan) || Ya || Tidak (dg modul tambahan)
|-
|-
| Teks editor || [[TinyMice]] || [[TinyMice]]|| [[TinyMice]] [[CKEditor]] [[Whizzywig]]
| Teks editor || [[TinyMice]] || [[TinyMice]]|| [[TinyMice]] [[CKEditor]] [[Whizzywig]] || [[TinyMice]] [[CKEditor]]
|- bgcolor="#ddeeff"
|- bgcolor="#ddeeff"
| User rule || terbatas || terbatas || Tidak terbatas
| User rule || terbatas || terbatas || Tidak terbatas || terbatas
|-
|-
| [[Database]] || [[MySQL]] || [[MySQL]] || [[MySQL]] [[PostgreSQL|Postgre]] [[Microsoft SQL Server|MsSQL]] [[SQLite]]
| [[Database]] || [[MySQL]] || [[MySQL]] || [[MySQL]] [[PostgreSQL|Postgre]] [[Microsoft SQL Server|MsSQL]] [[SQLite]] || [[MySQL]]
|- bgcolor="#ddeeff"
|- bgcolor="#ddeeff"
| [[Multi situs|Multisite]] || Tidak || Tidak || Ya
| [[Multi situs|Multisite]] || Tidak || Tidak || Ya || Tidak
|-
|-
| [[Multi bahasa|Multilanguage]] || Ya ([[Bahasa Indonesia|id]], [[Bahasa Jawa|jv]]) || Ya (id, jv, [[Bahasa Sunda|su]]) || Ya (id, jv)
| [[Multi bahasa|Multilanguage]] || Ya ([[Bahasa Indonesia|id]], [[Bahasa Jawa|jv]]) || Ya (id, jv, [[Bahasa Sunda|su]]) || Ya (id, jv) || Ya (id, en)
|- bgcolor="#ddeeff"
|- bgcolor="#ddeeff"
| Ukuran paket ([[zip]])|| 7,6MB || 3MB || 3MB
| Ukuran paket ([[zip]])|| 7,6MB || 3MB || 3MB || 10MB
|-
|-
| Ukuran file terpasang|| 29MB || 11MB || 12MB
| Ukuran file terpasang|| 29MB || 11MB || 12MB || 18MB
|}
|}

== Konsep ==
== Konsep ==

* '''Node'''. Node adalah satuan konten yang terdapat dalam Drupal. Sebuah node dapat merupakan blog, topik forum, berita, halaman statis, [[gambar]], [[video]], [[audio]], maupun [[Flash]]. Kumpulan node inilah yang membentuk keseluruhan konten dalam sebuah website berbasis Drupal.
* '''Node'''. Node adalah satuan konten yang terdapat dalam Drupal. Sebuah node dapat merupakan blog, topik forum, berita, halaman statis, [[gambar]], [[video]], [[audio]], maupun [[Flash]]. Kumpulan node inilah yang membentuk keseluruhan konten dalam sebuah website berbasis Drupal.
* '''Taxonomy'''. Node yang begitu banyak perlu dikategorikan sesuai topik masing-masing. Dalam Drupal terdapat modul Taxonomy yang digunakan untuk mengkategorisasikan konten. Nama Taxonomy diambil dari ilmu klasifikasi. Dengan demikian setiap satuan konten bisa disebutkan apakah berkategori Politik, Ekonomi, Sains, atau Agama. Cara mengklasifikasikan konten sepenuhnya diserahkan kepada pengguna yang punya hak untuk mengatur Taksonomi. Modul-modul lain juga menggunakan modul Taxonomy untuk mengklasifikasikan konten tertentu, seperti misalnya [[Forum]] dan [[Image Gallery]].
* '''Taxonomy'''. Node yang begitu banyak perlu dikategorikan sesuai topik masing-masing. Dalam Drupal terdapat modul Taxonomy yang digunakan untuk mengkategorisasikan konten. Nama Taxonomy diambil dari ilmu klasifikasi. Dengan demikian setiap satuan konten bisa disebutkan apakah berkategori Politik, Ekonomi, Sains, atau Agama. Cara mengklasifikasikan konten sepenuhnya diserahkan kepada pengguna yang punya hak untuk mengatur Taksonomi. Modul-modul lain juga menggunakan modul Taxonomy untuk mengklasifikasikan konten tertentu, seperti misalnya [[Forum]] dan [[Image Gallery]].
* '''Comment'''. Comment merupakan tanggapan terhadap sebuah node yang dituliskan oleh user (Komentar).
* '''Comment'''. Comment merupakan tanggapan terhadap sebuah node yang dituliskan oleh user (Komentar).
* '''Menu'''. Sistem menu dalam drupal adalah sistem penanganan request melalui URL. Jika Clean URL tidak diaktifkan, maka setiap query string yang berbentuk ?q= akan ditangani oleh sistem menu.
* '''Menu'''. Sistem menu dalam drupal adalah sistem penanganan request melalui URL. Jika Clean URL tidak diaktifkan, maka setiap query string yang berbentuk ?q= akan ditangani oleh sistem menu.
* '''Module'''. Website Drupal dapat ditambah dengan modul-modul tertentu sesuai keperluan. Modul adalah satuan program yang ditulis dalam [[PHP]] yang jika diaktifkan akan menambah fungsi tertentu. Misalnya modul Organic Groups untuk memberi fungsi group/mailing list seperti layaknya Google Groups ataupun Yahoo Groups. Modul Images untuk mengijinkan user mengupload gambar sebagai node.
* '''Module'''. Website Drupal dapat ditambah dengan modul-modul tertentu sesuai keperluan. Modul adalah satuan program yang ditulis dalam [[PHP]] yang jika diaktifkan akan menambah fungsi tertentu. Misalnya modul Organic Groups untuk memberi fungsi group/mailing list seperti layaknya [[Google Grup|Google Groups]] ataupun Yahoo Groups. Modul Images untuk mengizinkan user mengupload gambar sebagai node.
* '''Theme'''. Theme adalah penampakan luar dari sebuah website Drupal. Sistem theme akan mengatur bagaimana website ditampilkan, layout halaman, penempatan block, style, dan sebagainya. Theme dapat diubah-ubah dengan memilih theme yang tersedia dalam direktori /themes maupun /sites/all/themes.
* '''Theme'''. Theme adalah penampakan luar dari sebuah website Drupal. Sistem theme akan mengatur bagaimana website ditampilkan, layout halaman, penempatan block, style, dan sebagainya. Theme dapat diubah-ubah dengan memilih theme yang tersedia dalam direktori /themes maupun /sites/all/themes.
* '''Hook'''. User tidak pernah menyadari keberadaan konsep ini dalam Drupal, kecuali mereka adalah [[developer]]. Hook adalah metoda yang digunakan Drupal agar setiap modul dapat menambahkan fungsi tertentu, dengan cara mengaitkan fungsi tertentu tersebut pada hook yang dimiliki sistem Drupal. Sebagai contoh, setiap modul dapat menambah menu baru dengan cara mendefinisikan fungsi modul_menu, yang akan menjamin Drupal tidak lupa memperhitungkan keberadaan menu tersebut ketika diperlukan.
* '''Hook'''. User tidak pernah menyadari keberadaan konsep ini dalam Drupal, kecuali mereka adalah [[developer]]. Hook adalah metode yang digunakan Drupal agar setiap modul dapat menambahkan fungsi tertentu, dengan cara mengaitkan fungsi tertentu tersebut pada hook yang dimiliki sistem Drupal. Sebagai contoh, setiap modul dapat menambah menu baru dengan cara mendefinisikan fungsi modul_menu, yang akan menjamin Drupal tidak lupa memperhitungkan keberadaan menu tersebut ketika diperlukan.
* '''Entity'''. Pengguna tidak menyadari keberadaan konsep ini dalam Drupal, kecuali mereka adalah [[developer]]. konsep ini mulai muncul di Drupal 7. Entitas digunakan untuk menyimpan dan menampilkan data, yang dapat menjadi node, user, istilah, taksonomi atau pengembangan secara kustom. Entitas memiliki daftar fungsi pembantu yang dapat memudahkan pengembangan dan adalah mungkin untuk menambahkan field ke entitas melalui antar muka, seperti yang digunakan untuk membuat suatu node.

==Modul inti==
== Modul inti ==
{{columns-list|4|
{{columns-list|4|
* [[Aggregator]]
* [[Aggregator]]
Baris 112: Baris 137:
* [[User]]
* [[User]]
}}
}}

==Tema Standar==
== Tema Standar Drupal 6 ==
* [[Bluemarine]]
* [[Bluemarine]]
* [[Chamelon]]
* [[Chamelon]]
Baris 120: Baris 145:
* [[Minelli]]
* [[Minelli]]
* [[Pushbutton]]
* [[Pushbutton]]

== Tema Standar Drupal 7 ==
* [[Bartik]]
* [[Garland]]
* [[Seven]]
* [[Stark]]
== Lihat pula ==
== Lihat pula ==
* [[Joomla]]
* [[Joomla]]
Baris 127: Baris 158:
* [[VBulletin]]
* [[VBulletin]]
* [[Moodle]]
* [[Moodle]]
* [[Vieris]]

== Referensi ==
== Referensi ==
{{reflist}}
{{reflist}}

== Dukungan sistem ==
* [http://www.jakartawebhosting.com/drupal-hosting.aspx drupal hosting indonesia]
* [http://www.jakartawebhosting.com/linuxhosting/ hosting dengan platform linux untuk drupal]

== Pranala luar ==
== Pranala luar ==
* [http://drupal.org Situs web resmi internasional]
* [http://drupal.org Situs web resmi internasional]
* [http://drupal.or.id Situs Drupal Indonesia]{{Pranala mati|date=Maret 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}
* [http://api.drupal.org Dokumentasi resmi untuk pengembang]
* [http://api.drupal.org Dokumentasi resmi untuk pengembang]
* [http://drupal.org/node/120612 Buku Panduan untuk pengguna baru]
* [http://drupal.org/node/120612 Buku Panduan untuk pengguna baru]
* [http://association.drupal.org Asosiasi Drupal]
* [http://association.drupal.org Asosiasi Drupal]
* [http://drupal.org/node/174285 Tutorial Video]
* [http://drupal.org/node/174285 Tutorial Video]
* [http://drupalgardens.com/ Blog gratis berbasis Drupal]
* [http://drupalgardens.com/ Blog gratis berbasis Drupal]{{Pranala mati|date=Maret 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}
* [http://drupal-id.org Situs Komunitas Drupal Indonesia]
* [http://drupalcampindonesia.com Forum Drupal Camp di Indonesia]
* [http://www.kaskus.us/showthread.php?t=867610 Thread yang membahas Drupal di [[Kaskus]] ]



{{software-stub}}


[[Kategori:Perangkat lunak blog]]
[[Kategori:Perangkat lunak blog]]
[[Kategori:Sistem manajemen konten sumber terbuka]]
[[Kategori:Sistem manajemen konten sumber terbuka]]

[[ar:دروبال]]
[[bg:Drupal]]
[[ca:Drupal]]
[[cs:Drupal]]
[[cv:Drupal]]
[[da:Drupal]]
[[de:Drupal]]
[[el:Drupal]]
[[en:Drupal]]
[[eo:Drupalo]]
[[es:Drupal]]
[[eu:Drupal]]
[[fa:دروپال]]
[[fi:Drupal]]
[[fr:Drupal]]
[[he:דרופל]]
[[hu:Drupal]]
[[hy:Դրուփալ]]
[[it:Drupal]]
[[ja:Drupal]]
[[jv:Drupal]]
[[kk:Drupal]]
[[ko:드루팔]]
[[lt:Drupal]]
[[lv:Drupal]]
[[map-bms:Drupal]]
[[mk:Друпал]]
[[ml:ദ്രുപാൽ]]
[[nl:Drupal]]
[[no:Drupal]]
[[pl:Drupal]]
[[pt:Drupal]]
[[ro:Drupal]]
[[ru:Drupal]]
[[sk:Drupal]]
[[sr:Друпал]]
[[sv:Drupal]]
[[ta:டுரூப்பல்]]
[[te:డౄపల్]]
[[th:ดรูปัล]]
[[tr:Drupal]]
[[uk:Drupal]]
[[vi:Drupal]]
[[zh:Drupal]]

Revisi terkini sejak 20 Juni 2024 07.04

Drupal
Drupal logo
Tangkapan layar
Halaman depan standar dari instalasi Drupal 7
TipeSistem manajemen konten Edit nilai pada Wikidata
Versi pertamaJanuary 2001 (January 2001)
Versi stabil
GenreKerangka kerja manajemen konten, Sistem manajemen konten, Komunitas and Perangkat lunak blog
LisensiGPLv2/GPLv3[1]
Bahasa
Daftar bahasa

Multibahasa

Karakteristik teknis
Sistem operasiCross-platform
Ukuran17.99 MB (core)
Bahasa pemrogramanPHP Edit nilai pada Wikidata
Informasi pengembang
PembuatDries Buytaert
PengembangDries Buytaert (en) Terjemahkan dan Drupal Association (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Informasi tambahan
Situs webdrupal.org
Stack ExchangeEtiqueta Edit nilai pada Wikidata
Free Software DirectoryDrupal Edit nilai pada Wikidata
Subredditdrupal Edit nilai pada Wikidata
Framalibredrupal Edit nilai pada Wikidata
Facebook: Drupal Twitter: drupal Edit nilai pada Wikidata
Sunting di Wikidata Sunting di Wikidata • Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Drupal adalah sebuah perangkat lunak sistem manajemen konten yang bebas dan terbuka yang di distribusikan di bawah lisensi GPL, pengembangan dan perawatannya dilakukan oleh ribuan komunitas pengguna dan pengembang di seluruh dunia. Dibuat dengan bahasa pemrograman PHP, Drupal dapat dipasang pada beberapa jenis database seperti MySQL, PostgreSQL, SQLite,MariaDB dan juga MsSQL. Web server yang mendukung diantaranya Apache, Nginx, IIS yang berjalan pada sistem operasi Cross-platform seperti Microsoft Windows, Mac OS X, Linux dan FreeBSD. Drupal dapat diunduh secara bebas dan dapat digunakan secara bebas, sehingga memungkinkan setiap orang baik secara individu maupun komunitas untuk mempublikasi, mengatur, mengelola dan mengorganisir berbagai jenis dari isi/konten pada website. Kemampuannya tidak sekadar sebagai CMS, namun dengan modul API-nya Drupal juga dapat digunakan sebagai CMF dalam membangun aplikasi berbasis Web.

Drupal versi terbaru adalah versi 8 yang pertama kali diluncurkan pada tanggal 9 November 2015, 2 bulan setelah versi kandidat (RC1) diperkenalkan.[3]

Drupal dapat digunakan untuk membangun:

Core[sunting | sunting sumber]

Di komunitas Drupal, 'core' mengacu pada basis kode bersama yang dapat diperluas dengan modul pembantu dan, untuk versi sebelum Drupal 8, disimpan di luar folder 'situs web' dari instalasi Drupal.[4] (Sejak versi 8, core disimpan dalam subdirektori 'core' sendiri.) Core Drupal adalah elemen standar Drupal. Pustaka bersama khusus Drupal serta proses bootstrap didefinisikan sebagai core dari Drupal; semua fungsi lain didefinisikan sebagai modul Drupal, termasuk modul sistem itu sendiri. Dalam konfigurasi default situs web Drupal, pembuat dapat menyumbangkan konten baik sebagai pengguna terdaftar maupun anonim (atas kebijakan administrator). Konten ini tersedia untuk pengunjung web berdasarkan berbagai kriteria yang dapat dipilih. Mulai dari Drupal 8, Drupal telah mengadopsi beberapa pustaka Symfony ke dalam core Drupal. Modul utama juga menyertakan sistem taksonomi hierarkis yang memungkinkan developer untuk mengklasifikasikan konten atau menandainya dengan kata kunci untuk memudahkan akses. Terdapat dua versi yang dianggap stabil terbaru, yaitu 7.84 dan 9.3.3.[5] Drupal memiliki log perubahan terperinci dari fitur-fitur utama untuk versi masing-masing.[6]

Fitur Unggulan[sunting | sunting sumber]

  • CMS (Content Management Systems) Sistem Manajemen Konten
  • CMF (Content Management Framework) Sistem Platform
  • Blog Pengguna tunggal dan pengguna jamak
  • Built-in Forums engine
  • Multi situs hanya dengan satu instalasi
  • Multi bahasa, sudah mendukung Bahasa Indonesia dan Bahasa Jawa.
  • Konten Multimedia
  • Mendukung banyak jenis database seperti MySQL, PostgreSQL, SQLite, MsSQL dan MariaDB
  • Bisa dipasang dengan webserver Apache, Nginx, IIS dan Lighttpd
  • Pengaturan hak akses pengguna tak terbatas, bukan hanya pengaturan hak akses jenis konten bahkan bisa memberikan hak akses tiap field data
  • Bisa membuat jenis konten baru yang tipe datanya sesuai keinginan pengguna

Paket Distribusi Drupal[sunting | sunting sumber]

  • Open Atrium, paket drupal ditujukan untuk pembuatan situs intranet
  • Open Publish, paket drupal ditujukan untuk pembuatan situs berita
  • Acquia Common, paket drupal ditujukan untuk pembuatan situs jaringan sosial
  • UberDrupal, paket drupal ditujukan untuk pembuatan situs e-commerces
  • Pressflow, paket drupal ditujukan untuk pembuatan situs yang mengutamakan kinerja yang lebih cepat
  • dll

Perbandingan Fitur dengan CMS lain[sunting | sunting sumber]

Fitur Joomla Wordpress Drupal Vieris
Lisensi GPL GPL GPL GNU
Versi Terakhir 2.5.6 3.4.1 7.21 3.1.2
Tahun pembuatan 2005 2003 2001 2009
Blog Ya Ya Ya Ya
Bahasa program PHP PHP PHP PHP
Forum Tidak (dg modul tambahan) Tidak (dg modul tambahan) Ya Tidak (dg modul tambahan)
Teks editor TinyMice TinyMice TinyMice CKEditor Whizzywig TinyMice CKEditor
User rule terbatas terbatas Tidak terbatas terbatas
Database MySQL MySQL MySQL Postgre MsSQL SQLite MySQL
Multisite Tidak Tidak Ya Tidak
Multilanguage Ya (id, jv) Ya (id, jv, su) Ya (id, jv) Ya (id, en)
Ukuran paket (zip) 7,6MB 3MB 3MB 10MB
Ukuran file terpasang 29MB 11MB 12MB 18MB

Konsep[sunting | sunting sumber]

  • Node. Node adalah satuan konten yang terdapat dalam Drupal. Sebuah node dapat merupakan blog, topik forum, berita, halaman statis, gambar, video, audio, maupun Flash. Kumpulan node inilah yang membentuk keseluruhan konten dalam sebuah website berbasis Drupal.
  • Taxonomy. Node yang begitu banyak perlu dikategorikan sesuai topik masing-masing. Dalam Drupal terdapat modul Taxonomy yang digunakan untuk mengkategorisasikan konten. Nama Taxonomy diambil dari ilmu klasifikasi. Dengan demikian setiap satuan konten bisa disebutkan apakah berkategori Politik, Ekonomi, Sains, atau Agama. Cara mengklasifikasikan konten sepenuhnya diserahkan kepada pengguna yang punya hak untuk mengatur Taksonomi. Modul-modul lain juga menggunakan modul Taxonomy untuk mengklasifikasikan konten tertentu, seperti misalnya Forum dan Image Gallery.
  • Comment. Comment merupakan tanggapan terhadap sebuah node yang dituliskan oleh user (Komentar).
  • Menu. Sistem menu dalam drupal adalah sistem penanganan request melalui URL. Jika Clean URL tidak diaktifkan, maka setiap query string yang berbentuk ?q= akan ditangani oleh sistem menu.
  • Module. Website Drupal dapat ditambah dengan modul-modul tertentu sesuai keperluan. Modul adalah satuan program yang ditulis dalam PHP yang jika diaktifkan akan menambah fungsi tertentu. Misalnya modul Organic Groups untuk memberi fungsi group/mailing list seperti layaknya Google Groups ataupun Yahoo Groups. Modul Images untuk mengizinkan user mengupload gambar sebagai node.
  • Theme. Theme adalah penampakan luar dari sebuah website Drupal. Sistem theme akan mengatur bagaimana website ditampilkan, layout halaman, penempatan block, style, dan sebagainya. Theme dapat diubah-ubah dengan memilih theme yang tersedia dalam direktori /themes maupun /sites/all/themes.
  • Hook. User tidak pernah menyadari keberadaan konsep ini dalam Drupal, kecuali mereka adalah developer. Hook adalah metode yang digunakan Drupal agar setiap modul dapat menambahkan fungsi tertentu, dengan cara mengaitkan fungsi tertentu tersebut pada hook yang dimiliki sistem Drupal. Sebagai contoh, setiap modul dapat menambah menu baru dengan cara mendefinisikan fungsi modul_menu, yang akan menjamin Drupal tidak lupa memperhitungkan keberadaan menu tersebut ketika diperlukan.
  • Entity. Pengguna tidak menyadari keberadaan konsep ini dalam Drupal, kecuali mereka adalah developer. konsep ini mulai muncul di Drupal 7. Entitas digunakan untuk menyimpan dan menampilkan data, yang dapat menjadi node, user, istilah, taksonomi atau pengembangan secara kustom. Entitas memiliki daftar fungsi pembantu yang dapat memudahkan pengembangan dan adalah mungkin untuk menambahkan field ke entitas melalui antar muka, seperti yang digunakan untuk membuat suatu node.

Modul inti[sunting | sunting sumber]

4
The unnamed parameter 2= is no longer supported. Please see the documentation for {{columns-list}}.

Tema Standar Drupal 6[sunting | sunting sumber]

Tema Standar Drupal 7[sunting | sunting sumber]

Lihat pula[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Licensing FAQ". drupal.org. Diakses tanggal 2009-04-08. 
  2. ^ http://cgit.drupalcode.org/drupal/plain/core/CHANGELOG.txt.  Tidak memiliki atau tanpa |title= (bantuan)
  3. ^ Eyerys.com https://www.eyerys.com/articles/news/drupal-8-marking-its-biggest-change-content-management-history. Diakses tanggal 2018-08-08.  Tidak memiliki atau tanpa |title= (bantuan)
  4. ^ "Never hack core". drupal.org. Diakses tanggal 2022-12-02. 
  5. ^ "How Can I Check What Versions Of Wordpress, Joomla, And Drupal Are Installed On My Server?". knownhost.com. Diakses tanggal 2022-12-02. 
  6. ^ "Drupal 7.39 and 6.37 released". drupal.org. Diakses tanggal 2022-12-02. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]